10210098.file Lampiran

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 1

DAFTAR PERTANYAAN WAWANCARA

KEPALA DESA

1. Bagaimana asalmula pengangkatan anak ?

2. apakah melalui prosedur yang berlaku ?

3. Bagaimana asalmula tanah yang dihibahkan?

4. Apakah hibah ini telah dicatatkan kepada petugas yang berwenang

(Notaris)?

5. Apa langkah-langkah yang bapak lakukan dalam menyelesikan hibah ini?

6. Bagaimana hasil keputusan dari musyawarah terkait masalah sengkete

hibah ini?

7. Apa dasar yang bapak pakai dalam menyelesaikan sengketa hibah ini?

KEDUA PIHAK YANG BERSENGKETA

1. Bagaimana proses pengangkatan anak oleh ibi angkat bapak dulu ?

2. Bagaimana proses hibah yang dulu diberikan kepada bapak?

3. Apa yang membuat bapak tidak terima dengan hibah yang diberikan?

4. Apa yang mendorong bapak untuk menyelesaikan hibah ini di kepala desa

Anda mungkin juga menyukai