Anda di halaman 1dari 2

Planning jangka menengah dalam bisnis souvernir pernikahan :

Planning A :

• Mempromosikan produk souvernir yang dimiliki miliki melalui brosur sebagai penarik
minat konsumen.
Dengan mempromosikan produk yang dimiliki dalam bentuk brosur dapat
menampilkan jenis produk souvernir pernikahan yang dimiliki serta dicantumkan
berbagai keunggulan produk souvernir,

• Memberikan potongan harga bagi para konsumen dalam jumlah pembelian produk
tertentu.
Dengan memberikan potongan harga pada konsumen saat membeli produk kita,
merupakan salah satu upaya untuk mempromosikan produk agar dapat
meningkatkan minat konsumen.

• Memperkenalkan produk souvernir pernikahan yang kita miliki dalam platform


digital.
Memperkenalkan produk yang dimiliki dalam berbagai platform digital seperti Toko
Online dapat memberikan peningkatan permintaan karena dalam platform digital
mampu menjangkau pembeli dari berbagai daerah.

Planning B :

• Berinovasi dalam ragam produk souvernir pernikahan agar menarik minat


konsumen karena memiliki beberapa pilihan souvernir yang ditawarkan.
Berinovasi dalam berbagai jenis produk serta memberikan pilihan produk
unggulan yang dimiliki dengan dijelaskan berbagai keuntungan yang didapatkan
oleh konsumen.

• Berinovasi dalam kemasan produk souvernir.


Karna tak dapat dipungkiri kemasan produk memang menjadi penarik utama
dalam jenis usaha apapun. Oleh karena itu berinovasi untuk menarik perhatian
konsumen itu sangat diperlukan.

• Mengadakan Event memperkenalkan produk.


Untuk mempromosikan bisnis souvernir pernikahan yang dimiliki dapat dengan
mengadakan event untuk produk. Setelahnya dapat memberikan cendramata
bagi konsumen agar menarik perhatian konsumen lainnya untuk ikut bergabung.
• Membuka cabang baru.
Dengan membuka cabang di berbagai tempat atau diharapkan dapat
mempermudah calon konsumen yang terhalang jarak tempuh menarik
konsumen yang ada di daerah tersebut.

Anda mungkin juga menyukai