Anda di halaman 1dari 3

NAMA :Muhammad Fajar Hidayatullah

NIM :20600018

JURUSAN :IESP III A ( Pagi )

MATKUL : PENGANTAR APLIKASI KOMPUTER

DOSEN : Dandhy Ahmad Drajat, S. Sos, M.S

MERIVIEW PENGENALAN SOFTWARE

Software adalah suatu bagian dari system computer yang tidak memiliki wujud fisik
dan tidak terlihat karena merupakan sekumpulan dan elektronik yang disimpan dan
di atur oleh suatu computer berupa suatu program yang dapat menjalankan suatu
perintah. Yakni adapun pendapat yang lain bahwa menyebutkan software itu adalah
sebuah perangkat lunak yang merupakan penghubung antara pengguna dengan
hardware sehingga dapat melakukan suatu perintah tertentu,maka tampa adanya
software maka computer hanyalah sebuah mesin yang tidak bisa menjalankan
perintah apapun dari user.

Pembagian software berdasarkan jenisnya ada beberapa jenisnya :

1. Sistem Operasi ( Operating System )


Perangkat lunak jenis ini digunakan untuk mengatur setiap perangkat keras
yang sudah terhubung dengan CPU computer.
2. Bahasa perograman ( Programming Languae )
Jenis perangkat lunak ini adalah bahasa yang digunakan dalam perbuatan
sebuah program, jika ditelusuri berdasarkan contohnya terdapat beberapa
macam bahasa yang bisa kita ketahui.
3. Program aplikasi
Merupakan sebuah perangkat lunak yang umumnya sebuah perangkat lunak
yang umumnya sudah banyak digunakan dalam menyelesaikan tugas-tugas
tertentu.

Software berdasarkan distribusinya

Freeware, perangkat lunak yang dapat memiliki dan igunakan secara batas tampa
batas tertentu.
Adware, Yaitu software yang bisa sdidapatkan dan digunakan secara gratis namun
dengan adanya iklan yang muncul di user.

Spyware, Yaitu perangkat lunak yang dibuat khusus untuk memata-matai segala
aktivitas pengguna computer.

Open source, Yaitu kode sumbernya dapat dibuka, di ubah ubah, ditingkatkan, dan
disebarluaskan.

Shareware, Yaitu keperluan tertentu yang dibagikan secara gratis, dan biasanya ada
batasan waktu free selama 30 hari.

Fungsi software secara umum beserta beberapa fungsinya :

Pada dasarnya funsi utama adalah untuk membuat sebuah computer dapat
menjalankan perintah dari user. Adapun bebrapa fungsi software sebagai berikut :

1. Menyediakan fungsi dasar dari sebuah Komputer sehingga dapat


dioprasikan.
2. Mengatur setiap headware yang ada pada computer sehingga dapat bekerja
secara simultan.
3. Menjadi perhubung antara beberapa perangkat lunak lainya dengan
hardware yang ada pada computer.
4. Perangkat lunak berfungsi sebagai penerjemah suatu perintah software
dalam bahasa mesin sehinga mengerti ke hardware.
5. Software juga dapat mengidentifikasi suatu program yang ada pada sebuah
komputer.

Beberapa contoh software dan fungsinya :

Microsoft power point yang digunakan untuk merancang bahan presentase dalam
bentuk slide. Fungsi Microsoft power point yaitu :

• Membuat audience lebih gampang memahami materi persentase karena


hanya menampilkan poin-poin.
• Membuat penyajian materi lebih berkesan, apalagi menambah animasi-
animasi di dalamnya.

Kelebihan dan kekurangan Microsoft power point

• Memudahkan pengguna membuat slide persentase


• Dilengkapi program tools
• Template bervariasi
• Dapat dieksport ke PDF
• Memilki fitur kolaborasi
• Terdapat fitur could service
• Fitur authoring sangat advanced

Anda mungkin juga menyukai