Anda di halaman 1dari 17

ID Soal (Diisi kode identitas soal oleh panitia)

Tinjauan Jabaran
Tinjauan 1 Kompetensi Teknis Profesional
Ketrampilan melaksanakan proses pemeriksaan laboratorium
Kompetensi Managemen Profesional
Kompetensi Etika Profesi
Tinjauan 2 Kognitif
Psikomotor
Afektif
Tinjauan 3 Recall
Reasioning
Tinjauan 4 Preanalitik
Analitik
Pascaanalitik
Tinjauan 5 Klien
Spesimen
Metode
Prosedur
Peralatan
Hasil Test
Tinjauan 6 Hematologi, Kimia Klinik, Parasitologi, Bakteriologi, Imunoserologi
Toksicologi
Kasus ( Vignete ) 1
Seorang analis melakukan pemeriksaan kultur urin pada perbenihan agar Mac Concay. Setelah
diinkubasi 24 jam 37OC, didapatkan koloni dengan pigmen hijau yang merembes hingga ke
dalam perbenihan.

Pertanyaan soal:
Bakteri Apakah yang memiliki ciri seperti yang terdapat pada media tersebut?
A. Pseudomonas aeruginosa
B. Proteus vulgaris
C. Acinetobacter sp
D. Salmonella sp
E. Serratia marcescens

Kunci Jawaban A
Referensi : Widyasari Kumala. 2006. Diagnosis Laboratorium Mikrobiologi Klinik.
Penerbit Universitas Trisakti. Jakarta. Hal: 30
Nama Pembuat
Instansi/bagian

ID Soal (Diisi kode identitas soal oleh panitia)


Tinjauan Jabaran
Tinjauan 1 Kompetensi Teknis Profesional
Ketrampilan melaksanakan proses pemeriksaan laboratorium
Kompetensi Managemen Profesional
Kompetensi Etika Profesi
Tinjauan 2 Kognitif
Psikomotor
Afektif
Tinjauan 3 Recall
Reasioning
Tinjauan 4 Preanalitik
Analitik
Pascaanalitik
Tinjauan 5 Klien
Spesimen
Metode
Prosedur
Peralatan
Hasil Test
Tinjauan 6 Hematologi, Kimia Klinik, Parasitologi, Bakteriologi, Imunoserologi
Toksicologi
Kasus ( Vignete ) 2
Seorang analis melakukan pemeriksaan kultur urin atas permintaan dokter. Urin ditanam di
media perbenihan agar dengan menggunakan loop / ose kalibrasi 0,01 ml. Setelah diinkubasi
selama 24 jam 37OC, terdapat 25 koloni bakteri yang tumbuh pada media tersebut.
Pertanyaan soal:
Berapa jumlah koloni bakteri per ml dari sampel tersebut?
A. 25
B. 250
C. 2500
D. 25000
E. 250000

Kunci Jawaban C
Referensi : Widyasari Kumala. 2006. Diagnosis Laboratorium Mikrobiologi Klinik.
Penerbit Universitas Trisakti. Jakarta. Hal: 79
Nama Pembuat
Instansi/bagian

ID Soal (Diisi kode identitas soal oleh panitia)


Tinjauan Jabaran
Tinjauan 1 Kompetensi Teknis Profesional
Ketrampilan melaksanakan proses pemeriksaan laboratorium
Kompetensi Managemen Profesional
Kompetensi Etika Profesi
Tinjauan 2 Kognitif
Psikomotor
Afektif
Tinjauan 3 Recall
Reasioning
Tinjauan 4 Preanalitik
Analitik
Pascaanalitik
Tinjauan 5 Klien
Spesimen
Metode
Prosedur
Peralatan
Hasil Test
Tinjauan 6 Hematologi, Kimia Klinik, Parasitologi, Bakteriologi, Imunoserologi
Toksicologi
Kasus ( Vignete ) 3
Pada saat terjadi infeksi pada tubuh manusia, maka tubuh akan menunjukkan pertahanan respon
imun terhadap infeksi tersebut dengan menunjukan respon imunitas yang ditunjukan dengan
adanya peningkatan leukosit.. Hal ini dapat terlihat pada pemeriksaan diff count yang
menunjukkan peningkatan pada sel.
Pertanyaan soal : sel Apakah yang menunjukkan peningkatan pada kondisi diatas?
a. Monosit
b. Neutrofil segmen
c. Eosinofil
d. Basofil
e. Limphosit

Kunci Jawaban B
Referensi : A.Y Sutejo., Mengenal Penyakit Melalui Hasil Pemeriksaan
Laboratorium,
Nama Pembuat
Instansi/bagian

ID Soal (Diisi kode identitas soal oleh panitia)


Tinjauan Jabaran
Tinjauan 1 Kompetensi Teknis Profesional
Ketrampilan melaksanakan proses pemeriksaan laboratorium
Kompetensi Managemen Profesional
Kompetensi Etika Profesi
Tinjauan 2 Kognitif
Psikomotor
Afektif
Tinjauan 3 Recall
Reasioning
Tinjauan 4 Preanalitik
Analitik
Pascaanalitik
Tinjauan 5 Klien
Spesimen
Metode
Prosedur
Peralatan
Hasil Test
Tinjauan 6 Hematologi, Kimia Klinik, Parasitologi, Bakteriologi, Imunoserologi
Toksicologi
Kasus ( Vignete ) 4
Seorang pasien datang dengan keluhan sebagai berikut: Serangan demam dengan gejala
peradangan saluran kelenjar limfa yang hilang timbul berulang kali. Tungkai bawah
membengkak dan menunjukkan gejala limfedema. Setelah dilakukan pemeriksaan darah tepi
yang diambil pada malam hari, ditemukan larva cacing/ microfilaria dengan ukuran 200 s/d 260
μ x 8 μ.

Pertanyaan: Spesies cacing yang dimaksud adalah?


A. Brugia malayi
B. Brugia timori
C. Wuchereria bancroffti
D. Loa-loa
E. Onchocerca volvulus

Kunci Jawaban A
Referensi : Vegar ZAman., Parasitologi Kedokteran
Nama Pembuat
Instansi/bagian

ID Soal (Diisi kode identitas soal oleh panitia)


Tinjauan Jabaran
Tinjauan 1 Kompetensi Teknis Profesional
Ketrampilan melaksanakan proses pemeriksaan laboratorium
Kompetensi Managemen Profesional
Kompetensi Etika Profesi
Tinjauan 2 Kognitif
Psikomotor
Afektif
Tinjauan 3 Recall
Reasioning
Tinjauan 4 Preanalitik
Analitik
Pascaanalitik
Tinjauan 5 Klien
Spesimen
Metode
Prosedur
Peralatan
Hasil Test
Tinjauan 6 Hematologi, Kimia Klinik, Parasitologi, Bakteriologi, Imunoserologi
Toksicologi
Kasus ( Vignete ) 5
Seorang Pasien akan melakukan pemeriksaan Glukosa Puasa dan Lipid Profil. Ada beberapa
hal yang harus dipersiapkan oleh pasien sebelum melakukan pengambilan darah, supaya hasil
pemeriksaan darah tersebut valid.
Pertanyaan Soal :
Berapa lamakah pasien harus berpuasa sebelum diambil sampelnya ?
a. 2 – 3 jam
b. 5 – 8 jam
c. 8 – 10 jam
d. 10 – 12 jam
e. 12 – 14 jam

Kunci Jawaban D
Referensi : A.Y Sutejo., Mengenal Penyakit Melalui Hasil Pemeriksaan Laboratorium
Nama Pembuat
Instansi/bagian

ID Soal (Diisi kode identitas soal oleh panitia)


Tinjauan Jabaran
Tinjauan 1 Kompetensi Teknis Profesional
Ketrampilan melaksanakan proses pemeriksaan laboratorium
Kompetensi Managemen Profesional
Kompetensi Etika Profesi
Tinjauan 2 Kognitif
Psikomotor
Afektif
Tinjauan 3 Recall
Reasioning
Tinjauan 4 Preanalitik
Analitik
Pascaanalitik
Tinjauan 5 Klien
Spesimen
Metode
Prosedur
Peralatan
Hasil Test
Tinjauan 6 Hematologi, Kimia Klinik, Parasitologi, Bakteriologi, Imunoserologi
Toksicologi
Kasus ( Vignete ) 6
Anak Asrofi menderita demam yang cukup tinggi selama 3 hari, selain itu juga mengeluh mual &
muntah.. Dari pemeriksaan darah lengkap diperoleh hasil :
HB : 13,9
HT : 50
Leukosit : 10.500
Trombosit : 67.000
Pertanyaan Soal
Berdasarkan hasil diagnosa sementara dokter adalah suspect DHF. Jika dilakukan pemeriksaan hapusan
darah tepi maka sel leukosit yang khas pada DHF adalah :
A. Neutrofil segmen
B. Limfosit T
C. Limfosit B
D. Eosinofil
E. Limfosit plasma biru

Kunci Jawaban E
Referensi : Wirawan, Riyadi Kumpulan Expertis.
Nama Pembuat
Instansi/bagian

ID Soal (Diisi kode identitas soal oleh panitia)


Tinjauan Jabaran
Tinjauan 1 Kompetensi Teknis Profesional
Kompetensi Managemen Profesional
Kompetensi Etika Profesi
Tinjauan 2 Kognitif
Psikomotor
Afektif
Tinjauan 3 Recall
Reasioning
Tinjauan 4 Preanalitik
Analitik
Pascaanalitik
Tinjauan 5 Klien
Spesimen
Metode
Prosedur
Peralatan
Hasil Test
Tinjauan 6 Hematologi, Kimia Klinik, Parasitologi, Bakteriologi, Imunoserologi
Toksicologi
Kasus ( Vignete ) 7
Pada pemeriksaan feaces secara mikroskopis dengan menggunakan direct preparat eosin 2%
ditemukan telur cacing dengan ciri - ciri dinding luar terdiri dari lapisan ambumin dengan
permukaan berupa tonjolan – tonjolan yang berwarna kecoklatan dan dinding bagian dalam
terdiri dari lapisan vitellin.
Pertanyaan:
Apakah spesies dari telur cacing tersebut ?
Pilihan Jawaban :
A. Ascaris lumbricoides
B. Trichuris trichuria
C. Enterobius vermicularis
D. Necator americanus
E. Ancylostoma duodenale

Kunci Jawaban A
Referensi : Vegar, Zaman. 2004. Parasitologi Kedokteran. Jakarta : EGC
Nama Pembuat
Instansi/bagian

ID Soal (Diisi kode identitas soal oleh panitia)


Tinjauan Jabaran
Tinjauan 1 Kompetensi Teknis Profesional
Ketrampilan melaksanakan proses pemeriksaan laboratorium
Kompetensi Managemen Profesional
Kompetensi Etika Profesi
Tinjauan 2 Kognitif
Psikomotor
Afektif
Tinjauan 3 Recall
Reasioning
Tinjauan 4 Preanalitik
Analitik
Pascaanalitik
Tinjauan 5 Klien
Spesimen
Metode
Prosedur
Peralatan
Hasil Test
Tinjauan 6 Hematologi, Kimia Klinik, Parasitologi, Bakteriologi, Imunoserologi
Toksicologi
Kasus ( Vignete ) 8
Seorang pasien berusia 62 tahun, datang ke dokter dengan tanda-tanda ikterus. Pasien ini
diketahui baru saja pulang dari mengunjungi cucunya di daerah transmigrasi di Kalimantan.
Pada formulir permintaan pemeriksaan ke laboratorium, dokter member tanda untuk tes urin
(bilirubin, urobilinogen) dan kimia darah (bilirubin total, direk & indirek)

Pertanyaan Soal
Bagaimanakah Penanganan specimen urin yang baik ?
A. Specimen urin secepatnya dibuat alkalis
B. Specimen urin disimpan dalam freezer sebelum dianalisis
C. Specimen urin pagi dengan penambahan satu tetes formalin
D. Specimen urin dilindungi dari cahaya dan segera dianalisis
E. Dipilih urin sewaktu dengan penambahan Natrium karbonat

Kunci Jawaban D
Referensi : Ganda Subrata, Penuntun Laboratorium Klinik
Nama Pembuat
Instansi/bagian

ID Soal (Diisi kode identitas soal oleh panitia)


Tinjauan Jabaran
Tinjauan 1 Kompetensi Teknis Profesional
Ketrampilan melaksanakan proses pemeriksaan laboratorium
Kompetensi Managemen Profesional
Kompetensi Etika Profesi
Tinjauan 2 Kognitif
Psikomotor
Afektif
Tinjauan 3 Recall
Reasioning
Tinjauan 4 Preanalitik
Analitik
Pascaanalitik
Tinjauan 5 Klien
Spesimen
Metode
Prosedur
Peralatan
Hasil Test
Tinjauan 6 Hematologi, Kimia Klinik, Parasitologi, Bakteriologi, Imunoserologi
Toksicologi
Kasus ( Vignete ) 9
Seorang ibu berusia 56 tahun dating ke dokter dengan keluhan sudah beberapa hari sakit
pinggang, setiap kali berkemih terrasa panas dan sedikit sakit. Dokter memberinya pengantar ke
laboratorium untuk melakukan pemeriksaan urin rutin.Diagnosa dokter pasien tersebut
mengalami ISK
Pertanyaan Soal:
Unsur apakah yang terdapat dalam sedimen tersebut ?
A. Epitel
B. Leukosit
C. Eritrosit
D. Kristal Oxalat
E. Kristal Asam Urat

Kunci Jawaban B
Referensi :
Nama Pembuat
Instansi/bagian

ID Soal (Diisi kode identitas soal oleh panitia)


Tinjauan Jabaran
Tinjauan 1 Kompetensi Teknis Profesional
Ketrampilan melaksanakan proses pemeriksaan laboratorium
Kompetensi Managemen Profesional
Kompetensi Etika Profesi
Tinjauan 2 Kognitif
Psikomotor
Afektif
Tinjauan 3 Recall
Reasioning
Tinjauan 4 Preanalitik
Analitik
Pascaanalitik
Tinjauan 5 Klien
Spesimen
Metode
Prosedur
Peralatan
Hasil Test
Tinjauan 6 Hematologi, Kimia Klinik, Parasitologi, Bakteriologi, Imunoserologi
Toksicologi
Kasus ( Vignete ) 10
Seorang ibu hamil datang dengan keluhan pembengkatan yang terjadi dikaki dan tekanan darah
yang sangat tinggi. Diketahui bahwa ibu tersebut mengalami pre eklamsia(gestosis).
Pertanyaan Soal :
Pemeriksaan Apakah yang dilakukan untuk mendukung diagnose tersebut ?
a. Glukosa urin
b. Keton
c. Protein urin
d. Bilirubin urin
e. Test darah samar

Kunci Jawaban C
Referensi :
Nama Pembuat
Instansi/bagian
ID Soal (Diisi kode identitas soal oleh panitia)
Tinjauan Jabaran
Tinjauan 1 Kompetensi Teknis Profesional
Ketrampilan melaksanakan proses pemeriksaan laboratorium
Kompetensi Managemen Profesional
Kompetensi Etika Profesi
Tinjauan 2 Kognitif
Psikomotor
Afektif
Tinjauan 3 Recall
Reasioning
Tinjauan 4 Preanalitik
Analitik
Pascaanalitik
Tinjauan 5 Klien
Spesimen
Metode
Prosedur
Peralatan
Hasil Test
Tinjauan 6 Hematologi, Kimia Klinik, Parasitologi, Bakteriologi, Imunoserologi
Toksicologi
Kasus ( Vignete ) 11
Dalam pemeriksaan yang dilakukan disebuah laboratorium ditemukan hasil pemeriksaaan yang
tidak stabil atau cenderung tinggi pada parameter glukosa darah terhadap semua pasien pada
hari itu. Hal ini diketahui saat melakukan validasi dan verifikasi hasil, sehingga muncul
pertanyaan dari verifikator.
Pertanyaan Soal
Tindakan apakah yang harus dilakukan ?
A. Tetap mengeluarkan hasil Glukosa
B. Melakukan Quality Control dan Pemeriksaan Ulang
C. Mengikuti PME
D.

Kunci Jawaban
Referensi :
Nama Pembuat
Instansi/bagian

ID Soal (Diisi kode identitas soal oleh panitia)


Tinjauan Jabaran
Tinjauan 1 Kompetensi Teknis Profesional
Ketrampilan melaksanakan proses pemeriksaan laboratorium
Kompetensi Managemen Profesional
Kompetensi Etika Profesi
Tinjauan 2 Kognitif
Psikomotor
Afektif
Tinjauan 3 Recall
Reasioning
Tinjauan 4 Preanalitik
Analitik
Pascaanalitik
Tinjauan 5 Klien
Spesimen
Metode
Prosedur
Peralatan
Hasil Test
Tinjauan 6 Hematologi, Kimia Klinik, Parasitologi, Bakteriologi, Imunoserologi
Toksicologi
Kasus ( Vignete ) 12
Seorang Pasien mengalami batuk berkepanjangan. Dokter memberikan pengantar ke
laboratorium untuk melakukan pemeriksaan Bakteri Tahan Asam dan kultur sputum untuk
Mycobakterium tuberculosis.
Pertanyaan Soal
Apakah nama media yang digunakan untuk identifikasi bakteri tersebut
A. Mac Concay
B. Blood Agar Plat
C. Lowensen Jensen
D. Natrium Agar
E. Muler Hinton

Kunci Jawaban C
Referensi :
Nama Pembuat
Instansi/bagian

ID Soal (Diisi kode identitas soal oleh panitia)


Tinjauan Jabaran
Tinjauan 1 Kompetensi Teknis Profesional
Ketrampilan melaksanakan proses pemeriksaan laboratorium
Kompetensi Managemen Profesional
Kompetensi Etika Profesi
Tinjauan 2 Kognitif
Psikomotor
Afektif
Tinjauan 3 Recall
Reasioning
Tinjauan 4 Preanalitik
Analitik
Pascaanalitik
Tinjauan 5 Klien
Spesimen
Metode
Prosedur
Peralatan
Hasil Test
Tinjauan 6 Hematologi, Kimia Klinik, Parasitologi, Bakteriologi, Imunoserologi
Toksicologi
Kasus ( Vignete ) 3

Kunci Jawaban
Referensi :
Nama Pembuat
Instansi/bagian

ID Soal (Diisi kode identitas soal oleh panitia)


Tinjauan Jabaran
Tinjauan 1 Kompetensi Teknis Profesional
Ketrampilan melaksanakan proses pemeriksaan laboratorium
Kompetensi Managemen Profesional
Kompetensi Etika Profesi
Tinjauan 2 Kognitif
Psikomotor
Afektif
Tinjauan 3 Recall
Reasioning
Tinjauan 4 Preanalitik
Analitik
Pascaanalitik
Tinjauan 5 Klien
Spesimen
Metode
Prosedur
Peralatan
Hasil Test
Tinjauan 6 Hematologi, Kimia Klinik, Parasitologi, Bakteriologi, Imunoserologi
Toksicologi
Kasus ( Vignete ) 3

Kunci Jawaban
Referensi :
Nama Pembuat
Instansi/bagian

ID Soal (Diisi kode identitas soal oleh panitia)


Tinjauan Jabaran
Tinjauan 1 Kompetensi Teknis Profesional
Ketrampilan melaksanakan proses pemeriksaan laboratorium
Kompetensi Managemen Profesional
Kompetensi Etika Profesi
Tinjauan 2 Kognitif
Psikomotor
Afektif
Tinjauan 3 Recall
Reasioning
Tinjauan 4 Preanalitik
Analitik
Pascaanalitik
Tinjauan 5 Klien
Spesimen
Metode
Prosedur
Peralatan
Hasil Test
Tinjauan 6 Hematologi, Kimia Klinik, Parasitologi, Bakteriologi, Imunoserologi
Toksicologi
Kasus ( Vignete ) 3

Kunci Jawaban
Referensi :
Nama Pembuat
Instansi/bagian

ID Soal (Diisi kode identitas soal oleh panitia)


Tinjauan Jabaran
Tinjauan 1 Kompetensi Teknis Profesional
Ketrampilan melaksanakan proses pemeriksaan laboratorium
Kompetensi Managemen Profesional
Kompetensi Etika Profesi
Tinjauan 2 Kognitif
Psikomotor
Afektif
Tinjauan 3 Recall
Reasioning
Tinjauan 4 Preanalitik
Analitik
Pascaanalitik
Tinjauan 5 Klien
Spesimen
Metode
Prosedur
Peralatan
Hasil Test
Tinjauan 6 Hematologi, Kimia Klinik, Parasitologi, Bakteriologi, Imunoserologi
Toksicologi
Kasus ( Vignete ) 3

Kunci Jawaban
Referensi :
Nama Pembuat
Instansi/bagian

ID Soal (Diisi kode identitas soal oleh panitia)


Tinjauan Jabaran
Tinjauan 1 Kompetensi Teknis Profesional
Ketrampilan melaksanakan proses pemeriksaan laboratorium
Kompetensi Managemen Profesional
Kompetensi Etika Profesi
Tinjauan 2 Kognitif
Psikomotor
Afektif
Tinjauan 3 Recall
Reasioning
Tinjauan 4 Preanalitik
Analitik
Pascaanalitik
Tinjauan 5 Klien
Spesimen
Metode
Prosedur
Peralatan
Hasil Test
Tinjauan 6 Hematologi, Kimia Klinik, Parasitologi, Bakteriologi, Imunoserologi
Toksicologi
Kasus ( Vignete ) 3

Kunci Jawaban
Referensi :
Nama Pembuat
Instansi/bagian

ID Soal (Diisi kode identitas soal oleh panitia)


Tinjauan Jabaran
Tinjauan 1 Kompetensi Teknis Profesional
Ketrampilan melaksanakan proses pemeriksaan laboratorium
Kompetensi Managemen Profesional
Kompetensi Etika Profesi
Tinjauan 2 Kognitif
Psikomotor
Afektif
Tinjauan 3 Recall
Reasioning
Tinjauan 4 Preanalitik
Analitik
Pascaanalitik
Tinjauan 5 Klien
Spesimen
Metode
Prosedur
Peralatan
Hasil Test
Tinjauan 6 Hematologi, Kimia Klinik, Parasitologi, Bakteriologi, Imunoserologi
Toksicologi
Kasus ( Vignete ) 3

Kunci Jawaban
Referensi :
Nama Pembuat
Instansi/bagian
ID Soal (Diisi kode identitas soal oleh panitia)
Tinjauan Jabaran
Tinjauan 1 Kompetensi Teknis Profesional
Ketrampilan melaksanakan proses pemeriksaan laboratorium
Kompetensi Managemen Profesional
Kompetensi Etika Profesi
Tinjauan 2 Kognitif
Psikomotor
Afektif
Tinjauan 3 Recall
Reasioning
Tinjauan 4 Preanalitik
Analitik
Pascaanalitik
Tinjauan 5 Klien
Spesimen
Metode
Prosedur
Peralatan
Hasil Test
Tinjauan 6 Hematologi, Kimia Klinik, Parasitologi, Bakteriologi, Imunoserologi
Toksicologi
Kasus ( Vignete ) 3

Kunci Jawaban
Referensi :
Nama Pembuat
Instansi/bagian

ID Soal (Diisi kode identitas soal oleh panitia)


Tinjauan Jabaran
Tinjauan 1 Kompetensi Teknis Profesional
Ketrampilan melaksanakan proses pemeriksaan laboratorium
Kompetensi Managemen Profesional
Kompetensi Etika Profesi
Tinjauan 2 Kognitif
Psikomotor
Afektif
Tinjauan 3 Recall
Reasioning
Tinjauan 4 Preanalitik
Analitik
Pascaanalitik
Tinjauan 5 Klien
Spesimen
Metode
Prosedur
Peralatan
Hasil Test
Tinjauan 6 Hematologi, Kimia Klinik, Parasitologi, Bakteriologi, Imunoserologi
Toksicologi
Kasus ( Vignete ) 3

Kunci Jawaban
Referensi :
Nama Pembuat
Instansi/bagian

Anda mungkin juga menyukai