Anda di halaman 1dari 13

Joni seorang laki-laki yang tinggal di Indonesia, dia tinggal bersama ayah,

ibu, dan nenek yang selalu menyayanginya.


Saat itu di Indonesia sedang mewabah virus yang sangat berbahaya yang
namanya virus Corona, sehingga setiap anak tidak boleh keluar rumah apa
lagi bermain bebas di luar rumah, bahkan sekolah pun diliburkan semua
anak harus belajar di rumah, tetapi Joni adalah anak yang bandel, ngeyel,
dan keras kepala tidak pernah mendengar nasehat orang tua.
Seperti hari ini tanpa Joni sedang bermain-main…
Joni ….Joni….
Ibu berteriak memanggil
Joni pulang

Joni bukannya pulang, malah lari ke


lapangan sambil membawa layang –
layang berkumpul dengan teman –
temannya.
Padahal Joni ada tugas dari ibu Guru
Joni tidak pernah
mengerjakan tugasnnya,
agus memilih bermain
seharian.

Walaupun tampak sehat, Joni tidak tau


bahwa salah satu temannya ada yang
terkena Virus Corona…
Waah…. Mereka saling bertukar layang –
layang, mereka tidak tau bahwa mereka sedang
memindahkan virus Corona kepada teman yang
lain..

Setelah puas bermain, joni


pun pulang kerumah.

Joni anak yg malas,.. sehabis bermain dia langsung


masuk kedalam rumah, joni tidak tau disekitar
badannya telah menepel virus Corona.
Joni,,,,
Cuci tangan dan kakimu dulu, baru
masuk rumah, nanti ada Virus Corona
menyebar dirumah ini.

iii…ya Joni.
Kamu harus menjaga kesehatanmu dan
lingkungan dirumah ini, sekarang sedang
ada wabah covid-19, sangat berbahaya
joni..
Uuu…hh.. 2 minggu kemudian…!!
Nenek sama saja,,,,,
Cerewet…

Nenek yang sudah tua, mulai


batuk – batuk dan pilek..

Uhuukk… uhuuk…
badan nenek sakit semua, nefas
nenek sesak, tenggorokan sakit..
Uhuukk… uhuuk…
Ayah,,,
Deman nenek tinggi Ayo kita antar nenek ke
sekali. Nenek harus Rumah Sakit.
dibawa ke RS..

Ibu pun pergi bersama ayah ke RS


untuk mengantar nenek.

Sampai di RS nenek
pun masuk ruang
ICU..
Ternyata nenek positif terpapar Virus Corona, dengan
itu ibu menjadi panik !!!
ayah pun terkejud, padahal ayah sudah menjaga
kesehatan agar tidak terkena Virus Corona..

Hascim… hascim…
Uhuuk.. uhuuk..
Ibu yang lelah mengurus rumah mulai sakit.
Aduh…
Kepala ibu terasa pusing
ayah,,,
Sepertinya ibu terkena
flue berat..

Ibu sambil memegang kepalanya, dia


pun merasa demam yang sangat tinggi,
ibu pun dibawa ke RS, ternayata
banyak pasien yang terkena Covid-19
Belum juga ibu masuk ruang ICU,
Joni mendengar kabar bahwa nenek
telah meninggal dunia.

Menangis… (eheek…eheek…)
Ayah pasti ini salahku, aku tidak
mendengar apa kata ibu, aku sering
mian bersama teman – teman padahal
mereka ada yang terkena Virus
Corona
Tak lama kemudian Joni mendengar kalau
ibu harus di isolasi, ibu harus tinggal di RS
untuk dirawat dan tidak boleh bertemu
siapapun, joni sedih sekali..
Eheek… eheek…
ibu ini semua salah ku, aku menyesal, aku tidak
mendengar kata – kata ibu, sekarang nenek sudah
meninggal karena covid, dan ibu terkena covid dan
harus isolasi tidak boleh bertemu aku..
Eheek.. eheek….
Nasi telah menjadi bubur, Joni hanya
menyesali apa yang telah terjadi,
tidak lama berselang ayah dan adik
joni masuk RS dan harus di isolasi
juga

Kini Joni hanya menyesali diri dengan terbaring lemas


di RS, karena ternyata Joni juga terkena Virus Corona
dan Joni harus di isolasi

Anda mungkin juga menyukai