Anda di halaman 1dari 9

Instrumen Supervisi K13 Th 2018– Pembelajaran SMA

NO INDIKATOR/ DESKRIPTOR RUBRIK SKOR BUKTI FISIK CATATAN

3.1. KEGIATAN PENDAHULUAN


3.1.1 Guru mengondisikan suasana belajar Terpenuhi 1 deskriptor 1
menyenangkan, dilihat dari ekspresi siswa
menunjukkan: Terpenuhi 2 deskriptor 2
1. Rasa senang
2. Tertarik Terpenuhi 3 deskriptor 3
3. Bersemangat
4. Fokus Terpenuhi 4 deskriptor 4
3.1.2 Guru memotivasi belajar peserta didik secara Terpenuhi 1 deskriptor 1
kontekstual sesuai manfaat dan aplikasi materi
ajar,ditunjukkan dengan: Terpenuhi 2 deskriptor 2
1. Bersemangat memberikan contoh dan
membandingkan aplikasi materi ajar dalam Terpenuhi 3 deskriptor 3
kehidupan sehari-hari di lingkungan sekolah.
2. Bersemangat memberikan contoh dan Terpenuhi 4 deskriptor 4
membandingkan aplikasi materi ajar dalam
kehidupan sehari-hari di lingkungan tempat
tinggal peserta didik
3. Bersemangat memberikan contoh dan
membandingkan aplikasi materi ajar dalam
kehidupan sehari-hari pada lingkup lokal
dan nasional
4. Bersemangat memberikan contoh dan
membandingkan aplikasi materi ajar dalam
kehidupan sehari-hari pada lingkup
internasional.

20
Instrumen Supervisi K13 Th 2018– Pembelajaran SMA

NO INDIKATOR/ DESKRIPTOR RUBRIK SKOR BUKTI FISIK CATATAN

3.1.3 Guru mendiskusikan kompetensi yang sudah Terpenuhi 1 deskriptor 1


dipelajari dan dikembangkan sebelumnya
berkaitan dengan kompetensi yang akan
dipelajari dan Terpenuhi 2 deskriptor 2
dikembangkan, ditunjukkan dengan:
1. Memberikan pertanyaan terkait materi yang
sudah dipelajari Terpenuhi 3 deskriptor 3
2. Memberikan umpan balik terkait materi
yang sudah dipelajari
3. Mengaitkan pertanyaan dengan materi yang Terpenuhi 4 deskriptor 4
akan dipelajari
4. Memberikan apersepsi untuk memasuki
materi yang akan dipelajari

3.1.4 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran, Terpenuhi 1 deskriptor 1


kompetensi yang akan dicapai: meliputi:
1. Menyampaikan kompetensi inti Terpenuhi 2 deskriptor 2
2. Menyampaikan kompetensi dasar
3. Menyampaikan Indikator Pencapaian
Terpenuhi 3 deskriptor 3
Kompetensi (IPK)
4. Menyampaikan tujuan pembelajaran
Terpenuhi 4 deskriptor 4

3.1.5 Guru menyampaikan cakupan materi dan uraian Terpenuhi 1 deskriptor 1


kegiatan yang akan dilakukan, meliputi:
1. Menyampaikan materi secara garis besar Terpenuhi 2 deskriptor 2
2. Menyampaikan alir kegiatan yang akan
dilakukan Terpenuhi 3 deskriptor 3
3. Menyampaikan tugas individu/ kelompok.
Terpenuhi 4 deskriptor 4
4. Menyampaikan lingkup dan teknik
penilaian yang akan digunakan penilaian
sikap spiritual, sosial, pengetahuan,
keterampilan

21
Instrumen Supervisi K13 Th 2018– Pembelajaran SMA

NO INDIKATOR/ DESKRIPTOR RUBRIK SKOR BUKTI FISIK CATATAN

3.2. KEGIATAN INTI


3.2.1 Guru menerapkan strategi pembelajaran yang Tidak menerapkan model 1
efektif dan menyenangkan melalui penerapan: pembelajaran yang berorientasi
1. Pendekatan saintifik saintifik
2. Discovery/inquiry learning
3. Problem based learning Menerapkan salah satu model 2
4. Project based learning dengan sintak tidak utuh

Menerapkan salah satu model 3


dengan sintak tidak runtut

Menerapkan salah satu model 4


dengan sintak yang runtut

3.2.2 Guru menerapkan berbagai metode Terpenuhi 1 deskriptor 1


pembelajaran sesuai dengan karakteristik
Terpenuhi 2 deskriptor 2
peserta didik dan KD,melalui penerapan :
1. Satu metode pembelajaran Terpenuhi 3 deskriptor 3
2. Dua metode pembelajaran
Terpenuhi 4 deskriptor 4
3. Tiga metode pembelajaran
4. Lebih dari tiga metode pembelajaran
3.2.3 Guru menggunakan media/alat peraga Terpenuhi 1 deskriptor 1
pembelajaran yang tepat, efektif dan inovatif
Terpenuhi 2 deskriptor 2
yang dapat :
1. Menimbulkan minat Terpenuhi 3 deskriptor 3
2. Menghilangkan verbalisme
Terpenuhi 4 deskriptor 4
3. Mempermudah pemahaman
4. Melibatkan peserta didik
3.2.4 Guru memanfaatkan berbagai sumber belajar Terpenuhi 1 deskriptor 1
yang disesuiakan dengan karakteristik peserta
Terpenuhi 2 deskriptor 2
didik dan mata pelajaran terdiri dari:
1. Media cetak dan elektronik Terpenuhi 3 deskriptor 3
2. Narasumber
Terpenuhi 4 deskriptor 4
3. Lingkungan fisik/alam

22
Instrumen Supervisi K13 Th 2018– Pembelajaran SMA

NO INDIKATOR/ DESKRIPTOR RUBRIK SKOR BUKTI FISIK CATATAN

4. Lingkungan sosial dan budaya

3.2.5 Guru memfasilitasi siswa menunjukkan Terpenuhi 1 deskriptor 1


karakteristik sikap spiritual dalam pembelajaran
Terpenuhi 2 deskriptor 2
melalui:
1. Menerima Terpenuhi 3 deskriptor 3
2. Menjalankan
Terpenuhi 4-5 deskriptor 4
3. Menghargai
4. Menghayati
5. mengamalkan ajaran agama yang dianutnya

3.2.6 Guru memfasilitasi siswa menunjukkan sikap Terpenuhi 1 deskriptor 1


sosial dalam menghayati dan mengamalkan
perilaku : Terpenuhi 2-3 deskriptor 2
1. Jujur
2. Disiplin Terpenuhi 4-5 deskriptor 3
3. Santun
4. Peduli Terpenuhi 6-7 deskriptor 4
5. Tanggung jawab
6. Responsif
7. Proaktif

3.2.7 Guru memfasilitasi siswa melakukan kegiatan Terpenuhi 1 deskriptor 1


mengamati (observing) yang meliputi
Terpenuhi 2 deskriptor 2
(berdasarkan panca indra):
1. Melihat Terpenuhi 3 deskriptor 3
2. Membaca
Terpenuhi 4 deskriptor 4
3. Mendengar
4. Menyimak

3.2.8 Guru memfasilitasi siswa untuk kegiatan Terpenuhi 1 deskriptor 1

23
Instrumen Supervisi K13 Th 2018– Pembelajaran SMA

NO INDIKATOR/ DESKRIPTOR RUBRIK SKOR BUKTI FISIK CATATAN

menanya (questioning) meliputi: Terpenuhi 2 deskriptor 2


1. Memberi kesempatan siswa membuat
pertanyaan Terpenuhi 3 deskriptor 3
2. Memberi kesempatan siswa mengajukan
pertanyaan Terpenuhi 4 deskriptor 4
3. Memberi kesempatan siswa menjawab
pertanyaan
4. Memberi penguatan/apresiasi

3.2.9 Guru memfasilitasi siswa melakukan kegiatan Terpenuhi 1 deskriptor 1


mengumpulkan informasi / mencoba
(experimenting) ditunjukkan dengan kegiatan Terpenuhi 2 deskriptor 2
siswa:
1. Mencari data dengan membaca buku teks Terpenuhi 3 deskriptor 3
2. Mengumpulkan informasi dari pendapat
siswa Terpenuhi 4 deskriptor 4
3. mengumpulkan data dari sumber lain
4. Mencoba/eksperimen
3.2.10 Guru memfasilitasi siswa untuk kegiatan Terpenuhi 1 deskriptor 1
menalar /mengasosiasi (associating) melalui :
1. Mengolah informasi Terpenuhi 2 deskriptor 2
2. Menganalisis
3. Mengasosiasi Terpenuhi 3 deskriptor 3
4. Menyimpulkan
Terpenuhi 4 deskriptor 4
3.2.11 Guru memfasilitasi siswa untuk kegiatan Terpenuhi 1 deskriptor 1
Mengomunikasikan (communicating) melalui :
Terpenuhi 2 deskriptor 2
1. Menyampaikan
2. Menanggapi Terpenuhi 3 deskriptor 3
3. Mempertahankan
Terpenuhi 4 deskriptor 4
4. Menyimpulkan

3.2.12 Bahasa yang digunakan guru dalam proses Terpenuhi 1 deskriptor 1


pembelajaran, meliputi :

24
Instrumen Supervisi K13 Th 2018– Pembelajaran SMA

NO INDIKATOR/ DESKRIPTOR RUBRIK SKOR BUKTI FISIK CATATAN

1. bahasa yang baik Terpenuhi 2 deskriptor 2


Terpenuhi 3 deskriptor 3
2. bahasa yang baku
Terpenuhi 4 deskriptor 4
3. bahasa yang komunikatif

4. gestur (bahasa tubuh)


3.2.13 Guru memfasilitasi siswa untuk kegiatan Terpenuhi 1 deskriptor 1
mencipta (KD Ketrampilan) melalui :
Terpenuhi 2 deskriptor 2
1. Eksplorasi (merangsang ide kreativitas
penciptaan) Terpenuhi 3 deskriptor 3
2. Menyaring ide
Terpenuhi 4 deskriptor 4
3. Analisis ide
4. Mengkomposisikan

3.3. KEGIATAN PENUTUP


3.3.1 Guru bersama peserta didik membuat Terpenuhi 1 deskriptor 1
rangkuman/simpulan materi pelajaran yang
Terpenuhi 2 deskriptor 2
dilakukan dengan cara:
1. Memberi kesempatan peserta didik untuk Terpenuhi 3 deskriptor 3
merangkum/menyimpulkan
Terpenuhi 4 deskriptor 4
2. Memberi kesempatan peserta didik untuk
menyampaikan rangkumannya
3. Memberi kesempatan peserta didik untuk
menanggapi perbedaan
rangkuman/simpulan yang disampaikan
temannya
4. Memberikan penguatan atas
rangkuman/kesimpulan yang telah dibuat
bersama

3.3.2 Guru bersama peserta didik melakukan refleksi Terpenuhi 1 deskriptor 1


terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan
dengan cara:

25
Instrumen Supervisi K13 Th 2018– Pembelajaran SMA

NO INDIKATOR/ DESKRIPTOR RUBRIK SKOR BUKTI FISIK CATATAN

1. Memberi kesempatan peserta didik untuk Terpenuhi 2 deskriptor 2


mengungkapkan perasaannya setelah
mengikuti pembelajaran
2. Memberi kesempatan peserta didik untuk Terpenuhi 3 deskriptor 3
mengungkapkan nilai-nilai moral yang
terkandung dalam materi pembelajaran
3. Memberi kesempatan peserta didik untuk Terpenuhi 4 deskriptor 4
mengungkapkan manfaat pembelajaran
dalam kehidupan nyata
4. Memberikan penguatan atas refleksi yang
telah dilakukan peserta didik
3.3.3 Guru bersama peserta didik memberikan umpan Terpenuhi 1 deskriptor 1
balik terhadap proses dan hasil pembelajaran
dilakukan dengan cara: Terpenuhi 2 deskriptor 2
1. Memberikan pertanyaan kepada peserta
didik Terpenuhi 3 deskriptor 3
2. Memberi kesempatan kepada siswa untuk
menanggapi. Terpenuhi 4 deskriptor 4
3. Mengevaluasi hasil pembelajaran
4. Memberikan penguatan atas materi yang
telah disampaikan
3.3.4 Guru melakukan penilaian dengan cara: Terpenuhi 1 deskriptor 1
1. Menilai sikap spiritual peserta didik
Terpenuhi 2 deskriptor 2
2. Menilai sikap sosial peserta didik
3. Menilai aspek pengetahuan peserta didik Terpenuhi 3 deskriptor 3
4. Menilai aspek keterampilan peserta didik
Terpenuhi 4 deskriptor 4

3.3.5 Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut Terpenuhi 1 deskriptor 1


berupa:
Terpenuhi 2 deskriptor 2
1. Pembelajaran remidi (remedial teaching)
atau remedial test Terpenuhi 3 deskriptor 3
2. Program pengayaan
Terpenuhi 4 deskriptor 4
3. Layanan konseling
4. Pemberian tugas individual / kelompok

26
Instrumen Supervisi K13 Th 2018– Pembelajaran SMA

NO INDIKATOR/ DESKRIPTOR RUBRIK SKOR BUKTI FISIK CATATAN

3.3.6 Guru menyampaikan rencana kegiatan Terpenuhi 1 deskriptor 1


pembelajaran untuk pertemuan
Terpenuhi 2 deskriptor 2
berikutnya berupa:
1. Topik yang akan dibahas Terpenuhi 3 deskriptor 3
2. Buku sumber yang digunakan
Terpenuhi 4 deskriptor 4
3. Sumber lain yang relevan
4. Media/alat peraga yang diperlukan

3.4. KESESUAIAN DENGAN RPP


3.4.1 Kesesuaian antara pelaksanaan proses Terpenuhi 1 deskriptor 1
pembelajaran dengan RPP, meliputi kegiatan :
Terpenuhi 2 deskriptor 2
1. Pendahuluan,
2. Inti, Terpenuhi 3 deskriptor 3
3. Penutup
Terpenuhi 4 deskriptor 4
4. Penilaian

KESIMPULAN/CATATAN/SARAN/HARAPAN:
.......................................................................................................................................................................................................................................................
.......................................................................................................................................................................................................................................................
.......................................................................................................................................................................................................................................................

27
Instrumen Supervisi K13 Th 2018– Pembelajaran SMA

.................., ............................. 2018


Kepala Sekolah, Supervisor,

_____________________ ______________________
NIP. NIP.

28

Anda mungkin juga menyukai