Anda di halaman 1dari 16

Standar Kompetensi Lulusan

Mengoperasikan Paket Program


Pengolah Angka

STANDAR KOMPETENSI :
Mengoperasikan Paket program
Pengolah Angka/Spreadsheet (Spreadsheet
for Accounting)
6/1/2013 Dra. Asnidawati, M.Pd
KD: Mempersiapkan komputer dan
paket program pengolah angka

Indikator:
–File-file jobsheet yang dibutuhkan
untuk mengoperasikan siklus
akuntansi disiapkan
–Jobsheet siklus akuntansi siap
dioperasikan

6/1/2013 Dra. Asnidawati, M.Pd


MEMBUAT APLIKASI
2. Lembar Kerja Daftar Kode Pembantu
Lembar kerja untuk menampung daftar kode
pembantu dan saldo awal Buku Besar Pembantu
Langkah-langkah:
1. Buatlah lembar kerja daftar kode pembantu pada
sheet 2 seperti gambar (1).
2. Ganti nama sheet 2 menjadi “Kode”
3. Isi lembar kerja tersebut dengan daftar kode
pembantu dan saldo awal Buku Besar Pembantu,
seperti pada gambar (2)

6/1/2013 Dra. Asnidawati, M.Pd


Gambar 1
Nama Perusahaan

DAFTAR KODE CUSTOMER & SUPPLIER

Bulan : Januari 2008

NAMA ALAMAT TELEPON STATUS SALDO AWAL


KODE KARTU
P001 Toko A Jl Badminton No.98
Bandung 0536- 723 0120 Piutang 14.250.000

P002 Toko B Jl Berkuda No.22 Brebes


0536- 456 7788 Piutang 33.500.000

P003 Toko C Jl Panahan No.60 Cilacap


0536- 223 4455 Piutang 36.250.000

H001 PT. A Jl Bowling No.87 Jakarta


0536- 999 8675 Hutang 45.000.000

H002 PT. B Jl Tenismeja No.50 Jakarta


0536- 1234 5678 Hutang 54.000.000

6/1/2013 Dra. Asnidawati, M.Pd


Keterangan:
Kode  Diisi dengan nomor kode buku
pembantu
Nama  Diisi dengan nama – nama buku
pembantu
Status  Diisi dengan status kode pembantu
“Piutang” atau “Hutang”
Saldo awal  Diisi dengan nilai saldo awal Buku
Besar Pembantu, baik “Buku
Pembantu Piutang” atau “Buku
Pembantu Hutang”
6/1/2013 Dra. Asnidawati, M.Pd
3. Lembar Kerja Jurnal Umum
Lembar kerja yang digunakan untuk mencatat
berbagai macam transaksi secara umum, kas atau
bank, penjualan, pembelian, penyesuaian dan
sebagainya.
Langkah-langkah:
1. Buatlah lembar kerja jurnal umum pada sheet 3
seperti gambar (2).
2. Ganti nama sheet 3 menjadi “Jurnal Umum”
3. Buat drop-down list box (yang berisi daftar kode
akun) pada kolom Kode Akun sehingga ketika
akan mengisi kode akun cukup dengan mengklik
drop-down list box tersebut.
6/1/2013 Dra. Asnidawati, M.Pd
Langkah-langkah yang perlu dilakukan sebagai
sebagai berikut:
- drop-down list box harus terhubung dengan
lembar kerja Daftar Akun. Bukalah lembar kerja
Daftar Akun, lalu blok range kolom Kode Akun.
- Kemudian beri nama range untuk kolom Kode
Akun dengan nama Akun seperti gambar 3.
- Kembali ke lembar kerja Jurnal Umum. Blok range
kolom Kode Akun. (gambar 4)
- Kemudian klik menu Data > Validation (gambar 4)
- Kemudian muncul jendela Data Validation
(gambar 5)

6/1/2013 Dra. Asnidawati, M.Pd


Gambar (2).
PT BOLANG BALING
JURNAL UMUM

Periode : Januari 2008

Saldo : Seimbang
AKUN AKUN BANTU BANTU DEBET KREDIT
KODE KODE
TGL BUKTI KETERANGAN
AKUN BANTU
1 2 1 2 (Rp) (Rp)

6/1/2013 Dra. Asnidawati, M.Pd


Gambar (3).
Ketik Nama Range “AKUN”.

B
L
O
K

R
A
N
G
E

6/1/2013 Dra. Asnidawati, M.Pd


gambar 4

6/1/2013 Dra. Asnidawati, M.Pd


gambar 5

6/1/2013 Dra. Asnidawati, M.Pd


• Pada kotak Allow pilih List dgn mengklik drop-
down list box Source ketik “=AKUN” nama range
yang sudah dibuat pada lembar kerja Daftar
Akun.
• Kosongkan cek mark (v) Ignore blank
• Klik tab Error Alert
• Pada kotak Error Message ketikkan pesan error
“MAAF! KODE SALAH” lalu klik OK
• Lihat hasilnya pada lembar kerja jurnal umum.
Klik sel di sepanjang kolom Kode Akun, maka
akan muncul panah drop-down list box. Klik
panah tsb, akan nampak list box spt gbr (6)

6/1/2013 Dra. Asnidawati, M.Pd


Gbr. (6)

6/1/2013 Dra. Asnidawati, M.Pd


• Selanjutnya buat drop-down list box pada
kolom Kode Bantu, dgn langkah-langkah yang
sama seperti pada kolom Kode Akun.
• Drop-down list box harus terhubung dengan
lembar kerja Daftar Kode Pembantu.
• Bukalah lembar kerja daftar kode pembantu,
lalu blok range kolom Kode.
• Kemudian beri nama range untuk kolom Kode
dengan nama “Kode” seperti ditunjukkan
pada gbr (7)

6/1/2013 Dra. Asnidawati, M.Pd


6/1/2013 Dra. Asnidawati, M.Pd
ELAMAT BELAJAR

6/1/2013 Dra. Asnidawati, M.Pd

Anda mungkin juga menyukai