Anda di halaman 1dari 3

SATUAN ACARA PENYULUHAN

SAP UKS (USAHA KESEHATAN SEKOLAH)

Sasaran : Siswa SDN 1 way urang kelas 5 dan 6


Waktu : 30 menit
Tempat : Ruang kelas SDN 1 way urang kelas 5 dan 6
Tanggal : 22 dan 23 November 2019
Penyuluh : iin fatmawati

1. Tujuan
1.1 Tujuan Utama
Setelah mengikuti penyuluhan siswa-siswi SDN 1 way urang dapat memahami
tentang kesehatan Reproduksi
1.2 Tujuan Khusus
Setelah diberikan penyuluhan selama 30 menit, diharapkan siswa-siswi dapat:
a. Mendefinisikan pengertian UKS
b. Menjelaskan tentang dasar Kebijakan UKS
c. Mengetahui pola pembinaan UKS
d. Mengetahui perlunya UKS
e. Mengetahui tujuan UKS

2. Pokok bahasan : Usaha Kesehatan Sekolah (UKS)

3. Sub Pokok bahasan :


a. pengertian UKS
b. Dasar Kebijakan UKS
c. Pola pembinaan UKS
d. Perlunya UKS
e. tujuan UKS

4. Metode UKS
a. ceramah
b. tanya jawab

5. Media dan alat bantu


a. LCD
b. PP

6. Materi
Terlampir

7. Kegiatan belajar mengajar

no tahap waktu Kegiatan penyuluhan Kegiatan peserta ket


1 pendahul 5 1. Membuka pertemuan Membalas salam
uan menit a. Memberi salam
b. Memperkenalkan diri Memperhatikan
2. Menjelaskan cakupan
materi
3. Menjelaskan manfaat
4. Melakukan kontrak
waktu
2 pengujian 20 1. Peserta memahami memperhatikan
menit tentang pengertian UKS
2. Peserta memahami
tentang dasar kebijakan
UKS
3. Peserta mengetahui pola
pembinaan UKS
4. Peserta mengetahui
perlunya UKS
5. Peserta mengetahui
tujuan UKS
3 Penutup 5 Melakukan evaluasi dan Menjawab pertanyaan
menit menutup pertemuan
a. Melakukan evaluasi Memberikan komentar
dengan mengajukan atau pertanyaan
beberapa pertanyaan
pada siswa Memperhatikan
b. Memberikan
penilaian terhadap Membalas salam
komentar dan atau
jawaban terhadap
pertanyaan
c. Memberikan
kesimpulan umum
tentang materi
d. Memberi salam
penutup
USAHA KESEHATAN SEKOLAH

A. Pengertian
Usaha Kesehatan Sekolah (UKS) merupakan bagian dari program kesehatan
anak sekolah. Anak usia sekolah adalah anak yang berusia 6-12 tahun. Yang
sesuai dengan proses tumbuh kembangnya dibagi menjadi 2 sub kelompok yakni
pra remaja (6-9 tahun) dan remaja (10-19 tahun).

Program UKS adalah upaya terpadu lintas program dan lintas sektoral dalam
rangka meningkatkan derajat kesehatan serta membentuk perilaku hidup bersih
dan sehat anak usia sekolah yang berada di sekolah dan madarasah mulai
tingkat SD hingga SLTA. Usaha kesehatan sekolah dirintis sejak tahun 1956
melalui pilot project dijakarta dan bekasi yang merupakan kerjasama antara
departemen kesehatan, departemen Pendidikan dan Kebudayaan dan
Departemen Dalam Negeri.

B. Dasar kebijakan
Dasar kebijakan pelaksanaan usaha kesehatan sekolah adalah undang-undang
nomor 4 tahun 1970 tentang pembinaan anak sekolah

C. Pola pembinaan
Pembinaan kesehatan anak, dibagi menjadi 2 yaitu :
1. Pembinaan bayi, balita dan anak pra sekolah (umur 0-6 tahun)
2. Pembinaan kesehatan anak usia sekolah (umur 7-12 Tahun) yang dibagi
menjadi 3 kelompok :
a. Pra Remaja (7-12 tahun)
b. Remaja (13-21 tahun)
c. Dewasa muda (19-21 tahun)

D. Alasan perlunya Upaya Kesehatan Sekolah


1. Anak usia sekolah merupakan kelompok umur yang rawan terhadap masalah
kesehatan.
2. Usia sekolah sangat peka untuk menanamkan pengertian dan kebiasaan
hidup sehat.
3. Sekolah merupakan institusi masyarakat yang terorganisasi dengan baik.
4. Keadaan kesehatan anak sekolah akan sangat berpengaruh terhadap
prestasi belajar yang dicapai
5. Anak sekolah merupakan kelompok terbesar dari kelompok usia anak-anak
yang menerapkan wajib belajar

E. Tujuan
1. Tujuan umum

2. Tujuan khusus
F. Ruang Lingkup Kegiatan

Anda mungkin juga menyukai