Anda di halaman 1dari 3

Remedial Ekonomi Kelas XI IPS

Silahkan kerjakan soal-soal berikut dengan baik dan benar!

1. Data pendapatan negara “X” ditunjukkan sebagai berikut:


(dalam jutaan)
 Produk Domestik Bruto (PDB) Rp350.000,00
 Penerimaan WNI di luar negeri Rp250.000,00
 Penerimaan WNA di dalam negeri Rp150.000,00
 Penyusutan barang modal Rp75.000,00
 Pajak langsung Rp85.000,00
 Pajak tidak langsung Rp25.000,00
 Pembayaran transfer Rp12.500,00
 Asuransi Rp17.000,00
 Jaminan sosial Rp15.000,00
Hitunglah besarnya pendapatan yang siap dibelanjakan (DI) .... .

2. Data tentang perekonomian suatu negara sebagai berikut (dalam milyar) :


- GDP Rp17.400
- Pendapatan faktor produksi neto - Rp 4.300
- Pajak tidak langsung Rp 1.100
- Penyusutan Rp 1.000
- Iuran asuransi Rp 2.100
- Laba ditahan Rp 3.500
- Transfer payment Rp 750
- Pajak langsung Rp 1.650
Dari data tersebut, hitunglah besarnya Personal Income (PI) .... .

3. Diketahui data harga berbagai jenis barang sebagai berikut;

Harga (Rp/kg)
Jenis Barang
Tahun 2010 Tahun 2011
Beras 6.000 9.000
Cabe 10.000 15.000
Telur 20.000 30.000
Terigu 12.000 18.000
Berdasarkan data tersebut, hitunglah indeks harga menurut metode agregatif sederhana/tidak tertimbang... .

4. Tabel harga sebagian kebutuhan pokok tahun 1996 dan tahun 1997.
Harga per kg
Nama barang
Tahun 1996 Tahun 1997
Beras Rp1.300,00 Rp1.800,00
Gula pasir Rp1.000,00 Rp1.500,00
Minyak goreng Rp3.000,00 Rp3.500,00

Hitunglah besarnya indeks harga menurut metode agregatif sederhana adalah . . .

5. Perhatikan matrik di bawah ini!


Harga Jumlah
Barang
2016 2017 2016 2017
Telur 15.000 18.000 10 12
Gula 6.000 7500 20 20
Terigu 10. 000 15. 000 15 20
Kopi 40. 000 60.000 15 20
Teh 15. 000 20.000 15 15
Jika tahun dasar 2016 maka hitunglah besarnya indeks harga dengan metode Laspeyres ... .
6. Perhatikan matrik di bawah ini!
Harga Jumlah
Barang
2016 2017 2016 2017
Telur 15.000 18.000 10 12
Gula 6.000 7500 20 20
Terigu 10. 000 15. 000 15 20
Kopi 40. 000 60.000 15 20
Teh 15. 000 20.000 15 15
Jika tahun dasar 2016 maka hitunglah besarnya indeks harga dengan metode Paasche ... .

7. Tabel jenis dan harga barang selama tiga tahun sebagai berikut!
Harga (Rp)
No Jenis Barang
2010 2011 2012
1. Daging ayam 16.000 20.000 28.000
2. Telur 6.000 6.500 7.500
3. Minyak goreng 6.000 8.000 12.000

Hitunglah besar indeks harga tahun 2012 dengan metode agregatif sederhana (tahun 2010 menjadi tahun dasar),
kemudian sebutkan masuk dalam kategori inflasi apakah berdasar tingkat keparahannya?

8. Tabel jenis dan harga barang selama tiga tahun sebagai berikut.
Harga (Rp)
No Jenis Barang
2010 2011 2012
1. Daging ayam 16.000 20.000 28.000
2. Telur 6.000 6.500 7.500
3. Minyak goreng 6.000 8.000 12.000

Hitunglah besar indeks harga tahun 2012 dengan metode agregatif sederhana (tahun 2011 menjadi tahun dasar),
kemudian sebutkan masuk dalam kategori inflasi apakah berdasar tingkat keparahannya?

9. Sebutkan dan jelaskan instrumen kebijakan fiskal yang digunakan untuk mengatasi masalah infasi dan deflasi!
10. Sebutkan dan jelaskan instrumen kebijakan moneter yang digunakan untuk mengatasi masalah infasi dan
deflasi!

Aturan mengerjakan soal remedial.

1. Remedial wajib untuk murid yang nilai PAS Ekonomi di bawah KKM (76), untuk yang diatas
KKM selamat, tidak mengerjakan tidak apa-apa. Mengerjakan lebih baik, untuk
pengayaan.
2. Untuk presensi ganjil kerjakan soal ganjil saja (1,3,5,7, dan 9)
Untuk presensi genap kerjakan soal genap saja (2,4,6,8, dan 10)
3. Pengerjaan harus menyertakan perhitungannya.
4. Untuk yang offline putra kerjakan di selembar kertas dan dikumpulkan di meja saya,
untuk offline putri kumpulkan di TU (Ust Saeful Ma’ruf).
5. Untuk yang online pengerjaan dikumpulkan dalam bentuk dokumen dengan format
.doc/.docx atau boleh juga hasil foto tulisan tangan dan dikirim japri via telegram
087816613154 atau email ke satriowijoyo@bigspace.my.id
6. Dateline pengerjaan sampai hari Jumat, 17 Desember 2021.
7. Semakin cepat semakin bagus.
8. Selamat berlibur, jaga kesehatan dan tetap patuhi prokes.
9. Semangat!

Anda mungkin juga menyukai