………………………………………………………………………………………………..
Yang bertanda tangan di bawah ini menyetujui rencana kegiatan yang akan
dilaksanakan oleh mahasiswa Universitas Islam Raden Rahmat Malang sebagaimana
tersebut di bawah ini:
Nama Kegiatan : Praktik Kerja Lapangan Program Studi S1 Manajemen
:
Nama Instansi …………………………………………………………………………
.
Alamat Instansi :
…………………………………………………………………………
.
………………………………………………………………………
….
Waktu Pelaksanaan : 10 Januari s/d 10 Februari 2021
Pelaksana : 1. ……………………………….. (NIM. ……………..)
2. ……………………………….. (NIM. ……………..)
3. ……………………………….. (NIM. ……………..)
4. ……………………………….. (NIM. ……………..)
ii
BAB I
PENDAHULUAN
(Jelaskan instansi yang dituju, dan dipakai sebagai alasan pemilihan perusahaan
sesuai dengan kepakaran ilmu manajemen).
…………………..Oleh karena itu, penting bagi kami untuk melakukan Praktik Kerja
Lapangan di perusahaan atau instansi.
1
2) Membuka wawasan konkrit tentang situasi dan kondisi lapangan yang berkaitan
dengan keahlian akademik yang terkait dengan profesinya.
3) Melatih mahasiswa dalam menerapkan dan mengembangkan hasil-hasil penelitian
dalam masyarakat.
4) Melatih dan membuka wawasan mahasiswa dalam memahami dan menyelesaikan
permasalahan-permasalahan di masyarakat yang berkaitan dengan bidang
keahliannya.
B. Bagi Lembaga Pendidikan
1) Meningkatkan kerjasama antara Program Studi Manajemen Universitas Islam Raden
Rahmat Malang dengan instansi terkait dan lembaga profesi serta masyarakat
sasaran PKL.
2) Membuka akses kemitraan dan komunikasi timbal balik antara Program Studi
Manajemen Universitas Islam Raden Rahmat Malang dengan lembaga profesi dan
masyarakat yang berguna bagi pengembangan Program Studi Manajemen
Universitas Islam Raden Rahmat Malang.
3) Meningkatkan peran serta Program Studi Manajemen Universitas Islam Raden
Rahmat Malang dalam pengembangan wawasan keilmuan dan peningkatan taraf
hidup masyarakat di bidang sosial kemasyarakatan.
C. Bagi Instansi
1) Merupakan sarana untuk alih ilmu di bidang ekonomi khususnya manajemen dan
lain-lain bagi kemajuan instansi yang bersangkutan.
2) Merupakan sarana penghubung antara Instansi dan Lembaga Pendidikan Tinggi.
3) Sebagai sarana untuk memberikan pertimbangan dalam menentukan kriteria tenaga
kerja yang dibutuhkan oleh instansi yang bersangkutan, dilihat dari segi SDM yang
dihasilkan Lembaga Pendidikan Tinggi.
4) Sebagai sarana peningkatan dan pengembangan kualitas SDM, terutama calon
tenaga kerja sehingga memudahkan dalam proses pencarian tenaga kerja
profesional.
5) Membantu tugas dari karyawan instansi dalam bidang yang berhubungan dengan
pekerjaan yang bersangkutan.
6) Memperoleh sumbangan pemikiran dan tenaga dalam rangka meningkatkan kinerja
instansi.
2
BAB II
PELAKSANAAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN
3
b. Aspek khusus. Aspek khusus yang dikaji adalah sistem operasional, sistem pemasaran,
sistem sumber daya manusia, dan sistem keuangan. Kendala yang terjadi terhadap
sistem, dan pemaparan solusi dari permasalahan yang dirumuskan.
2.6 Kerjasama
Kerjasama dapat dilakukan melalui MOA/MOU dalam bidang pendidikan, penelitian,
dan pengabdian sesuai dengan tridharma perguruan tinggi dengan instansi. Harapan yang
ingin dicapai adalah keberlanjutan dalam aspek yang dianggap menguntungkan bagi kedua
belah pihak.
4
BAB IV
PENUTUP
Demikian proposal Praktik Kerja Lapangan (PKL) ini kami buat. Besar harapan kami
pimpinan instansi menerima dan menyetujui proposal kami. Semoga dengan bantuan dan
partisipasi dari semua pihak, kegiatan ini dapat berjalan dengan lancar sesuai dengan target
dan tujuan yang dicapai. Tidak lupa kami mengucapkan banyak terima kasih kepada semua
pihak terutama pada tempat kami mengajukan kegiatan PKL ini.