Anda di halaman 1dari 2

Kunjungan Rumah Hari ke-1

Hari / Tanggal : Jumat, 29 Maret 2019


Waktu : 14.00 WIB
Tempat : Rumah Pasien

A. DATA SUBJEKTIF
BAB terakhir pukul 06.00 WIB dan BAK terakhir pukul 13.00 WIB. Istirahat cukup.
ASI sudah keluar, bayi menyusu kuat, refleks menghisap bayi baik
B. DATA OBJEKTIF
1. KU : Baik
2. Tangis Bayi : Kuat
3. TTV : Nadi : 132x/ menit
Nafas : 63x/menit
Suhu : 38,6ºC
3. Pemeriksaan Antropometri
a. Berat Badan :3000 gram
b. Panjang Badan : 50 cm
c. Lingkar Kepala : 33 cm
d. Lingkar Dada : 32 cm
4. Pemeriksaan Fisik
a. Mata : tidak ada tanda-tanda infeksi, konjungtiva merah muda,
sklera putih
b. Abdomen : tidak ada perdarahan dan tidak ada tanda infeksi
di sekitar tali pusat
C. ANALISA
Bayi Ny. A usia 2 hari postnatal dengan hipertermi
D. PENATALAKSANAAN
1. Memberitahukan hasil pemeriksaan, keluarga mengetahui keadaan bayinya
2. Memberikan kompres pada bayinya sekaligus mengajarkan ibu cara mengompres
bayi, respon ibu baik
3. Memberikan KIE tentang :
- Memberikan informasi tentang pemantauan suhu tubuh bayi, respon ibu baik
- Menganjurkan ibu untuk menyusui bayinya sesering mungkin, respon ibu baik
dan ibu akan melaksanakannya
- Menganjurkan ibu untuk menyusui bayinya selama 6 bulan penuh tanpa
makanan tambahan, respon ibu baik dan ibu akan melaksanakannya
4. Menganjurkan ibu untuk melakukan kunjungan ke bidan atau tenaga kesehatan
terdekat, ibu bersedia melakukan kunjungan ke bidan atau tenaga kesehatan pada
tanggal 30 Maret 2019
5. Mendokumentasikan hasil pemeriksaan dalam bentuk SOAP

Anda mungkin juga menyukai