Anda di halaman 1dari 1

Nama : Beni Mutiara Insan

NIM : 210621100070
Kelas : 1B
UAS : Linguistik Umum

Lembar Jawaban
1. G

2. A. Peran Sintaksis
Peran sintaksis adalah makna semantis tertentu yang mengisi fungsi sintaksis. Peran
tersebut mencakup makna semantis, yakni: aktif, pasif, statif, posesif, pelaku,
penerima, dan lain-lain. Contohnya adalah bagaimana sintaksis membedakan kalimat
aktif dan pasif.

Pengertian kalimat aktif dan pasif dalam kalimat menyangkut beberapa hal, yaitu
(1) macam verba yang menjadi predikat, (2) subjek dan objek, dan (3) bentuk verba
yang dipakai.

Kategori Sintaksis
Kategori sintaksis adalah bentuk-bentuk tertentu yang mengisi fungsi sintaksis untuk
menggambarkan perbedaan kelas kata yang digunakan dalam membentuk suatu
kalimat, seperti: nomina, pronomina, verba, adjektiva, adverbial, preposisi, dan
konjungsi.

Hubungan antara Peran dan Kategori Sintaksis terletak pada Pemarkahan kasus
berupa persesuaian antara Argumen dengan verba. Pemarkahan ini tergantung dari
sifat semantis verba salah satunya adalah valensi verba. Hal ini tidak berlaku secara
antar-bahasa hanya berlaku untuk bahasa-bahasa tertentu saja.
Persesuaian verbal dengan Argumen: pemarkahan ciri-ciri Argumen, satu atau lebih,
pada verba. Secara tradisional, para ahli linguistik sering membahas persesuaian
verbal itu dengan memberikan nama-nama ”fungsional” kepada Argumen-Argumen
yang menyebabkan pemarkahan pada verba: persesuaian dengan ”Subjek”, dan/atau
dengan ”Objek”. Persesuaian verbal dengan Argumen sebagai Fungsi dan Peran

B.

Anda mungkin juga menyukai