Anda di halaman 1dari 4

Kasus kekerasan terhadap anak

Dandi adalah seorang anak yang berusia 12 tahun, ia adalah anak dari pasangan budiono (45) dan nurindah (42), DN memiliki
saudara kembar laki laki RI (10) dan RE(10) dan dua saudara perempuan SE (4) dan SA (5).

DA bersama kakak kembarnya adalah murid SDN lombakasih, kabupaten bombana, Sulawesi tenggara DN baru duduk di bangku
kelas 6 dan saudara kembarnya duduk di bangku kelas 2, sedangkan dua adik perempuannya belum bersekolah.

Berdasarkan pengakuan dari DN, kata tetangganya fatma , orang tuanya mengatakan anak anaknya tidak perlu lagi
mengecap pendidikan di sekolah, “kata papah enggak perlu sekolah lagi” ujar fatma

Warga masyarakat yang ada didesa tersebut sudah mulai curiga dengan keluarga Budiono purnomo dan nurindah sari sejak
beberapa hari mereka tinggal di kelurahan watu watu, kabupaten bombana provinsi Sulawesi tenggara. Saat itu kata dia, kecurigaan
warga muncul setelah mendapati DN tengan menangis malam hari sekitar pukul 19:00 WITA

Setalah kejadian itu ternyata menyusul lagi kasus kasus kekerasan lainnya yang menimpa kelima anaknya terutama DN. “
tetangga di sebelah rumah sering mendengar teriakan DN yang disakiti. Pernah satu ketika warga meloihat punggung DN tampak
luka lebam. Setelah ditanya ternyata, dirinya mendapati luka pukulan dari ayahnya.” Berdasarkan dari pengakuan DN ia dan kedua
saudaranya sering mendapatkan kekerasan secara fisik dari ayahnya yaitu mereka sering dipukul, di tendang, di cambuk. Papar
fatma. Kami menanyakan hal itu karena kasihan . tapi jawaban DN katanya anak laki laki harus didik seperti ini, tidak boleh cengeng”,

Meski begitu warga di desa tersebut tetap melaporkan kekerasan ini kepada pihak berwajib dan komisi perlindungan anak
Indonesia atau komisi nasional perlindungan anak. Warga sekitar desa tersebut tidak diam menyaksikan kasus kekerasan anak anak
diwiliayahnya.

NS
BP 45 42

RI RE DN
SE 4 SA
10 1O 12

Keterangan : Laki laki

Perempuan

Gambar genogram
Ecomap

SEKOL
AH
IBU
AYAH

TETAN
GGA

Warg
a
KPAI
DANDI

RISA
L

SERL
I REZA
L
SARL
I

KETERANGAN :

Hubungan baik, ada timbal balik

Hubungan renggang

Hubungan stress
Sosial life road

2011 ibu
2014 diberikan ibu
melahirkan anak
mobil mobilan
kembar

2015 masuk 2018 aku dipuji ibu


sekolah SD karena menang juara
menggambar

2020

2009

2012 ibu melarang


ku bermain hujan
hujanan Ibu dan ayah sering 2017 Ayah
bertengkar. 2014 memukulku
2019 ibu sering
memarahiku dan ayah
sering memukulku

Kuadrat Strenght

PELUANG opportunity

Q3 Q1

1. Dukungan dan partisipasi 1. Adik adiknya


dari masyarakat desa 2. Kepedulian tetangga dan
2. Tersedia lembaga KPAI warga desa mengenai
Dan pihak berwajib kekerasan pada anak

KELEMAHAN Weakness KEKUATAN Strenght

Q4 Q2

1. Trauma 1. Lingkungan sosial


2. Stress/depresi 2. Teman

ANCAMAN Threath

KETERANGAN :

1. Q1 Kekuatan
2. Q2 Ancaman
3. Q3 Peluang
4. Q4 Kelemahan

Anda mungkin juga menyukai