Anda di halaman 1dari 8

1.

1 SMART ORDER

1.1.1 SMART TIME

Smart Time adalah menu yang berguna untuk melakukan Order Buy dan order Sell
secara otomatis sesuai dengan waktu yang diset oleh pengguna. Klik Transactions
Smart Order  Smart Time, maka akan mucul jendela berikut :

Gambar 1 form Smart Time display untuk form Buy dan form Sell

Berikut adalah tabel untuk nama field serta fungsi dari menu Smart Time:
Nama Field Fungsi
Tombol untuk menampilkan form Buy Smart Time

Tombol untuk menampilkan form Sell Smart Time


Code Field untuk menginput entri kode stock
Price Field untuk menginput harga stock
Lot Field untuk menginput jumlah volume stock
Will Be Sent Field untuk menginput waktu pengiriman order ke system
Total Field untuk menampilkan total nilai stok yang akan diorder
B.Limit Field untuk menampilkan maksimal limit beli nasabah
S.Balance Field untuk menampilkan stock balance stock yang dimiliki nasabah
Cash Balance Field untuk menampilkan jumlah cash balance nasabah
Net Cash Field untuk menampilkan jumlah net cash nasabah
Buy Open Field untuk menampilkan jumlah nilai order beli nasabah yang masih open
Buy Done Field untuk menampilkan jumlah nilai order beli nasabah yang telah match
Sell Open Field untuk menampilkan jumlah nilai order jual nasabah yang masih open
Sell Done Field untuk menampilkan jumlah nilai order jual nasabah yang telah match
Max Limit Field untuk menampilkan nilai maksimal limit nasabah
Market Value Field untuk menampilkan nilai market value nasabah
Nama Field Fungsi
After HC Field untuk menampilkan nilai after haircut nasabah
Avl.Limit Field untuk menampilkan nilai available limit nasabah
Tombol untuk mengirimkan order ke system

Tombol untuk meriset field entrian pada form

Tombol untuk keluar dari jendela menu Smart Order

Berikut adalah tabel untuk nama kolom serta fungsi dari menu Smart Time untuk form
Sell:
Nama Field Fungsi
Code Kode stock
Avg Nilai rata-rata harga stock
Last Harga terakhir stock (Last price)
Lot Jumlah volume stock
M.Value Total market value nasabah
P/L Jumlah nilai keuntungan atau kerugian nasabah jika stock tersebut dijual
OpSell Jumlah nilai stock jual yang masih open
OpBuy Jumlah nilai stock beli yang masih open
Bought Jumlah nilai stock beli yang sudah match
Sold Jumlah nilai stock jual yang sudah match

Langkah - langkah untuk melakukan order Buy dengan menggunakan menu Smart
Time:
1. Klik tombol untuk menampilkan form Buy
2. Isi kode stock pada field Code
3. Isi harga stock pada field Price
4. Isi jumlah volume stock pada field Lot
5. Isi waktu pengiriman order pada field Will Be Sent

1. Klik tombol akan muncul form konfirmasi order berikut:

Gambar 2 form konfirmasi Buy Schedule Time display


2.Klik tombol pada form konfirmasi, maka order tersebut akan masuk ke
menu Order List pada tab Schedule List. Order akan dikirimkan ke sistem sesuai
waktu yang telah kita tentukan, kemudian perhatikan pesan notifikasi box, apakah
order diterima (Accepted) atau ditolak (Rejected).

6. Klik tombol untuk meriset field entrian form Buy pada menu Smart Time
7. Klik tombol untuk keluar dari jendela menu Smart Time

Langkah - langkah untuk melakukan Order Sell dengan menggunakan menu Smart
Time:
1. Klik tombol untuk menampilkan form Sell
2. Isi kode stock pada field Code
3. Isi harga stock pada field Price
4. Isi jumlah volume stock pada field Lot
5. Isi waktu pengiriman order pada field Will Be Sent

6. Klik tombol akan muncul form konfirmasi order berikut:

Gambar 3 form konfirmasi Sell Schedule Time display

7. Klik tombol pada form konfirmasi, maka order tersebut akan masuk ke menu
Order List pada tab Schedule List. Order akan dikirimkan ke sistem sesuai waktu
yang telah kita tentukan, kemudian perhatikan pesan notifikasi box, apakah order
diterima (Accepted) atau ditolak (Rejected).

8. Klik tombol untuk meriset field entrian form Sell pada menu Smart Time
9. Klik tombol untuk keluar dari jendela menu Smart Time
1.1.2 SMART TARGET

Smart Target adalah menu yang berguna untuk melakukan order Buy dan order Sell
secara otomatis sesuai dengan parameter yang dipilih. Parameter transaksi pada menu
ini ada dua yaitu Price dan Paralel Order. Klik Transactions Smart Order Smart
Target, maka akan mucul jendela berikut:

Gambar 4 form Smart Target display untuk form Buy dan form Sell

Berikut adalah tabel untuk nama field serta fungsi dari menu Smart Target:
Nama Field Fungsi
Tombol untuk menampilkan form Buy Smart Order

Tombol untuk menampilkan form Sell Smart Order


Tombol untuk memilih parameter Price
Tombol untuk memilih parameter Pararel Order
Code Field untuk menginput kode stock
Price Field untuk menginput harga stock
Lot Field untuk menginput jumlah volume stock
Target Price Field untuk menginput harga target yang diinginkan
Base Price Field untuk memilih base price yang diinginkan dari daftar list
Tombol pembanding untuk “sama dengan”
Tombol pembanding untuk “lebih besar atau sama dengan”
Tombol pembanding untuk “lebih kecil atau sama dengan”
Buy On Price Field untuk menginput harga stock pada saat akan di schedule
untuk dibeli
Sell On Price Field untuk menginput harga stock pada saat akan di schedule
untuk dijual
Total Field untuk menampilkan total nilai stok yang akan diorder
Nama Field Fungsi
B.Limit Field untuk menampilkan maksimal limit beli nasabah
S.Balance Field untuk menampilkan stock balance stock yang dimiliki
nasabah
Cash Balance Field untuk menampilkan jumlah cash balance nasabah
Net Cash Field untuk menampilkan jumlah net cash nasabah
Buy Open Field untuk menampilkan jumlah nilai order beli nasabah yang
masih open
Buy Done Field untuk menampilkan jumlah nilai order beli nasabah yang
telah match
Sell Open Field untuk menampilkan jumlah nilai order jual nasabah yang
masih open
Sell Done Field untuk menampilkan jumlah nilai order jual nasabah yang
telah match
Max Limit Field untuk menampilkan nilai maksimal limit nasabah
Market Value Field untuk menampilkan nilai market value nasabah
After HC Field untuk menampilkan nilai after haircut nasabah
Avl.Limit Field untuk menampilkan nilai available limit nasabah
Tombol untuk mengirimkan order ke system

Tombol untuk meriset field entrian pada form

Tombol untuk keluar dari jendela menu Smart Order

1.1.2.1 PARAMETER PRICE

Pada parameter ini order akan terkirim secara otomatis jika harga yang diinput oleh
nasabah sesuai dengan Target Price. Target Price akan dibandingkan dengan
kategori yang ada pada field Base Price yaitu:
 Last Price
 Best Bid
 Best Offer
Berikut kondisi penggunakan field Base Price yang penting untuk diperhatikan:
1. Jika Base Price yang dipilih adalah Last Price

a. Tombol order akan dikirim jika harga Last


Price sama dengan harga Target Price

b. Tombol order akan dikirim jika harga Last


Price lebih besar atau sama dengan harga Target Price

c. Tombol order akan dikirim jika harga Last


Price lebih kecil atau sama dengan harga Target Price
2. Jika Base Price yang dipilih adalah Best Bid

a. Tombol order akan dikirim jika harga Best Bid


sama dengan harga Target Price

b. Tombol order akan dikirim jika harga Best Bid


lebih besar atau sama dengan harga Target Price

c. Tombol order akan dikirim jika harga Best Bid


lebih kecil atau sama dengan harga Target Price
3. Jika Base Price yang dipilih adalah Best Offer

a. Tombol order akan dikirim jika harga Best


Offer sama dengan harga Target Price

b. Tombol order akan dikirim jika harga Best


Offer besar atau sama dengan harga Target Price

c. Tombol order akan dikirim jika harga Best


Offer lebih kecil atau sama dengan harga Target Price

Ikuti langkah - langkah berikut untuk melakukan transaksi Order Buy dengan
parameter Price:
1. Klik tombol untuk menampilkan form Buy
2. Pilih tombol parameter
3. Isi kode stock pada field Code
4. Isi harga stock pada field Price
5. Isi jumlah volume stock pada field Lot
6. Isi harga target yang diinginkan pada field Target Price
7. Pilih field Base Price dan tombol Base Price yang dibutuhkan

8. Klik tombol akan muncul form konfirmasi

9. Klik tombol pada form konfirmasi, maka order tersebut akan masuk ke
menu Order List pada tab Schedule List. Order akan dikirimkan ke sistem jika
memenuhi ketentuan pada kondisi yang diinput.

10. Klik tombol untuk meriset field entrian form Sell pada menu Smart Order
11. Klik tombol untuk keluar dari jendela menu Smart Order

Ikuti langkah - langkah berikut untuk melakukan transaksi Order Sell dengan
parameter Price:
1. Klik tombol untuk menampilkan form Buy
2. Selanjutnya lakukan langkah 2 hingga langkah 12 untuk Order Buy
1.1.2.2 PARAMETER PARAREL ORDER

Parameter Pararel order adalah parameter yang berguna untuk mengirimkan order
beli ataupun order jual dengan otomatis secara pararel. Perhatikan contoh kasus
berikut:
1. Lakukan order beli stock TLKM sebanyak 10 Lot dengan harga Rp.2100, lalu isi
field Sell on Price Rp.2500, order tersebut akan langsung dijual jika Order Buy
sebelumnya sudah match.
2. Lakukan order jual saham stock AALI sebanyak 10 Lot dengan harga Rp.28000,
lalu isi field Buy on Price Rp.25000, order tersebut akan langsung dibeli jika
Order Sell sebelumnya sudah match.

Ikuti langkah - langkah berikut untuk melakukan transaksi Order Buy dengan
parameter Pararel Order:
1. Klik tombol untuk menampilkan form Buy

2. Pilih tombol parameter


3. Isi kode stock pada field Code
4. Isi harga stock pada field Price
5. Isi jumlah volume stock pada field Lot
6. Isi harga jual yang diinginkan pada field Sell On Price

7. Klik tombol akan muncul form konfirmasi

8. Klik tombol pada form konfirmasi, maka order tersebut akan masuk ke
menu Order List pada tab Schedule List. Order akan dikirimkan ke sistem jika
memenuhi ketentuan pada kondisi yang diinput.

9. Klik tombol untuk meriset field entrian form Sell pada menu Smart Order
10. Klik tombol untuk keluar dari jendela menu Smart Order

Ikuti langkah-langkah berikut untuk melakukan transaksi Order Sell dengan


parameter Pararel Order:
1. Klik tombol untuk menampilkan form Buy

2. Pilih tombol parameter


3. Isi kode stock pada field Code
4. Isi harga stock pada field Price
5. Isi jumlah volume stock pada field Lot
6. Isi harga beli yang diinginkan pada field Buy On Price

7. Klik tombol akan muncul form konfirmasi


8. Klik tombol pada form konfirmasi, maka order tersebut akan masuk ke
menu Order List pada tab Schedule List. Order akan dikirimkan ke sistem jika
memenuhi ketentuan pada kondisi yang diinput.

9. Klik tombol untuk meriset field entrian form Sell pada menu Smart Order
10. Klik tombol untuk keluar dari jendela menu Smart Order

Anda mungkin juga menyukai