Anda di halaman 1dari 12

SISTEMATIKA RAGAM

PENELITIAN
Leni Sriharyani, S.T., M.T.
NIDN 0210018102
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH METRO

Pertemuan 10
Selasa 23 November 2021
A. PENELITIAN KUANTITATIF
TUGAS INDIVIDU
 Buatlah proposal skripsi sesuai dengan bidang konsentrasi
Teknik Sipil. (Mahasiswa no. urut 1 mengerjakan proposal dengan bidang
konsentrasi no. 1, begitu seterusnya. Mahasiswa no. urut 7 mengerjakan
proposal dengan bidang konsentrasi no. 7. Mahasiswa no. urut 8 Kembali
mengerjakan proposal dengan bidang konsentrasi no 1…begitu
seterusnya.
 Pengetikan : Kertas yang digunakan adalah jenis HVS putih, ukuran A4
(21 x 29,7cm), minimal 70 gram untuk T.A/Skripsi/Tesis. Batas (margins)
pengetikan berjarak 4 cm dari tepi kertas (left), dan 3 cm artikel dari tepi
atas (Top), tepi kanan (Right) dan tepi bawah kertas (bottom). Jenis huruf
(theme font) menggunakan Arial dan berukuran (font size) 11, spasi baris
(align space) 1,5 dengan align text yaitu Justify (rata kiri kanan)
Sistematika Tugas Proposal Skripsi :
Halaman sampul
Lembar Logo
Halaman Judul
Kata Pengantar
Daftar Isi
Daftar Tabel
Daftar Gambar
Daftar Lampiran
Konsentrasi Bidang Penelitian
Teknik Sipil :
1. Geoteknik : perilaku tanah, perbaikan tanah, fondasi, tanah longsor,
likuifaksi, geosintetik, dll yang berkaitan dengan tanah
2. Struktur : analisis statik dan dinamik, analisis dan desain struktur beton dan
baja, dll
3. Bahan Konstruksi : sifat-sifat dan perilaku bahan, bahan konstruksi alternatif,
dll
4. Keairan : sumber daya air, analisis hidrologi, model hidraulika, dll
5. Manajemen Konstruksi : manajemen proyek, estimasi biaya, dll
6. Transportasi : survey lalu lintas, bahan perkerasan, desain perkerasan, dll
7. Lingkungan : pencemaran lingkungan, perbaikan lingkungan, dll
Daftar Mahasiswa Angkatan 2020 Metopen
adalah sebagi berikut…………....

Anda mungkin juga menyukai