Anda di halaman 1dari 9

1.

Membuat project baru di android studio dengan kriteria sebagai berikut :

Nama Project CRUDFUN_VINAKA_BUNGA


Target & Minimum Target SDK Phone and Tablet, API level 21
Tipe Activity Empity Activity
Activity Name Main Activity
Use AndroidX artifacts True
Language Java

2. Langkah selanjutnya membuat database mysql denga nama database


database_mahasiswa_vinaka dan satu tabel dengan nama
tbl_mahasiswa_vinaka dengan 4 buah kolom yaitu id_mahasiswa (primary
key & auto increment), nim_mahasiswa, nama_mahasiswa, kelas mahasiswa.

3. Setelah membuat database, selanjutnya membuat koneksi ke server dengan


menggunakan bahasa pemrograma php.
4. Pertama buat koneksi ke database dengan kode program sebagai berikut:
Pada gambar di atas kita membuat koneksi ke database_mahasiswa_vinaka.

5. Selanjutnya membuat file create.php sebagai API (Aplication Progamming


Interface). API ini yang nantinya yang akan menjadi layanan penghubung
antara 2 aplikasi untuk saling mengirim data. Terdapat beberapa request
method yang bisa digunakan untuk proses CRUD dengan API, diantaranya :
a. POST : Untuk membuat data (Create)
b. GET : Untuk membaca data (Read)
c. PUT : Untuk mengubah data (Update)
d. Delete : Untuk menghapus data (Delete)

6. Melakukan pengecekan IP Addres yang nantinya digunakan sebagai url loca


untuk berkomunikasi antara client dan server, buka cmd ketikan ipconfig

Maka akan menampilkan ip address yang kita gunakan,


7. Selanjutnya kembali lagi ke project android studo kita ubah tambpilan pada
activity_main.xml menjadi seperti berikut :

Pada tampilan tersebut menggunakan view group yaitu linier layout. Linear
layout akan menempatkan komponen- komponen di dalamnya secara
horizontal atau vertikal. Memiliki atribut weight untuk masing – masing child
yang berguna untuk menentukan porsi ukuran view dalam sebuah space yang
tersedia. Di dalam linear layout meggunakan beberapa komponen view yang
mana pengguna dapat berinteraksi dan melihat secara langsung, komponen
nya antara lain :
a. Textview : komponen yang digunakan untuk menampilkan text kelayar
b. Button : komponen yang membuat pengguna dapat berinteraksi dengan
cara menekan atau melakukan sesuatu.
c. Edittext : komponen view yang berguna untuk menerima input dari
pengguna.

8. Menambahkan library FUN pada gradle.

9. Menambahkan internet permission pada Android Manifest.


10. Menambahkan logic proses para MainActivity.java, yang pertama melakukan
inisialsasi pada komponen edittext, dan button.

11. Melakukan aksi pada tombol dan pengecekan apakah edittext sudah terisi atau
belum, jika belum akan menampikan sebuah text “semua data harus diisi
terlebih dahulu” yang dibungkus dengan Toast.
12. Menambahkan aksi untuk button lihat yang pada praktik kali ini hanya
menampikan text yang dibungkus dengan Toast.

13. Selanjutnya menambahkan aksi untuk tombol tambah data yang nanti nya
akan mengirimkan data dari android (client) ke server dengan library Fun
yang sudah kita tambahkan.

14. Best practise (praktik terbaik) dalam pengembangan aplikasi android text
harus disimpan didalam string.xml yang ada di directory res – value.
15. Selanjutnya merubah tema warna dari aplikasi dengan cara merefactor
color.xml

16. Yang terakhir kita jalakan aplikasi maka hasilnya menjadi seperti berikut :
17. Lalu cek di database localhost/phpmyadmin, apakah data sudah masuk atau
belum. Jika sudah masuk maka kita sudah berhasil mengimplementasikan
metode POST.

Anda mungkin juga menyukai