Anda di halaman 1dari 26

PELUNCURAN (LAUNCHING)

Meluncurkan struktur terapung ke landasan peluncur ke laut yang


diakibatkan oleh gaya beratnya sendiri pada bidang miring.

Untuk mengurangi gaya gesek antar struktur dengan landasan


diberikan pelumas.
ADA DUA CARA PELUNCURAN
• PELUNCURAN MEMANJANG ( END LAUNCHING)
• PELUNCURAN MELINTANG (SIDE LAUNCHING)

• PADA UMUMNYA DIGUNAKAN PELUNCURAN MEMANJANG,PELUNCURAN


MELINTANG DIGUNAKAN BILA KEADAAN MEMAKSA, MISALNYA PERMUKAAN
AIR DIDEPAN LANDASAN SEMPIT

• UNTUK PELUNCURAN MEMANJANG PADA KAPAL, BURITAN KAPAL


DIARAHKAN KE AIR SEHINGGA BURITAN KAPAL AKAN MENYENTUH AIR
LEBIH DAHULU.
UNTUK PERHITUNGAN PELUNCURAN MEMANJANG KITA MEMBAGI
ATAS 3 PERIODE SEBAGAI BERIKUT :

• PERIODE 1 dimulai pada waktu kapal dilepas dan berakhir pada waktu kapal mulai
menyentuh permukaan air.

• PERIODE 2 dimulai pada akhir periode 1 sampai berakhir pada saat kapal mulai
akan mengapung (kondisi ini disebut dengan STERN LIFT)

• PERIODE 3 dimulai pada akhir periode 2 sampai kapal meninggalkan landasan


peluncur
PERIODE I

P (BEBAN SAAT PELUNCURAN)


BENTUK
PEMBEBANAN

Fg SEPATU PELUNCUR

Fx
GAYA REAKSI LANDASAN

KAPAL BELUM MENDAPAT DISPLACEMENT


SYARAT AGAR KAPAL BISA BERGERAK KARENA GAYA BERATNYA SENDIRI
Fx > Fg
UNTUK MENGHINDARI BAHAYA KRITIS AKIBAT PROSES PELUNCURAN,
PADA SAAT DILUNCURKAN KEMUNGKINAN KAPAL BELUM SERATUS PERSEN SELASAI
DIKERJAKAN;
PERIODE I

P (BEBAN SAAT PELUNCURAN)


BENTUK
PEMBEBANAN

Fg SEPATU PELUNCUR

Fx
GAYA REAKSI LANDASAN
PERIODE II
KAPAL SUDAH MULAI MENDAPAT DISPLACEMENT

BENTUK
PEMBEBANAN
BAGIAN BELAKANG
TURUN/DEPAN NAIK
P

G 2

1
δV

2 1
CADANGAN
DAYA APUNG
CADANGAN
DAYA APUNG SHEER LINE/UPPER DECK
(BUKAN SHEER STANDARD) 12

STATION LUAS STATION

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11
CANT-PART T

2 m WL 2 m WL

1 m WL 1 m WL

0 m WL 0 m WL

BASE LINE MIDSHIP

AP Lpp FP
KONDISI KRITIS PADA SAAT PELUNCURAN

P
G

KONDISI TIPPING

δV
PERIODE 3

BENTUK
PEMBEBANAN

KONDISI STRENLIFT δV
SAAT AKAN MENINGGALKAN LANDASAN PELUNCUR

δV
END LAUNCHING

SIDE LAUNCHING

SHIPLIFT

BALLON LAUNCHING
P= BERAT SAAT DILUNCURKAN

GAYA REAKSI Q PADA SAAT KAPAL MULAI MENGAPUNG

Ta
d
PC (MOMENT STATIS TERHADAP BAGIAN DEPAN SEPATU PELUNCUR)

δv

S = S'

S' KPL MULAI MENDAPAT


DISPLACEMENT

5% Panj.Sepatu Peluncur G MELEWATI UJUNG LANDASAN


3rd PERIOD 2nd PERIOD
DISTANCE TRAVELLED

B ADA DI UJUNG LANDASAN


TIPPING terjadai saat titik berat kapal tepat diujung landasan.
Momen anti TIPPING =  . b – Pa

BILA PERHITUNGAN MENUNJUKAN MOMEN ANTI TIPPINGNYA


KECIL,MAKA LANGKAH YANG PERLU DIAMBIL ADALAH:
1. MENEMPATKAN PEMBERAT DI BAGIAN DEPAN KAPAL, MESKIPUN
AKIBAT DARI PENEMPATAN INI P AKAN MEMBESAR;NAMUN JARAK
a AKAN MENGECIL.
2. MEMPERPANJANG LANDASAN; NAMUN HAL INI AKAN SULIT DILA-
KUKAN.
3. MENUNGGU PASANG MAKSIMUM,SEHINGGA TINGGI PERMUKAAN
AIR AKAN MEMPERPANJANG LANDASAN PELUNCUR.
4, MEMBESARKAN SUDUT KEMIRING;NAMUN HAL INI AKAN SULIT
DILAKUKAN.
5. MEMPERBESAR DAYA APUNG DENGAN CARA MEMBERI PELAM
PUNG PADA BAGIAN BURITAN KAPAL
BUILDING BERTH(SIDE LAUNCHING) DI PT DOK PRIOK
GRAVING DOCK
EFFECT OF FREE SURFACE
OF
LIQUID ON STABILITY
DETERMINING THE LOSS OF GM,
DUE TO
A RECTANGULAR FREE SURFACE

Anda mungkin juga menyukai