Anda di halaman 1dari 2

PENYEBAB KOLESTEROL TINGGI APA ITU KOLESTEROL

DISLIPIDEMIA
1. Kebiasaan mengonsumsi Kolesterol merupakan senyawa AHMAD SUBUKI LUBIS, S. Farm.
makanan yang tidak sehat lemak yang diproduksi oleh
2008020016
(memiliki kadar lemak jenuh berbagai sel dlaam tubuh, dan
tinggi). Contoh: Mentega, Santan, sekitar seperempat kolesterol yang
Keju, dan lain-lain dihasilkan dalam tubuh diproduksi
oleh sel-sel hati
2. Kurang Beraktivitas atau
Olahraga
3. Kebiasaan merokok
Kadar Kolesterol dalam Tubuh
4. Terlalu banyak mengonsumsi
minuman beralkohol Total Kolesterol
<200 mg/dL Normal
5. Kegemukan (Obesitas)
200-239 mg/dL Batas Normal APA ITU DISLIPIDEMIA
6. Memiliki penyakit tertentu,
seperti Tekanan darah tinggi ≥240 mg/dL Tinggi
Dislipidemia adalah gangguan
(Hipertensi), Diabetes, Penyakit Kolesterol Jahat (LDL) metabolisme yang ditandai dengan
Ginjal, Penyakit Hati (Liver) <100 mg/dL Optimal peningkatan kadar kolesterol jahat
(Low-Density Lipoprotein/ LDL),
7. Pertambahan Usia 100-129 mg/dL Hampir Optimal penurunan jumlah kolestrol baik (High
8. Faktor genetik yang diturunkan 130-159 mg/dL Batas nilai Optimal -Density Lipoprotein/HDL), kadar
dalam keluarga kolesterol total atau kadar trigeliserida.
160-189 mg/dL Tinggi
≥190 mg/dL Sangat Tinggi Faktor Risiko Dislipidemia
Kolesterol Baik (HDL) 1. Usia: Laki-laki ≥ 45 tahun; Wanita
≥ 55 tahun
<40 mg/dL Rendah
2. Kebiasaan Merokok
≥60 mg/dL Tinggi
3. Tekanan darah tinggi
Trigliserida
Lemak Lemak 4. Keturunan keluarga yang punya
Baik Jahat <150 mg/dL Normal penyakit jantung koroner
150-199 mg/dL Batas Normal 5. Kadar Kolesterol baik yang rendah
200-499 mg/dL Tinggi (HDL)
≥500 mg/dL Sangat Tinggi
MENJAGA POLA MAKAN
CARA PENCEGAHAN
BAHAYA DISLIPIDEMIA

 Olahraga teratur selama 30


 Plak pada pembuluh darah
menit 2-3 kali seminggu
(tambahkan gambar)
Bahan makanan yang  Hindari merokok
 Penyakit jantung koroner
DIHINDARKAN:
 Hindari konsumsi minuman
 Penyakit Stroke
 Produk makanan/kue beralkohol
berlemak dan minuman jadi  Kebutaan
seperti kue, pie, dodol, coca
cola, sirup, alkohol
 Daging kambing, daging
sapi, jeroan, kuning telur,
susu kental manis, yoghurt,
keju
 Sayuran yang dimasak
dengan mentega, keju,
kelapa, santan. Buah yang
diawet dengan gula seperti
manisan buah

Bahan Makanan yang


DIANJURKAN:
 Nasi dalam jumlah yang
cukup, roti, ubi, kentang,
singkong, sereal
 Ikan segar, ayam tanpa
kulit, putih telur, tempe,
tahu, kacang-kacangan,
Kedelai, Wijen, Jagung,
susu kedelai, susu rendah
lemak
 Buah dan sayuran segar
 Minyak zaitun

Anda mungkin juga menyukai