Anda di halaman 1dari 8

LAPORAN PEMBUATAN SKINCARE ALAMI

Pembimbing :

Jose BonatunaHasibuan,S.Pd,M.Si

Rika OktavianaTamar,S.Si

Disususn Oleh :

Aditya Fahrezi

Bintang Ilham

Ella Anggraini

Rayke Azzami

Juminten Sari

Riva Mayzalfa Arya

Zahwa Eta Aaprilia

Selvianis
KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

Alhamdulillah kita panjatkan puji syukur kita ke hadirat Allah SWT. Sehingga penulis telah
menyelesaikan laporan proyek pembuatan skicare alami tepat waktu.
Salah satu tujuan penulis dalam menulis laporan proyek ini adalah sebagai dokumentasi dan
juga bentuk evaluas itugas akhir kegiatan pembuatan skincare alami. Penulis menyampaikan
terima kasih pada beberapa pihak yang ikut mendukung proses pembuatan laporan ini hingga
selesai. Yaitu:
1. Direktorat Sekolah Menengah Kejuruan

2. Ibu Dra, Sudarti. MM selaku Kepala Sekolah Smkn Pertanian Terpadu Provinsi Riau

3. Rika Okviana Tamar, S.Si, M.Pd dan Jose Bonatua Hasibuan, S.Pd, M.Si selaku guru
pembimbing

4. Bapak/ibu guru serta staff Smkn Pertanian Terpadu Provinsi Riau

Penulis menyadari atas ketidaksempurnaan penyusunan laporan kegiatan kunjungan industri


ini. namun penulis tetap berharap laporan ini akan memberikan manfaat bagi para pembaca.
Demi kemajuan penulis, penulis juga mengharapkan adanya masukan berupa kritik atau saran
yang berguna. Terima kasih.

Pekanbaru, 10 April 2021

Penulis
DAFTAR ISI
KATA PENGANTAR.................................................................................................... i

DAFTAR ISI................................................................................................................... ii

DAFTAR GAMBAR......................................................................................................iii

BAB I PENDAHULUAN...............................................................................................1

1.1 Latar Belakang....................................................................................................1


1.2 Pelaksanaan Kegiatan........................................................................................2
1.3 Waktu dan Tempat Kegiatan.............................................................................2

BAB II LANDASAN TEORI.........................................................................................3

2.1 Biologi.................................................................................................................3
2.2 Fisika...................................................................................................................3
2.3 Kimia...................................................................................................................3
2.4 Matematika.........................................................................................................3

BAB III PROSES PELAKSANAAN.............................................................................4

3.1 Tahap persiapan..................................................................................................4


3.2 Tahap Pelaksanaan..............................................................................................4
3.3 Tahap Akhir........................................................................................................5

BAB IV PENUTUP........................................................................................................7

4.1 Kesimpulan.........................................................................................................7
4.2 Saran...................................................................................................................7

DAFTAR PUSTAKA.....................................................................................................8
BAB I.PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Perkembangan Bisnis Skin Care Saat Ini Telah Berkembang Sangat Pesat.
Perawatan Kulit Wajah Telah Menjadi Kebutuhan Yang Sangat Penting Bagi
Sebagian Masyarakat Khususnya Para Wanita, Namun Saat Ini Banyak Kita Jumpai
Kaum Pria Juga Membeli Jasa Perawatan Di Skin Care Mulai Dari Membersihkan
Wajah Dengan Scrub,Facial,Serta Menggunakan Lotion Wajah Hingga
Tubuh.Perawatan Wajah Secara Teratur Penting Dilakukan, Apalagi Konsumen Yang
Sering Berada Di Luar Ruangan Atau Perkantoran.Dengan Begitu Sanggat
Diperlukan Perlidungan Kulit Dari Polusi, Seperti Asap Kendaraan Bermotor Dan
Paparan Sinar Matahari Langsung. Skincare Ada Yang Terbuat Atau Mengandung
Bahan Kimia Dan Ada Yang Alami, Terbuat Dari Bahan-Bahan Organic.

Bahan Baku Pembuatan Skincare Alami Bisa Berasal Dari Buah-Buahan Dan
Dedaunan.Manfaat Dari Bengkoang Untuk Kecantikan : Mencerahkan
Kulit,Mencegah Penuaan Dini,Membentu Menghilangkan Jerwat Dan
Bekasnya.Manfaat Air Mawar Untuk Kecantikan : Membantu Melembabkan Kulit
Wajah,Menghambat Penuaan Dini,Meredakan Peradangan Pada Kulit,Mengurangi
Jerawat,Serta Mengatasi Mata Lelah.

1.2 Pelaksanaan Kegiatan


Pembuatan skincare alami sebagaimana yang tertulis dalam laporan ini dilakukan
oleh kelompok kami kelas XII ATPH2 SMKN Pertanian Terpadu Provinsi Riau yang
berjumlah 8 orang, dengan Rika Okviana Tamar dan Jose Bonatua Hasibuan sebagai
guru pembimbing.

1.3 Waktu dan Tempat Kegiatan


Kegiatan ini yang bertema “ Pembuatan skincare Alami ” yang dilaksanakan
pada 15 Maret 2021. Kegiatan ini dilaksanakan di SMKN Pertanian Terpadu Provinsi
Riau.

BAB II LANDASAN TEORI

2.1 Biologi
Bahan utama dari pembuatan skincare alami adalah bengkoang dan beras yang
digunakan sebagai masker, serta facemish dari air mawar. bengkoang dijadikan
masker karena kasiat dan kandungannya baik serta bagus bagi kulit dan kesehatn.
2.2 Fisika
Pembuatan skincare alami ini tidak mengandung Konversi Satuan yang sangat
signifikan dalam tata cara pembuatan nya.

2.3 Kimia
Komposisi pada skincare yang digunakan dalam pembuatan maker alami ini
adalah bubuk saripati bengkoang dan beras (50:50%), dan untuk pembuatan facemish
air mawar dan air dengan ph tinggi (50:50%).

2.4 Matematika
bengkoang = 10.000
Air mawar = 7.000
Air ph tinggi = 6.000
Botol parfum =6.000 x 5 = 30.000 + 10.000 + 7.000 + 6.000
=53.000
Harga Jual =
R/C ratio = penerimaan : total biaya
= 60.000 : 38.000
= 1.578 (untung)

BAB III.PROSES PELAKSANAAN


A.Tahap Persiapan

Alat Dan Bahan

 Alat
a) Pisau
b) Mangkok
c) Pengaduk
d) Saringan
e) Parutan
f) Wadah Pelastik
g) Botol Kemasan

 Bahan
a) Bengkuang
b) Air Mawar
c) Beras
d) Air mineral ph tinggi

B.Tahap Pelaksanan

Step 1 Pembuatan masker alami

a) Kupas dan Parut bengkoang


b) Lalu, saring parutan bengkoang dan ambil airnya
c) Letakkan air parutan bengkoang di wadah dan di endapkan lalu,ambil sari patinya dan
di jemur
d) Ambil dan cuci bersih beras
e) Lalu,dibelender hingga halus dan diletakkan di wadah yang kering.

Step 2 Pembuatan facemish

a) Sediakan gelas ukur atau wadah


b) Tuangkan air mawar dan air ph tinggi kedalam wadah lalu, di aduk-aduk hingga
merata
c) Tuangkan air facemish ke botol sprayer
d) Botol sprayer yang sudah terisi facemish di berikan logo atau label agar menarik

C.Tahap Akhir Penjualan Dan Pemasaran


Pengertian penjualan secara umum adalah kegiatan jual beli dijalankan oleh dua
belah pihak atau lebih dengan alat pembayaran yang sah.

Penjualan ini dapat dilakukan dengan berbagai metode, seperti penjualan


langsung serta agen penjualan.

Tujuan utama penjualan yang utama tentunya mendatangkan keuntungan dari


produk atau barang yang dijual.

BAB V.PENUTUP
A. Kesimpulan

B. Saran
Terkait dengan hal terebut, kami menyarankan beberapa hal untuk diperhatikan
seperti berikut ini :
 Dapat memanfaatkan buah bengkoang menjadi skincare alami
 Menjadikan skincare sebagai usaha baru.

Anda mungkin juga menyukai