Anda di halaman 1dari 7

Nomor : 001/MSS/BDL/I/2021 Natar, 07 Juli 2021

Lampiran : -
Hal : Kontrak Pelaksanaan Bangunan

Kepada Yth,
Bpk.Mochammad Ircham
Di –
Pahoman, Bandar Lampung

Dengan Hormat,

Kami mengucapkan terima kasih atas kepercayaan yang Bpk.Mochammad Ircham


berikan kepada kami untuk Melaksanakan Bangunan komersil yang berlokasi di Pahoman, Bandar
Lampung.

Luas Lahan Bangunan tersebut memiliki luas ± 277 Eksisting M2. Bangunan tersebut akan di
jadwalkan Proses pembangunan selama 2 ( Dua ) sampai 3 ( Tiga )Bulan .

Kami Memberikan sistem Paymen /Pembayaran sebagai berikut :

Nilai Kontrak Rp. 366.000.000 -, (100%) di Bagi menjadi 3 Pembayaran


Pembangunan berfokus pada bangunan Utama 1-2 Lantai dan pengecoran dak.

Paymen /Pembayaran Tahap 1 (Satu). 0 %sd 40 % Rp. 166.000.000 -,


Tahapan yang di kerjakan Sbb :
✓ Pekerjaan Persiapan ( Pembuatan Barak , Pembersihan Lahan dan Persiapan )
✓ Pemesanan material/Logistik proyek,semen,besi,pasir dll
✓ Pemesanan Struktur Tiang (Pembesian) dengan bata exspose
✓ Pekerjaan Pondasi Batu Belah,Foot Plat (cakar ayam) Bangunan baru dak
✓ Pekerjaan Pembongkran Rumah dan Perawatan Bangunan Lama
✓ Pekerjaan Bata Merah dinding
✓ Perakitan Balok struktur dan rencana Dak
✓ Mekanikal Elektrikal dan Installasi Pipa mulai Action /Proses
✓ Pengecoran struktur ( Radja mix )
✓ Perakitan mall balok dan Plat Lantai
✓ Perapihan puing
✓ Pembuatan struktur Tangga finish aci gosok
✓ Pekerjaan yang berkaitan dengan struktur.

Paymen /Pembayaran Tahap 2 (Dua) . 40% sd 70 % Rp. 100.000.000 -,


Tahapan yang di kerjakan Sbb :

✓ Pekerjaan Sanitasi Air hujan , bersih dan Limbah


✓ Pekerjaan ruangan baru retail/Tenan , finish bata exspose dan aci gosok
✓ Pemasangan bata merah penambahan ruang
✓ Perapihan Kamar mandi/Renov
✓ pasang bata lt 2 (non finish) -Plester aci gosok
✓ Proses Plesteran dan Acian Dinding bangunan induk perapihan (lantai 1)
✓ Membuat saptitank baru,installasi, dan Impal Limbah
✓ Pembuatan stop kontak tiap sisi Retail sebanyak 30 titik stop kontak (sesuai
fungsional)
✓ Pembuatan Ruangan dapur Asap,Coffe,Pestry dan Retail local pendukung
✓ Renovasi area yang rembes pipa sanitasi

Paymen /Pembayaran Tahap 3 (Tiga) . 70% sd 100 % Rp. 100.000.000 -,


Tahapan yang di kerjakan Sbb :

✓ Pekerjaan Finishing pengecetan dinding (bangunan induk dan baru beberapa spot)
✓ Pemasangan casing saklar dan termis bangunan induk
✓ Setting lampu standar downlight,spot dan ambyenlight
✓ Finish akhir plafound Retail kecuali (dak teras balkon dak baru industrial tanpa
plafound)
✓ Finish lantai lantai 1 mengunakan aci gosok , toilet lantai dof kramik ,dapur asap
lantai keramik lainnya aci gosok
✓ Finishing kusen kayu untuk mushola, almunium untuk toilet dan pintu utama
✓ Pemasangan ralling tangga dan balkon sesuai kebutuhan
✓ Pemasangan atap hollow di outdoor bangunan samping indoor lt2
✓ Pemasangan atap ondulin/spandek indoor ac
✓ Finishing ruangan plester /acigosok
✓ Finishing.
✓ Total retail local sebanyak 5 Retail (Lantai 1)
✓ Bangunan Mushola,Wudhu dan 2 Toilet sederhana (Lantai 1)
✓ Bangunan dak Outdoor besar , Outdoor atap dan Indor Ac

Total nilai Paymen Building = 366.000.000 (100%)


Terbilang : Tiga Ratus Enam puluh Enam juta rupiah

Spesifikasi Material Pelaksanaan Tahapan Rumah induk :

1. Plafound Utama mengunakan Gypsum area dalam 3 retail utama


2. Dinding dan Lantai (aci gosok MU200 dan AGregat semen)
3. Area Renovasi Luar di perbaiki sesuai standar rapih dan layak pakai
4. Lantai Utama mengunakan Aci Gosok
5. Pintu Retail Mengunakan almunium ,kaca dan pintu mushola kayu
6. Cat interior mengunakan cat kualitas Propan Group (sesuai kebutuhan)
7. Cat Exterior mengunakan cat kualitas Propan Group waterproof (sesuai kebutuhan)
8. Spesifikasi Pengecoran lantai2 mengunakan Agregat RadjaMix Concrete/Radja mix
9. Atap /Kuda-kuda/Kasau mengunakan Kayu Mentru
10. Pembungkus Atap Ruang lebar mengunakan Atap Ondulin
11. Finishing Tangga mengunkan aci gosok
12. Kabel Listrik mengunakan Brand Eterna-Praba
13. Stopkontak / Saklar standar Phillips dan Panasonic
14. Lampu mengunakan lampu L.E.D Panasonic dan Phillips
15. Closed Material mengunakan standar merk T-Diy /American standar/sejenisnya
16. Pandel Pintu mengunkan standar Belluci dan menyesuaikan
17. Spesifikasi Besi struktur mengunakan besi SNI, D8,D10,D12,D13 Sesuai Kebutuhan
Lapangan.
18. Pipa mengunakan Kualitas AW”.
19. Lantai Mengunakan acian gosok.
20. Tower 800 liter
21. Mesin pendorong air standar

Item yang Tidak masuk Kontrak Pelaksana :

1. Pekerjaan Pagar /gebang Tralis ( By Owner )


2. Pembuatan Sumur Bor/jika dibutuhkan ( By Owner )
3. Set Waterhiter (Mesin Air Panas) ( By Owner )
4. Pekerjaan Taman dan penghijauan area Rumah ( By Owner )
5. Pekerjaan Batu Sika depan Teras depan dan Carpot ( By Owner ) jika ada
6. Interior furniture ( By Owner )
7. Pemindahan barang/pindahan ( By Owner )
8. Selametan rumah ( By Owner )
9. Pengadaan listrik kerja dan air kerja ( By Owner )
10. Hidrolik barang ( By Owner )
11. Pekerjaan Water hiter dan sower ( By Owner )
12. Lampu gantung ( By Owner )
13. Mesin sumur bor

Dibuat : Natar ,Lampung Selatan


Pada Tanggal : Tersebut Di atas

Pelaksana

Muhamad Sadli Sihotang, S.Ars


SURAT PERJANJIAN KERJA
SURAT KONTRAK
(01/SPK/MSS/BDL/I/2021)

Pada hari ini Rabu, Tanggal Tujuh bulan Juli Tahun Dua Ribu Dua Puluh Satu
(7-07-2021), kami yang bertandatangan di bawah ini :

I. Nama : Bpk.Mochammad Ircham


Jabatan : Pemilik Pekerjaan
Alamat : Pahoman, Bandar Lampung
Dalam hal ini selanjutnya disebut PIHAK PERTAMA.

II. Nama : Muhamad Sadli Sihotang, S.Ars


Jabatan : Kontraktor Pelaksana dan Arsitek
Alamat : Perumahan Surya Indah ,Blok D ,No 4 Natar,Lam-Sel.
Dalam hal ini selanjutnya disebut PIHAK KEDUA

KEDUA BELAH PIHAK secara bersama-sama dengan ini menyatakan setuju dan sepakat
untuk mengadakan suatu PERJANJIAN KERJA (KONTRAK) Pekerjaan Pelaksanaan
bangun. Dengan ketentuan dan syarat-syarat seperti tercantum dalam pasal-pasal sebagai
berikut :

Pasal 01
LINGKUP PEKERJAAN

PIHAK PERTAMA memberi tugas kepada PIHAK KEDUA dan PIHAK KEDUA menerima
tugas tersebut untuk segera melaksanakannya yaitu merancang, membangun dan
melaksanakan terhadap:

Pekerjaan : Pembangunan Bangunan komersil Bpk.Mochammad Ircham


Lokasi : Pahoman,Bandar Lampung

Pekerjaan yang masuk borongan adalah Pekerjaan Fisik Bangunan yang tertera di surat
Paymen/Pembayaran tiap terminnya.
Pasal 02
PERSYARATAN PELAKSANAAN PEKERJAAN

Pekerjaan tersebut pada Pasal 01 di atas harus dilaksanakan oleh PIHAK KEDUA atas dasar
ketentuan yang merupakan bagian yang tidak terpisahkan dengan Surat Perjanjian ini, yaitu :

Produk Gambar yang akan diterima dari PIHAK KEDUA kepada PIHAK PERTAMA
adalah :
✓ Gambar Visual Tiga Dimensi (3D) dan monitoring kerja
✓ Rapat prapembangunan dengan pelaksana konstruksi yang ditunjuk oleh PIHAK
KEDUA sebanyak 1 kali.
✓ Monitoring di lakukan PIHAK PERTAMA
✓ Monitoring dapat dilakukan oleh PERWAKILAN dari PIHAK KEDUA.
✓ Konsultasi lisan via telpon maupun media elektronik lain.

Pasal 03
JANGKA WAKTU PELAKSANAAN PEKERJAAN

Jangka waktu Pelaksanaan pembangunan 2 (Dua) sampai 3 (Tiga) bulan hari kalender
terhitung sejak seminggu setelah ditandatanganinya surat perjanjian kerja sampai dengan
selesai.

Rapat Prapembangunan di lakukan PIHAK PERTAMA dan pelaksana konstruksi yang


ditunjuk oleh PIHAK KEDUA dengan waktu sesuai kesepakatan oleh PIHAK PERTAMA
dan PIHAK KEDUA.
Waktu Pengawasan/ Monitoring dilakukan oleh PIHAK PERTAMA sesuai kesepakatan
bersama PIHAK KEDUA.

Pasal 04
JASA PEKERJAAN

Jumlah Biaya Pekerjaan pemBangun tersebut dalam Pasal 01 Surat Perjanjian sebesar
Rp. 366.000.000 (Tiga Ratus Enam puluh Enam juta rupiah).
Semua biaya pembangunan adalah tanggung jawab pemberi tugas.
Pasal 05
CARA PENDANAAN

PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA sepakat untuk melakukan pembayaran secara tunai
maupun Transfer .
Pembayaran Biaya Jasa Pekerjaan Rancang Bangun tersebut dalam Pasal 04 Perjanjian ini
dilakukan secara Bertahap
Tahap Pertama uang muka sebesar :
0 sd 40 % = 1 x Rp. 166.000.000 = Rp. 166.000.000 (Seratus Enampuluh Enam juta
Rupiah ) Dan Seterusnya.
Dibayar pada saat ditandatanganinya kontrak ini.
Pembayaran Bertahap Setiap Progresnya dimulai dari pembangunan dilaksanakan hingga
proses pembagunan selesai, sesuai dengan persentase (%) yang disepakati oleh kedua belah
pihak.
( Misal : 0 %, 40%, 70%,100% )

Pasal 06
TEMPAT KEDUDUKAN

Segala akibat yang terjadi dari Pelaksanaan Perjanjian ini Kedua Belah Pihak telah memilih
tempat kedudukan yang tetap (Domisili) di kantor Pengadilan Negeri Tanjung Karang di
Bandar Lampung.

Pasal 07
RESIKO DAN TANGGUNG JAWAB

Jika Pihak Kedua tidak dapat menyelesaikan pekerjaan ini sesuai dengan jangka waktu
pelaksanaan yang ditetapkan dalam pasal 03 Surat Perjanjian ini, maka pihak pertama dan
pihak kedua akan membicarakan keterlambatan untuk disepakati pada toleransi I. Namun bila
Toleransi I tidak terpenuhi oleh pihak kedua maka akan dibicarakan adendum kepada Pihak
Kedua atas keterlambatan ke II.
Pasal 08
PENUTUP

Segala sesuatu yang belum diatur dalam Surat Perjanjian ini termasuk Perubahan-perubahan
yang dipandang perlu oleh Kedua Belah Pihak akan diatur lebih lanjut dalam Surat Perjanjian
Tambahan (Addendum) dan merupakan Perjanjian Yang Tidak Terpisahkan dari Surat
Perjanjian.
Surat Perjanjian ini dinyatakan sah serta mengikat setelah ditandatangani oleh Kedua Belah
Pihak dan apabila ternyata dikemudian hari terdapat kekeliruan maka Surat Perjanjian ini
akan diperbaiki sebagaimana mestinya.
Surat Perjanjian kerja ini dibuat rangkap 2 (Dua) yang terdiri dari 1 (Satu) asli, yang
masing-masing bermaterai Rp.10,000.00 (Sepuluh Ribu) yang sama kuatnya untuk Pihak
Pertama dan Pihak Kedua selebihnya akan diberikan kepada pihak-pihak yang
berkepentingan dan ada hubungannya dengan Perjanjian ini.

Dibuat : Natar ,Lampung Selatan


Pada Tanggal : Tersebut Di atas

PIHAK KEDUA PIHAK PERTAMA


Materai 10.000

Muhamad Sadli Sihotang, S.Ars Bpk.Mochammad Ircham

Note :
Pembayaran ditransfer ke rekening :
JASA KONSTRUKSI TENAGA AHLI ARSITEK
Muhammad Sadli Sihotang Rek. BCA 2920498526

Anda mungkin juga menyukai