Anda di halaman 1dari 4

Milla Vina :

 Di kegiatan awal sudah dilaksanakan dengan bagus. Suara keras dan jelas.
 Sebaiknya presensi dilaksanakan sebelum ice breaking.
 Guru sudah melakukan apersepsi dengan baik untuk mengingatkan siswa pada materi
sebelumnya.
 Setelah siswa diminta membaca teks, seharusnya guru menanyakan kepada siswa apakah ada
kosa kata yang belum dipahami. Kemudian guru meminta salah satu siswa untuk mencoba
menceritakan kembali apa yang telah ia baca, untuk mengetahui tingkat pemahaman siswa
terhadap suatu bacaan, karena akan berpengaruh pada hasil jawaban siswa.
 Kurang adanya integrase dari materi proklamasi ke keberagaman di Indonesia, alangkah baiknya
guru bisa mengkomunikasikan tentang “pahlawan proklamasi tidak hanya bapak soekarno saja
tetapi masih banyak lagi diseluruh Indonesia yang tentunya mereka dari berbagai suku, apakah
kalian ketahui tentang suku di Indonesia?? , sekarang suku tersebut tinggal dimana anak2?
Setelah kalian memahami suku dan tempat tinggalnya, apakah anak-anak tahu kalau setiap
rumah yang ditempati oleh suku Indonesia itu berbeda2 contohnya ada di media ini.
 Belum ada penjelasan tentang multikulturalismenya, alangkah baiknya setelah kegiatan
kelompok dijelaskan peran dan manfaat multikulturalisme
 Ice breaking yang digunakan guru sudah bagus dan menarik
 Sebelum menyimpulkan pembelajaran, guru sebaiknya memberikan kesempatan kepada siswa
untuk bertanya mengenai materi yang telah disampaikan, apakah ada yang belum memahami
materi tersebut

Angga Setiawan :

 Suara guru kurang keras dan terlalu cepat, sehingga kurang jelas
 Di awal pembelajaran sebaiknya guru memberikan ice breaking agar siswa lebih tertarik
menerima materi
 Guru tidak melakukan apersepsi, mengingatkan siswa akan materi yang sebelumnya
 Setelah siswa diminta membaca teks, seharusnya guru menanyakan kepada siswa apakah ada
kosa kata yang belum dipahami. Kemudian guru meminta salah satu siswa untuk mencoba
menceritakan kembali apa yang telah ia baca, untuk mengetahui tingkat pemahaman siswa
terhadap suatu bacaan, karena akan berpengaruh pada hasil jawaban siswa.
 Kurang adanya integrase dari materi proklamasi ke keberagaman di Indonesia, alangkah baiknya
guru bisa mengkomunikasikan tentang “pahlawan proklamasi tidak hanya bapak soekarno saja
tetapi masih banyak lagi diseluruh Indonesia yang tentunya mereka dari berbagai suku, apakah
kalian ketahui tentang suku di Indonesia?? , sekarang suku tersebut tinggal dimana anak2?
Setelah kalian memahami suku dan tempat tinggalnya, apakah anak-anak tahu kalau setiap
rumah yang ditempati oleh suku Indonesia itu berbeda2 contohnya ada di media ini.
 Belum ada penjelasan tentang multikulturalismenya, alangkah baiknya setelah kegiatan
kelompok dijelaskan peran dan manfaat multikulturalisme
 Sebaiknya di akhir pembelajaran, guru memberikan motivasi kepada siswa
 Sebelum menyimpulkan pembelajaran, guru sebaiknya memberikan kesempatan kepada siswa
untuk bertanya mengenai materi yang telah disampaikan, apakah ada yang belum memahami
materi tersebut

Rahajeng :

 Sebaiknya guru memberikan penjelasan kepada siswa alasan menyanyikan lagu Garuda
Pancasila
 Setelah siswa diminta membaca teks, seharusnya guru menanyakan kepada siswa apakah ada
kosa kata yang belum dipahami. Kemudian guru meminta salah satu siswa untuk mencoba
menceritakan kembali apa yang telah ia baca, untuk mengetahui tingkat pemahaman siswa
terhadap suatu bacaan, karena akan berpengaruh pada hasil jawaban siswa.
 Ice breaking yang digunakan guru sudah bagus dan menarik
 Kurang adanya integrase dari materi proklamasi ke keberagaman di Indonesia, alangkah baiknya
guru bisa mengkomunikasikan tentang “pahlawan proklamasi tidak hanya bapak soekarno saja
tetapi masih banyak lagi diseluruh Indonesia yang tentunya mereka dari berbagai suku, apakah
kalian ketahui tentang suku di Indonesia?? , sekarang suku tersebut tinggal dimana anak2?
Setelah kalian memahami suku dan tempat tinggalnya, apakah anak-anak tahu kalau setiap
rumah yang ditempati oleh suku Indonesia itu berbeda2 contohnya ada di media ini.
 Belum ada penjelasan tentang multikulturalismenya, alangkah baiknya setelah kegiatan
kelompok dijelaskan peran dan manfaat multikulturalisme
 Sebelum menyimpulkan pembelajaran, guru sebaiknya memberikan kesempatan kepada siswa
untuk bertanya mengenai materi yang telah disampaikan, apakah ada yang belum memahami
materi tersebut
 Sebaiknya di akhir pembelajaran, guru memberikan motivasi kepada siswa

Octavia

 Di kegiatan awal sudah dilaksanakan dengan bagus. Suara keras dan jelas.
 Sebaiknya presensi dilaksanakan sebelum ice breaking.
 Guru sudah melakukan apersepsi dengan baik untuk mengingatkan siswa pada materi
sebelumnya.
 Setelah siswa diminta membaca teks, seharusnya guru menanyakan kepada siswa apakah ada
kosa kata yang belum dipahami. Kemudian guru meminta salah satu siswa untuk mencoba
menceritakan kembali apa yang telah ia baca, untuk mengetahui tingkat pemahaman siswa
terhadap suatu bacaan, karena akan berpengaruh pada hasil jawaban siswa.
 Kurang adanya integrase dari materi proklamasi ke keberagaman di Indonesia, alangkah baiknya
guru bisa mengkomunikasikan tentang “pahlawan proklamasi tidak hanya bapak soekarno saja
tetapi masih banyak lagi diseluruh Indonesia yang tentunya mereka dari berbagai suku, apakah
kalian ketahui tentang suku di Indonesia?? , sekarang suku tersebut tinggal dimana anak2?
Setelah kalian memahami suku dan tempat tinggalnya, apakah anak-anak tahu kalau setiap
rumah yang ditempati oleh suku Indonesia itu berbeda2 contohnya ada di media ini.
 Belum ada penjelasan tentang multikulturalismenya, alangkah baiknya setelah kegiatan
kelompok dijelaskan peran dan manfaat multikulturalisme
 Guru Sudah memberikan motivasi
 Sebelum menyimpulkan pembelajaran, guru sebaiknya memberikan kesempatan kepada siswa
untuk bertanya mengenai materi yang telah disampaikan, apakah ada yang belum memahami
materi tersebut

Farida

 Di kegiatan awal sudah dilaksanakan dengan bagus. Suara keras dan jelas.
 Sebaiknya presensi dilaksanakan sebelum ice breaking.
 Guru sudah melakukan apersepsi dengan baik untuk mengingatkan siswa pada materi
sebelumnya.
 Setelah siswa diminta membaca teks, seharusnya guru menanyakan kepada siswa apakah ada
kosa kata yang belum dipahami. Kemudian guru meminta salah satu siswa untuk mencoba
menceritakan kembali apa yang telah ia baca, untuk mengetahui tingkat pemahaman siswa
terhadap suatu bacaan, karena akan berpengaruh pada hasil jawaban siswa.
 Kurang adanya integrase dari materi proklamasi ke keberagaman di Indonesia, alangkah baiknya
guru bisa mengkomunikasikan tentang “pahlawan proklamasi tidak hanya bapak soekarno saja
tetapi masih banyak lagi diseluruh Indonesia yang tentunya mereka dari berbagai suku, apakah
kalian ketahui tentang suku di Indonesia?? , sekarang suku tersebut tinggal dimana anak2?
Setelah kalian memahami suku dan tempat tinggalnya, apakah anak-anak tahu kalau setiap
rumah yang ditempati oleh suku Indonesia itu berbeda2 contohnya ada di media ini.
 Belum ada penjelasan tentang multikulturalismenya, alangkah baiknya setelah kegiatan
kelompok dijelaskan peran dan manfaat multikulturalisme
 Guru Sudah memberikan motivasi
 Sebelum menyimpulkan pembelajaran, guru sebaiknya memberikan kesempatan kepada siswa
untuk bertanya mengenai materi yang telah disampaikan, apakah ada yang belum memahami
materi tersebut

Khuril

 Di kegiatan awal sudah dilaksanakan dengan bagus. Suara keras dan jelas.
 Sebaiknya presensi dilaksanakan sebelum ice breaking.
 Guru sudah melakukan apersepsi dengan baik untuk mengingatkan siswa pada materi
sebelumnya.
 Setelah siswa diminta membaca teks, seharusnya guru menanyakan kepada siswa apakah ada
kosa kata yang belum dipahami. Kemudian guru meminta salah satu siswa untuk mencoba
menceritakan kembali apa yang telah ia baca, untuk mengetahui tingkat pemahaman siswa
terhadap suatu bacaan, karena akan berpengaruh pada hasil jawaban siswa.
 Kurang adanya integrase dari materi proklamasi ke keberagaman di Indonesia, alangkah baiknya
guru bisa mengkomunikasikan tentang “pahlawan proklamasi tidak hanya bapak soekarno saja
tetapi masih banyak lagi diseluruh Indonesia yang tentunya mereka dari berbagai suku, apakah
kalian ketahui tentang suku di Indonesia?? , sekarang suku tersebut tinggal dimana anak2?
Setelah kalian memahami suku dan tempat tinggalnya, apakah anak-anak tahu kalau setiap
rumah yang ditempati oleh suku Indonesia itu berbeda2 contohnya ada di media ini.
 Belum ada penjelasan tentang multikulturalismenya, alangkah baiknya setelah kegiatan
kelompok dijelaskan peran dan manfaat multikulturalisme
 Guru Sudah memberikan motivasi
 Sebelum menyimpulkan pembelajaran, guru sebaiknya memberikan kesempatan kepada siswa
untuk bertanya mengenai materi yang telah disampaikan, apakah ada yang belum memahami
materi tersebut

DASAR MENGAJAR ANGGOTA KELOMPOK 5 SUDAH SANGAT BAIK

RPP, KISI-KISI dan Instrumen sudah baik

Media Kelompok

 Media pembelajarannya terlalu kecil, saran saya alangkah lebih baik jika dibuat seperti scrab
book, 1 halaman satu gambar

Anda mungkin juga menyukai