Anda di halaman 1dari 2

DISKUSI 8 STATISTIKA EKONOMI ESPA4123

1. Diketahui data hasil belajar statistic mahasiswa di kelas A dan kelas B seperti dibawah ini.
Ujilah dengan α = 5 % apakah hasil belajar tersebut homogen?

Tes Hasil Belajar


Kelas A 97 107 104 128 148 136 178 155 118 83
Kelas B 96 106 106 126 146 138 176 152 116 86

2. Diberikan data sebagai berikut

Jenis P2016 P2018 Kuatitas (Q0)


komoditi
Beras 9.000 11.000 50
Kedelai 12.000 15.000 40
Kopi 13.000 16.000 30
Daging 20.000 22.000 25
Coklat 18.000 20.000 20

A. Hitung dengan menggunakan Indeks Laspeyres

B. Bagaimana kondisi tahun 2018 dibandingkan 2016

Jawaban :

1.

Tes Hasil Belajar


Kelas A 97 107 104 128 148 136 178 155 118 83
Kelas B 96 106 106 126 146 138 176 152 116 86

Keterangan : - Jumlah Kelas A = 97 + 107 + 104 + 128 + 148 + 136 + 178 + 155 + 118 + 83
= 1254
- Jumlah kelas B = 96 + 106 + 106 + 126 + 146 + 138 + 176 + 152 + 116 + 86 = 1248

Maka, - Hasil Belajar Kelas A = 1254 x 5% = 62,7


- Hasil Belajar Kelas B = 1248 x 5% = 62,4

Sehingga, Hasil Belajar Kelas A dan Kelas B adalah Homogen karena hasil belajar Kelas A
dan Kelas B sama-sama 62.
2. A.
Jenis P2016 P2018 Kuatitas (Q0) P0.Q0 Pn.Q0
komoditi
Beras 9.000 11.000 50 450.000 550.000
Kedelai 12.000 15.000 40 480.000 600.000
Kopi 13.000 16.000 30 390.000 480.000
Daging 20.000 22.000 25 500.000 550.000
Coklat 18.000 20.000 20 360.000 400.000

Jumlah 2.180.000 2.580.000

Ket : P0.Q0 = ?
- 9.000 x 50 = 450.000
- 12.000 x 40 = 480.000
- 13.000 x 30 = 390.000
- 20.000 x 25 = 500.000
- 18.000 x 20 = 360.000
Pn.Q0 = ?
- 11.000 x 50 = 550.000
- 15.000 x 40 = 600.000
- 16.000 x 30 = 480.000
- 22.000 x 25 = 550.000
- 20.000 x 20 = 400.000
Maka, IL = Pn.Q0 x 100 = 2.580.000 x 100 = 118,34
P0.Q0 2.180.000
B. Sehingga kondisi yang harga barangnya pada Tahun 2018 lebih tinggi
18,34% dibanding harga barang-barang pada Tahun 2016 atau terjadi Inflasi
sebesar 18,34%.

Anda mungkin juga menyukai