Anda di halaman 1dari 1

Efek dari e-commerce sudah muncul ke dalam beberapa area bisnis, dari customer

service sampai desain produk baru. Hal ini memfasilitasi jenis-jenis informasi baru
berdasarkan proses bisnis untuk dapat menjangkau dan berinteraksi dengan para
konsumen seperti periklanan dan pemasaran online, pengambilan pesanan online, dan
sebagainya. E-Commerce menyediakan saluran baru untuk pemasaran global produk yang
berwujud dan menghadirkan peluang untuk menciptakan bisnis baru yang menyediakan
informasi dan produk yang tidak berwujud berbasis pengetahuan lainnya.
Adanya pertumbuhan secara pesat dalam penggunaan e-commerce sebagai sarana
untuk melakukan transaksi bisnis. Banyak perusahaan bisnis yang menjadikan e-
commerce sebagai prioritas dalam melakukan proses bisnis, mereka dapat terhubung
dengan mitra dagang untuk "produksi tepat waktu" dan "pengiriman tepat waktu" yang
dapat meningkatkan daya saing mereka secara global.
Toko online pada e-commerce yang dapat diakses, terlihat dan dikunjungi serta
konsumen tidak perlu keluar rumah untuk membeli produk yang mereka suka, mereka
hanya perlu ngklik tombol "beli" dan kurir akan mengirimkan barang yang konsumen
inginkan langsung ke rumah., dan juga informasi mengenai produk dan jasa yang akan
mereka beli.

Anda mungkin juga menyukai