Anda di halaman 1dari 11

PROPOSAL UJIAN PRAKTEK KEJURUAN

PERENCANAAN, PENGOLAHAN, PENYAJIAN,


DAN MEMASARKAN HIDANGAN
MAKANAN INDONESIA

DI SUSUN OLEH :
NAMA : PUTRI JUNITA
NISN : 0024891113
PROGRAM KEAHLIAN : TATA BOGA
KOMPETENSI KEAHLIAN : JASA BOGA

SMK 2 NEGERI KOBA


TAHUN AJARAN 2021/2022
Proposal
Project Work/Proyek Tugas Akhir
Satuan pendidikan : SMK Negeri 2 Koba

Kompetensi Keahlian : Jasa Boga

Kode :

Aloaksi Waktu : 3 Jam

No Peserta :7

Nama Peserta : Putri Junita

PERENCANAAN, PENGOLAHAN, PENYAJIAN DAN MEMASARKAN


HIDANGAN MAKANAN INDONESIA

Koba, 15 Maret 2021

Menyetujui Peserta Uji

Mengetahui Putri Junita


Tata boga

Rida Esniwati Sijabat


LAPORAN PERENCANAAN UKK
Nama : Putri Junita

Kelas : XII TB 2

Tugas : Laporan Perencanaan UKK

1. MENU

1. Salad : Gado-Gado
2. Sup/Soto : Soto babat
3. Hidangan dari ayam : Ayam saus tiram
4. Nasi : Nasi hijau
5. Minuman : Sunset float

2. RESEP

1. Gado-gado

Bahan:

- Kentang 2 Buah - Toge 100 gr


- Wortel 1 buah - Kol secukupnya
- Daun selada 8 lembar - Lontong 1 buah
- Timun 1 buah - Tempe 1 buah
- Kacang panjang 100 gram - Tahu 2 buah

Bumbu Kuah Kacang :

- Kacang tanah 200 gr


- Terasi 2 buah
- Cabe rawit secukupnya
- Bawang putih 4 siung goreng asal matang
- Gula merah,garam,asam jawa secukupnya
- Air panas secukupnya
Cara membuat :

1. Kupas sayuran seperti kentang dan wortel. Cuci bersih semua sayuran
2. Potong – potong kentang wortel dengan bentuk dadu sedang . iris kasar
kol
3. Potong – potong kacang panjang
4. Panaskan air secukupnya dalam panci hingga mendidih
5. Ambil sedikit air mendidih lalu seduh toge, tiriskan lalu sisihkan
6. Rebus kentang wortel,kol,dan kacang panjang dalam air mendidih hingga
matang, angakat dan tiriskan lalu sisihkan

Cara membuat bumbu kacang


1. Sangrai kacang sampai matang
2. Lalu campurkan bawang putih, cabe rawit, gula merah, uleg sampai
halus
3. Lalu campurkan kacang tanah yg sudah di sangrai uleg sampai rata
lalu tambahkan garam dan asam jawa secukupnya

2. Soto babat

Bahan :
- 500 gram babat
- 2 lembar daun salam
- 1 lembar daun jeruk
- 1 sere di geprek
- 2 ruas jari laos di geprek
- 1 sdm gula pasir
- 1 sdm garam
- Penyedap secukupnya

Bumbu halus ;

- 3 siung bawang putih


- 1 ruas jahe
- 1 ruas jari kunyit
- 1 sdm merica
- 2 butir kemiri
- 7 butir bawang merah
- daun bawang secukupnya
- minyak goreng secukupnya

cara membuat :

1. didihkan air , baru masukan babat yg sudah di rebus hingga empuk


terlebih dahulu
2. goreng bumbu halus berserta daun salam, daun jeruk, serai,dan laos
3. masukan bumbu yg sudah matang ke dalam didihan air
4. beri gula pasir, penyedap jika perlu
5. jika sudah mendidih angkat tiriskan dan sajikan

3. ayam saus tiram

bahan;

- 4 sdm saus tiram


- 3 sdm saus cabe
- 2 sdm kecap manis
- 150 ml air
- 1 buah bawang Bombay
- 1 ruas jahe
- 3 siung bawang putih
- 6 cabe rawit
- ½ sdt merica
- Garam , minyak ,penyedap rasa secukupnya
- Ayam 500 gr

Cara membuat :

1. Rebus ayam sampai matang


2. Goreng ayam sampai matang
3. Tumis bawang putih, cabe rawit , jahe, bawang Bombay
4. Ketika tumisan atau bumbu mulai harum, masukan air secukupnya
5. Lalu tambahkan saus tiram, saus cabe , kecap manis secukupnya
6. Lalu masukan ayam yg sudah di goreng
7. Jika sudah matang angkat , tiriskan,dan sajikan
4. Nasi hijau

Bahan :

-250 gr beras

- 150 ml air

-100 ml santan

-6 lbr daun suji


-1 batang sere

-2 lbr daun salam

-2 butir bawang merah

-Garam secukupnya

Cara membuat :

1.cuci beras sampai bersih


2. cuc bahan lainnya hingga bersih
3. masukan semua bahan
4. aduk sampai rata
5. jika sudah matang angkat dan tiriskan

5. Sunset float

Bahan:

1. 2 butir jeruk Sunkist


2. 200 ml susu
3. Whipe cream secukupnya
4. Gula secukupnya
5. Batu es secukupnya
Cara membuat :

1. Kupas jeruk
2. Lalu siapkan semua bahan
3. Campurkan semua bahan
4. Jika sudah tercampur rata dan halus
5. Angkat, tuang , dan sajikan

3.daftar bahan

No Daftar bahan jumlah


1. Daun salam secukupnya
2. Daun jeruk secukupnya
3. Babat 500 gr
4. serai 5 batang
5. Lengkuas 2 ruas
6. Gula pasir secukupnya
7. garam secukupnya
8. Bawang putih 12 butir
9. Bawang merah 12 butir
10 Daun bawang secukupnya
.
11 jahe 3 ruas
.
12 kunyit 2 ruas
.
13 Kemiri 3 butir
.
14 Minyak goreng secukupnya
.
15 Saus tiram secukupnya
.
16 Saus cabe Secukupnya
.
17 Kecap manis secukupnya
.
18 Daun suji 6 lembar
.
19 Daun pandan 6 lembar
.
20 Jeruk Sunkist 3 butir
.
21 Susu uht 250 ml
.
22 air 4 liter
.
23 Bawang Bombay 1 buah
.
24 Ayam 500
.
25 Cabe rawit secukupnya
.
26 Beras 250 gr
.
27 Kentang 1 buah
.
28 Toge secukupnya
.
29 Wortel secukupnya
.
30 Kacang panjang secukupnya
.
31 .kol secukupnya
.
32 Kacang tanah secukupnya
.

4. Daftar alat

No Daftar alat jumlah


1. cobek 1
2. Panci kukus 1
3. Panci biasa 2
4. Wajan 2
5. sendok 5
6. pisau 3
7. garpu 3
8. Bowl 6
9. piring 6
10. saringan 1
11. Sendok sayur 1
12. Gelas ukur 1
13. telenan 2
14. penjepit 1
15. pengupas 1
16. blender 1
17. Dinner plate 4
18. gunting 1
19. Stockpot 3

5. Harga jual

No MENU Harga jual


1. Gado- gado Rp.15.000
2. Soto babat Rp.15.000
3. Ayam saus tiram Rp.20.000
4. Nasi hijau Rp.12.000
5. Sunset float Rp. 20.000

6. Tertib kerja

No Tata tertib kerja waktu


1. Persiapan diri 2 menit
2. Persiapan bahan 4 menit
3. Persiapan alat 4 menit
4. Waktu memasak 3 jam
5. Platting/ penyajian 5 menit

Anda mungkin juga menyukai