Anda di halaman 1dari 1

MATERI KELOMPOK PENGANTAR TEKNOLOGI DAN DESAIN

Materi Kelompok 1 :
1. Konsep dan prinsip dasar dari OS
Meliputi :
a. Fungsi sistem operasi
b. Arsitektur sistem operasi
c. Jenis sistem operasi
d. Prinsip kerja dasar Sistem Operasi
e. Berbagai jenis perangkat lunak di atas sistem operasi
2. Teknologi Bahasa Pemrograman
Meliputi :
a. Definisi Bahasa pemrograman
b. Sejarah bahasa pemrograman
c. Bahasa pemrograman yang trend saat ini
d. Contoh bahasa pemrograman dari low, medium dan high level

Materi kelompok 2 :
1. Arsitektur Komputer
Meliputi :
a. Arsitektur sistem komputer
b. Pengantar Central Processing Unit (CPU), Unit Pengolahan dan Arithmatical Logical Unit
(ALU)
c. Operasi pada ALU
d. Jenis-jenis Prosesor
e. Komunikasi dan jaringan komputer Konsep dasar jaringan komputer dan teknologi
2. Sistem File
a. Sistem File
b. Jenis File
c. Penamaan directory dan file
d. Ijin mengakses file

Materi Kelompok 3 :
1. Teknologi Internet
Meliputi :
a. Definisi internet
b. Komponen dasar internet
c. Prinsip kerja dasar internet
2. Teknologi Aplikasi TI bisnis
Meliputi :
a. Definisi
b. Contoh Teknologi Aplikasi TI pada bidang Bisnis seperti MRP, MRPII, CIM, CSM, CRM, dll
c. Cara memilih Aplikasi TI bisnis
3. Komputasi Bisnis dan Dunia Usaha
a. Pengguna komputer dengan berbagai ukuran
b. Penyesuaian penggunaan ukuran komputer dengan aplikasi
c. Perkembangan pengelolaan data
d. Sistem Informasi Manajemen

Materi kelompok 4 :
1. Teknologi Aplikasi TI untuk Scientific dan Engineering
Meliputi :
a. Definisi
b. Kategori Teknologi aplikasi TI pada bidang scientific dan engineering.
2. Data warehouse, data mining
Meliputi :
a. Definisi data warehouse dan data mining.
b. Perkembangan data warehouse dan data mining.
3. mobile computing
Meliputi :
a. Konsep dasar mobile computing
b. Perkembangan teknologi mobile computing.

Anda mungkin juga menyukai