Group Assignment-Manajemen Keuangan Islami-Kelompok 16

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 3

Kelompok 16

Group Assignment
Mata Kuliah Manajemen Keuangan Islami

Soal:

PT Amanah Bangsa memutuskan untuk memperoleh pembiayaan murabahah untuk mengadakan


mesin sebanyak 10 unit yang diketahui dengan harga perolehan sebesar Rp 10.000.000, dan margin
sebesar 20 % dengan jangka waktu 5 tahun. Untuk itu, PT AB diminta menyerahkan uang muka
sebesar Rp 50.000.000. Di sisi yang lain, PT AB juga menginvestasikan dana yang dimilikinya
melalui investasi saham di pasar modal pada saham-saham yang terdaftar di DES sebanyak Rp
50,000.000, untuk membeli saham PT Maju Bersama, sebanyak 10.000 lembar pada September
2020. Pada awal tahun 2021, PT MB memutuskan memberikan dividen kepada pemegang saham
sebesar Rp 100 per lembar saham. Diperoleh juga bahwa harga pasar saham PT MB pada akhir
tahun 2020 adalah Rp 5.200 per lembar saham. Pada akhir Januari 2021, PT AB melepas saham
PT MB dengan harga Rp 5.220 per lembar saham.
Mohon dibantu PT AB sebagai berikut:
1. Pengelolaan pembiayaan murabahah:
a. Tentukan angsuran pembiayaan murabahah per tahun dan margin yang harus dibayar per
tahun oleh PT AB.
b. Bila PT AB ingin membeli mesin tersebut sebanyak 10 unit lima tahun yang akan datang
dengan total investasi sebesar Rp 150.000.000. tentukan jumlah uang yang harus disediakan
oleh PT AB setiap tahun, jika tingkat suku bunga tunggal diketahui adalah 10 %.
2. Pengelolaan investasi saham:
a. Tentukan harga per lembar saham PT MB pada saat investasi dilakukan oleh PT AB.
b. Hitung total dividen yang diterima oleh PT AB dari investasi pada saham PT MB.
c. Hitung kinerja atas investasi saham PT AB dengan ukuran EPS, PER dan DPS, bila diketahui
juga bahwa PT AB selama tahun 2020 menghasilkan laba sebesar Rp 20.000.000.000.
d. Tentukan pada akhir Januari 2021, berapa gain yang diperoleh PT AB atas investasi saham
PT MB.
Jawaban:

1. a) Diketahui:
Harga Perolehan 10 unit Rp 100.000.000
Margin 20% atau Rp 20.000.000
Jangka waktu 5 tahun
Uang muka Rp 50.000.000

𝑇𝑜𝑡𝑎𝑙 𝑃𝑖𝑢𝑡𝑎𝑛𝑔 − 𝑈𝑎𝑛𝑔 𝑀𝑢𝑘𝑎


𝑎𝑛𝑔𝑠𝑢𝑟𝑎𝑛 𝑝𝑒𝑟 𝑡𝑎ℎ𝑢𝑛 =
𝐽𝑎𝑛𝑔𝑘𝑎 𝑊𝑎𝑘𝑡𝑢
(𝑅𝑝 100.000.000 + 𝑅𝑝 20.000.000) − 𝑅𝑝 50.000.000
𝑎𝑛𝑔𝑠𝑢𝑟𝑎𝑛 𝑝𝑒𝑟 𝑡𝑎ℎ𝑢𝑛 =
5
𝑅𝑝 120.000.000 − 𝑅𝑝 50.000.000
𝑎𝑛𝑔𝑠𝑢𝑟𝑎𝑛 𝑝𝑒𝑟 𝑡𝑎ℎ𝑢𝑛 =
5
𝑅𝑝 70.000.000
𝑎𝑛𝑔𝑠𝑢𝑟𝑎𝑛 𝑝𝑒𝑟 𝑡𝑎ℎ𝑢𝑛 =
5
𝑎𝑛𝑔𝑠𝑢𝑟𝑎𝑛 𝑝𝑒𝑟 𝑡𝑎ℎ𝑢𝑛 = 𝑹𝒑 𝟏𝟒. 𝟎𝟎𝟎. 𝟎𝟎𝟎

Margin per tahun yang harus dibayarkan oleh PT. Amanah Bangsa:
= Rp 20.000.000 : 5 tahun
= Rp 4.000.000

b) Diketahui:
Total investasi (FV) Rp 150.000.000
Suku bunga (r) 10%
Jumlah tahun (n) 5 tahun

𝐹𝑉
𝑃𝑉 =
(1 + 𝑟)𝑛
𝑅𝑝 150.000.000
𝑃𝑉 =
(1 + 0,1)5
𝑅𝑝 150.000.000
𝑃𝑉 =
1,61051
𝑃𝑉 = 𝑹𝒑 𝟗𝟑. 𝟏𝟑𝟖. 𝟏𝟗𝟖, 𝟓

Jadi, uang yang harus disediakan oleh PT Amanah Bangsa setiap tahun adalah sebesar Rp
93.138.198,5
2. Diketahui:
Modal investasi Rp 50.000.000
Lembar saham yang diperoleh 10.000 lembar
Dividen yang dibagikan Rp 100/lembar
Harga per lembar saham (end of year, 2020) Rp 5.200/lembar
a) Harga per lembar saham PT Maju Bersama saat investasi dilakukan oleh PT Amanah
Bangsa:
𝑅𝑝 50.000.000
= = 𝑅𝑝 5.000/𝑙𝑒𝑚𝑏𝑎𝑟
10.000

b) Total dividen yang diterima oleh PT Amanah Bangsa:


= 𝑅𝑝 100 𝑥 10.000 = 𝑅𝑝 1.000.000

c) Earning Per Share (EPS) PT Amanah Bangsa:


𝑅𝑝 20.000.000.000 − 𝑅𝑝 1.000.000
= = 𝑅𝑝 399,98
𝑅𝑝 50.000.000

Price Earning Ratio (PER) PT Amanah Bangsa:


5.200
= = 13
399,98

Dividend Per Share PT Amanah Bangsa:


Rp 100

d) Modal awal investasi Rp 50.000.000


Saham dimiliki PT AB 10.000 lembar
Harga Saham End of Jan, 2021 Rp 5.220/lembar

Hasil penjualan saham end of January, 2021:


= 𝑅𝑝 5.220 𝑥 10.000 𝑙𝑒𝑚𝑏𝑎𝑟
= 𝑅𝑝 52.200.000

Gain yang diperoleh:


= (𝑅𝑝 5.220 𝑥 10.000 𝑙𝑒𝑚𝑏𝑎𝑟) − 𝑅𝑝 50.00.000
= 𝑅𝑝 52.200.000 − 𝑅𝑝 50.000.000
= 𝑅𝑝 2.200.000

Anda mungkin juga menyukai