Anda di halaman 1dari 20

PROGRAM KERJA

LABORATORIUM SMP N 23 SEMARANG

TAHUN 2020/2021

SMP NEGERI 23 SEMARANG

Jl. RM. Hadi Subeno Mijen Semarang

TAHUN 2020

KATA PENGANTAR
Dengan mengucap puji syukur kehadirat Illahi Rabbi, yang telah memberikan nikmat,
taufik serta hidayahnya sehingga kami dapat menyusun dan menyelesaikan Program Kerja ini
tepat pada waktunya.
Program Kerja ini disusun sebagai upaya untuk menertibkan administrasi laboratorium
serta dipergunakan untuk pengajuan kebutuhan kelengkapan alat laboratorium pada tahun 2019
pada khususnya dan sebagai upaya peningkatan mutu pendidikan pada umumnya.
Penyusunan program kerja ini dibuat dengan mengacu kepada kurikulum 2013 dari mulai
Landasan Program dan Pengembangan, serta Petunjuk Pelaksanaan Administrasi Laboratorium
Sains untuk Sekolah Menengah Pertama. Di dalamnya memuat penjelasan singkat untuk Tahun
2019, yaitu tentang :
1.     Pelaksanaan Kegiatan Laboratorium
2.     Rincian Tugas Kepala Laboratorium
3.     Jadwal Kegiatan Laboratorium
4.     Data Inventaris dan Rincian Kebutuhan Kelengkapan Alat Laboratorium
Demiikian Program Kerja ini kami susun, dengan harapan dapat dijadikan pedoman bagi
semua pihak yang terkait dalam kegiatan ini.

                                                            Semarang,    Juli 2020

PENGELOLA LABORATORIUM IPA

LEMBAR PENGESAHAN
Semarang,      juli 2020

Mengetahui
Kepala SMP Negeri 23 Semarang,                           Kepala Laboratorium IPA,

Anwar Kumaidi, S.Pd., M.Pd                              YANI PADYASTUTI, A.Md


NIP.19630703 198803 1 011 NIP. 19610105 198112 2 001

BAB I
PENDAHULUAN
1.1.        Latar Belakang
Pendidikan Nasional memiliki tujuan untuk mencerdaskan kehidupan bangsa dan
mengembangkan manusia Indonesia seutuhnya, yaitu manusia yang beriman dan
bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan berbudi pekerti luhur, memiliki pengetahuan
dan keterampilan, kesehatan jasmani dan rohani, kepribadian yang mantap dan mandiri,
serta memiliki rasa tanggung jawab kemasyarakatan dan kebangsaan.
Dengan demikian Pendidikan Nasional akan mampu mewujudkan manusia-
manusia pembangunan yang dapat membangun dirinya sendiri serta sama-sama
bertanggung jawab atas pembangunan bangsa.
Salah satu usaha untuk mewujudkan Tujuan Pendidikan Nasional di atas yang
perlu dilakukan adalah pemantapan pelaksanaan laboratorium. Program Penyelenggaraan
laboratorium yang disusun harus memperhatikan tahap perkembangan siswa dan
kesesuaiannya dengan lingkungan, kebutuhan pembangunan nasional dan perkembangan
ilmu pengetahuan dan teknologi.
Agar pelaksanaan kegiatan laboratorium tersebut sesuai dengan ketentuan dan
peraturan yang berlaku, diperlukan suatu petunjuk pelaksanaan dan bentuk Program
Kerja Laboratorium yang memuat penjelasan mengenai pengorganisasian dan cara kerja
kegiatan laboratorium di tingkat Sekolah Menengah Pertama, yaitu di SMP Negeri 23
Semarang.

1.2.        Maksud
Maksud dari penyusunan program laboratorium ini adalah agar dapat
dipergunakan sebagai acuan atau pegangan dalam pelaksanaan kegiatan-kegiatan
laboratorium, baik kegiatan harian, bulanan maupun tahunan.

1.3.        Tujuan
Tujuan yang ingin dicapai dari program ini adalah :
1.3.1.     Bagi Kepala Laboratorium ataupun Laboran, dapat meningkatkan kemampuan
dalam merencanakan dan melaksanakan kegiatan pengelolaan serta pendayagunaan
laboratorium dan peralatannya secara maksimal.
1.3.2.     Bagi Guru, dapat meningkatkan ketrampilan proses sebagai suatu pendekatan
mengajar dan dapat dioperasikan secara maksimal.
1.3.3.     Bagi Siswa, dapat meningkatkan pengetahuan Sains, baik Biologi, maupun
Fisika, melalui suatu proses yang melibatkan penalaran rasional dan kegiatan eksperimen.
1.4.        Ruang Lingkup
Berdasarkan buku petunjuk Administrasi Sekolah Menengah Pertama, ruang lingkup
kegiatan laboratorium meliputi :
1.4.1.     Penyusunan Program Laboratorium
1.4.2.     Perencanaan Perawatan Alat dan Bahan Laboratorium
1.4.3.     Penginventarisasian Alat dan Bahan Laboratorium
1.4.4.     Pengadministrasian Peminjaman Alat dan Bahan Laboratorium
1.4.5.     Pengadministrasian Permintaan Barang, Alat, Bahan Praktikum
1.4.6 Pengadministrasian Permintaan Laboratorium
1.4.7.     Penyusunan Jadwal Penggunaan Laboratorium
1.4.8 Perencanaan Pengadaan Alat dan Bahan Laboratorium IPA
1.4.9.     Pelaporan
1.5.        Sasaran
Sasaran dari pelaksanaan kegiatan laboratorium di sekolah meliputi :
1.5.1.     Kepala Laboratorium dan Laboran
1.5.2.     Guru
1.5.3.     Siswa
1.5.4.     Administrasi Laboratorium
1.6.        Sistematika Penyusunan
Program Kerja ini disusun dengan sistematika antara lain :
BAB I          PENDAHULUAN
1.1.         Latar Belakang
1.2.         Maksud
1.3.         Tujuan
1.4.         Ruang Lingkup
1.5.         Sasaran
1.6.         Sistematika Penyusunan
BAB II        PENGORGANISASIAN
2.1.         Stuktur Organisasi
2.2.         Rincian Tugas
2.3.         Program Laboratorium
2.4.         Waktu Kegiatan Laboratorium
BAB III     JADWAL KEGIATAN
3.1.         Jadwal Praktikum
3.2.         Jadwal Kebersihan
BAB IV      ANGGARAN BIAYA
4.1.  Kebutuhan
4.2. Sumber Biaya
BAB V              PENUTUP
DAFTAR LAMPIRAN

BAB II
PENGORGANISASIAN

2.1.        Struktur Organisasi Laboratorium IPA

SRUKTUR ORGANISASI LABORATORIUM IPA


SMP NEGERI 23 SEMARANG
TAHUN 2019/2020

KEPALA SEKOLAH
ANWAR KUMAIDI, S.Pd., M.Pd

KEPALA LABORATORIUM
YANI PADYASTUTI, A.Md

LABORAN
TEHNISI
M. Rizqi Akbar I. H., S.Si.
M. Rizqi Akbar I. H., S.Si.

GURU GURU GURU GURU


Midhya Widyastusti, S.Pd YANI PADYASTUTI, A.Md Drs. MUBAROK D. ANNA MULIA V, S.Pd
 

2.2.        Rincian Tugas
Pengelola Laboratorium membantu Kepala Sekolah dalam kegiatan-kegiatan sebagai
berikut :
2.2.1.     Merencanakan pengadaan alat dan bahan laboratorium
2.2.2.     Menyusun jadwal kegiatan dan tata tertib penggunaan laboratorium
2.2.3.     Mempersiapkan peralatan dan bahan yang akan dipergunakan praktikum dari guru
mata pelajaran
2.2.4.     Mengatur pengeluaran dan pemasukan/penyimpanan alat-alat laboratorium
2.2.5.     Membuat daftar pemakaian alat dan bahan laboratorium yang habis pakai
2.2.6.     Membuat daftar catalog sesuai dengan jenis alat dan bahan laboratorium
2.2.7.     Memelihara dan memperbaiki peralatan/perkakas dan bahan laboratorium
2.2.8.     Menyusun laporan pelaksanaan kegiatan laboratorium

2.3.        Program Laboratorium
Program Laboratorium meliputi :
2.3.1.     Penyusunan jadwal penggunaan laboratorium yaitu setiap awal tahun
pembelajaran
2.3.2.     Penyusunan jadwal kebersihan laboratorium yaitu setiap awal tahun pembelajaran
2.3.3.     Menginventarisir alat dan bahan laboratorium yaitu setiap tiga bulan sekali pada
awal minggu
2.3.4.     Membuat laporan kegiatan laboratorium yaitu setiap akhir tahun pembelajaran

2.4.        Jadwal penggunaan Laboratorium


Penggunaan Laboratorium dilaksanakan sesuai dengan hari efektif belajar dan jadwal
pelajaran masing-masing kelas, yaitu
Kelas VII, VIII & IX :
Senin :           07.40 - 14.30
Selasa - Kamis :           07.40    -     15.10
Jumat :           07.40     -     11.00
BAB III
JADWAL KEGIATAN
3.1.        Jadwal Praktikum
Jadwal Praktikum dilaksanakan sesuai dengan jadwal pelajaran masing-masing kelas
dan dibimbing oleh guru mata pelajaran yang bersangkutan

3.2.        Jadwal Kebersihan
Jadwal Kebersihan dilaksanakan satu kali dalam seminggu yaitu pada hari
Jumat, dengan jumlah minggu sesuai dengan minggu efektif pada setiap semester dan
dilaksanakan secara bergiliran oleh masing-masing kelas.
BAB IV
ANGGARAN BIAYA

Agar setiap kegiatan dapat berlangsung dengan baik dan lancar, perlu didukung oleh dana
yang memadai. Dengan memperhatikan kondisi keuangan yang ada, telah disusun rencana
anggaran yang diperlukan untuk menunjang pelaksanaan Program Kerja Laboratorium Tahun
2019.

4.1.        Sumber Biaya
Seluruh biaya kegiatan yang dipergunakan dibebankan kepada :
4.1.1.     ditentukan kemudian
4.1.2.     ditentukan kemudian

4.2.        Kebutuhan
4.2.1.     Alat Tulis Kantor ( ATK )
a.     Buku Inventaris alat dan bahan                     4          buah
b.     Buku Harian/Agenda                                    3          buah
c.     Buku Program Kegiatan                                1          buah
d.     Penggaris                                                    1          buah
e.     Ball Point                                                     4          buah
f.      Kertas HVS – Folio                                       1          rim
g.     Spidol besar – white board                            2          buah
h.     Stapler beserta isinya                                   1          buah
i.      Isolasi/lakban/doubletape                             1          buah
BAB V
PENUTUP

            Dengan mengucap Alhamdulillah, selesai sudah penyusunan Program Kerja


Laboratorium IPA SMP Negeri 23 Semarang untuk tahun 2020/2019.
            Harapan kami semoga Program Kerja ini dapat bermanfaat khususnya bagi kami bagi
para pengelola Laboratorium IPA SMP Negeri 23 Semarang sebagai pedoman pelaksanaan
kegiatan yang berhubungan dengan administrasi laboratorium, serta umumnya bagi mereka yang
membaca dan memerlukan Program Kerja ini
            Pada Kesempatan ini, kami haturkan terima kasih kepada,
1.         Bapak/Ibu Pengawas Pembina SMP Negeri 23 Semarang
2.         Bapak Kepala SMP Negeri 23 Semarang
3.         Bapak Wakil Kepala SMP Negeri 23 Semarang
4.         Para PKS SMP Negeri 23 Semarang
5.         Kepala TU beserta Staf TU SMP Negeri 23 Semarang
6.         Bapak/Ibu Guru Pengajar IPA SMP Negeri 23 Semarang
7.         Partisipan
Karena dengan bantuan dan partisipasinya maka Program Kerja ini dapat diselesaikan.
Akhirnya kami mohon maaf apabila pada penyusunan  Program Kerja ini banyak terdapat
kekeliruan atau kekurangan. Untuk itu kami mengharapkan saran dan kritik dari semua pihak
untuk kesempurnaan Program Kerja dimasa yang akan datang.
DAFTAR LAMPIRAN

1.      Inventaris Alat dan Bahan Laboratorium


2.      Perencanaan Perawatan Alat dan Bahan Laboratorium
3.      Format Pengadministrasian Peminjaman Alat dan Bahan Laboratorium
4.      Format Permintaan Barang, Alat, Bahan Praktikum
5.      Format Program Kegiatan
6.      Jadwal Penggunaan Laboratorium
7.      Perencanaan Pengadaan Alat dan Bahan Laboratorium
Lampiran 1 Inventaris Alat dan Bahan Laboratorium

NAMA ALAT DAN BAHAN


DAFTAR ALAT LABORATORIUM IPA SMP NEGERI 23 SEMARANG

KEADAAN
N JUMLA
NAMA ALAT SATUAN keterangan
O H BAIK RUSAK

1 AKUARIUM BUAH 1 1 0  
2 ALAT BIOPORI BUAH 9 9 0  
3 ALAT PROYEKSI CAHAYA SET 3 3 0  
4 ALAT UJI KAPILARISASI TANAH SET 4 4 0  
5 ALTIMETER BUAH 2 2 0  
6 ANEMOMETER BUAH 5 0 5 baterai habis semua
7 AUXANOMETER SET 2 1 1  
8 BAROMETER BUAH 7 7 0  
9 BASIC METER BUAH 18 18 0  
10 BIOLOGI INTERAKTIF SET 6 6 0  
11 BOTOL PENYEMPROT BUAH 7 7 0  
12 CARTA BIOLOGI SET     0  
13 CATU DAYA BUAH 12 12 0  
14 CAWAN PETRI BUAH 14 12 2 KURANG PENUTUP BAWAH
15 CERMIN LIPAT DAN BUSUR DERAJAD SET 6 6 0  
16 CORONG KACA BUAH 13 13 0  
17 ELEKTROLIT TESTER BUAH 9 9 0  
18 ELEKTROSKOP SET 6 5 1 KURANG PENGHANTAR LISTRIK
19 GALVANOMETER BUAH     0  
20 GARPUTALA SET 12 12 0  
21 GARPUTALA DAN TABUNG RESONANSI SET 1 1 0  
22 GEKAS UKUR 50 ML BUAH 14 14 0  
23 GELAS KIMIA 1000ML BUAH 8 8 0  
24 GELAS KIMIA 100ML BUAH 14 14 0  
25 GELAS KIMIA 250ML BUAH 10 10 0  
26 GELAS UKUR 10 ML BUAH 6 6 0  
27 GELAS UKUR 100ML BUAH 16 16 0  
28 GELAS UKUR 250ML BUAH 6 6 0  
29 GLOBE BUAH 5 5 0  
30 HIDROMETER BUAH 25 25 0  
31 HIGROMETER BUAH 12 12 0  
32 INSEKTARIUM BUAH 6 6 0  
33 JANGKA SORONG BUAH 14 14 0  
34 JARING PENANGKAP SERANGGA BUAH 4 4 0  
35 KACA PEMBESAR BUAH 11 11 0  
36 KACA PREPARAT DUS 9 9 0  
37 KAKI TIGA BUAH 3 3 0  
38 KANCING GENETIKA SET 13 13 0  
39 KASA PEMBAKARAN BUAH 3 3 0  
40 KERTAS SARING DUS 8 8 0  
41 KERTAS TICKER TIME BESAR GULUNG 5 5 0  
42 KERTAS TICKER TIME KECIL GULUNG 10 10 0  
43 KIT BMKG MINI SET 2 2 0  
44 KIT HIDOSTATIKA DAN PANAS SET 8 8 0 KIT RATA" TIDAK LENGKAP
45 KIT KELISTRIKAN SET 3 3 0  
46 KIT LISTRIK DAN MAGNET SET 5 5 0 KIT RATA" TIDAK LENGKAP
47 KIT MEKANIKA SET 8 8 0 KIT RATA" TIDAK LENGKAP
48 KIT OPTIKA SET 6 6 0 KIT RATA" TIDAK LENGKAP
49 KIT PENCERNAAN SET 1 1 0  
50 KIT PERNAFASAN SET 1 1 0  
51 KUADRAT LIPAT BUAH 8 8 0  
52 LABU ELEMENYER 100ML BUAH 54 54 0  
53 LABU ELEMENYER 1250ML BUAH 48 48 0  
54 MANOMETER BUAH 6 3 3 YG RUSAK TIDAK ADA SKALANYA
55 MIKRO METER SKRUP BUAH 7 7 0  
56 MIKROSKOP SET 42 37 5 RUSAK
57 MIKROSKOP DIGITAL SET 2 2 0  
58 MIKROSKOP STEREO SET 1 1 0  
59 MODEL ATOM SET 2 2 0  
60 MODEL AWeTAN TUMBUHAN BUAH 16 16 0  
61 MODEL TATA SURYA SET 2 2 0  
62 MULTIMETER UNIT 9 8 1 BATERAI HABIS
63 NERACA 4 LENGAN SET 8 1 7 BELUM TERKALIBRASI
64 NERACA OHAUSS SET 2 0 2 BELUM TERKALIBRASI
65 OSILISKOP UNIT 1 1 0  
66 OSMOMETER BUAH 1 1 0  
67 PEMBAKAR SPIRTUS SET 19 4 15 TIDAK LENGKAP
68 PENGADUK KACA BUAH 37 36 1 PECAH DI UJUNG
69 PENJEPIT KAYU BUAH 14 14 0  
70 PENUTUP LABU ELEMENYER GABUS2 BUAH >20   0  
71 PENUTUP LABU ELEMENYER KARET BUAH >20   0  
72 PER SLINK BUAH 7 7 0  
73 PERLENGKAPAN UJI TANAH SET 4 4 0  
74 PH METER UNIT 1 1 0  
75 PIPET TETES BUAH >20   0  
76 PLANETARIUM SET 2 2 0  
77 PLAT TETES KERAMIK BUAH 17 17 0  
78 PREPARAT SEL MIKROSKOP BUAH >20   0  
79 RHEOSTAT BUAH 2 2 0  
80 SIKAT PEMEBRSIH TABUNG REAKSI BUAH >10   0  
81 SPYGNOMANOMETER SET 10 4 6  
82 STATIF SET >10   0  
83 STETOSKOP UNIT 3 3 0  
84 STOPWATCH ANALOG BUAH 6 6 0  
85 STOPWATCH DIGITAL BUAH 4 4 0  
86 TABEL PERIODIK UNSUR BUAH 1 1 0  
87 TABUNG KAPILER BUAH 4 3 1 PECAH SALAH SATU
88 TABUNG PENYARINGAN SET 2 2 0  
89 TABUNG REAKSI BESAR BUAH     0  
90 TABUNG REAKSI JUMBO BUAH     0  
91 TABUNG REAKSI KECIL BUAH     0  
92 TABUNG REAKSI SEDANG BUAH     0  
93 THERMOMETER BADAN BUAH 14 14 0  
94 THERMOMETER DINDJNG BUAH 8 8 0  
95 THERMOMETER LAPANGAN BUAH 69 69 0  
96 THERMOSKOP DIFERENSIAL BUAH 2 2 0  
97 TICKER TIMER BUAH 3 0 3  
98 TUTUP KACA PREPARAT KOTAK 8 8 0  
99 WADAH TABUNG REAKSI BUAH >10   0  
Spesifikasi Jumlah Ket
No. Nama Bahan
pa teknis ujud Baik Rusak
1 Alkohol 70%       1000 ml    
2 Alkohol 96%       1000 ml    
3 Lugol       100 ml    
4 Biuret       500 ml    
K. Sodium
5       500 gr    
Hodroxide
6 H2SO4       500 g    
7 Benedict       500 ml    
8 Kapur tohor            
9 AC(OH)       500 gr    
10 Methylen Blue       25 gr    
11 Eosin       50 gr    
12 Spiritus       100 ml    
13 Asam Asetat       1000 ml    
Lampiran 2 Perencanaan Perawatan Alat dan Bahan Laboratorium

PROGRAM PERAWATAN LABORATORIUM I


SMP Negeri 23 Semarang Tahun Pelajaran 2020/2

Waktu Perawatan

PROGRAM juli agustus september oktober november desember januari


PERAWATAN 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1
Pembersihan
Ruangan v v v v v v v
Pembersihan
Almari v v v v v v v
Alat/Bahan
Pembersihan
Alat Kaca v v v v

Perawatan
Mikroskop v v v

Kalibrasi v v

Pemberian
Minyak pada v v
Mikrometer

Pembersihan
Lensa v v v

Pengecekan
Neraca v v v

Pengecekan
Thermometer v v v
Lampiran 3 Format Pengadministrasian Peminjaman Alat dan Bahan Laboratorium

BUKU PINJAM ALAT


LABORATORIUM IPA
TAHUN 2019

Tgl.
Judul Pengembali
No. Praktikum Nama Alat Jumlah Tgl Pinjam an Peminjam
             
             
             
             
             
             
             
             
             
             
             
             
             
             
             
             
             
             
             
             

Semarang,
Kepal
a
Labor
Kepala atoriu
Sekolah m Laboran

YANI
Anwar PAD
Kumaidi, YAST
S.Pd., UTI,
M.Pd A.Md M. Rizqi Akbar I. H., S.Si.
NIP.
19610
105
NIP.19630 19811
703 198803 22
1 011 001
Lampiran 4 Format Permintaan Barang, Alat, Bahan Praktikum

DAFTAR PERMINTAAN ALAT/BAHAN PRAKTIKUM


LABORATORIUM IPA
SMP NEGERI 23 SEMARANG

MATA PRAKTIKUM : _____________________________

Nama
No Spesifikasi Percobaan Jumlah
Alat/Bahan

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 KB AD KR

KB = Kebutuhan, AD = Ada, KR = Kurang

Semarang, ............................. ... ..


Penanggung Jawab Mata Praktikum,

( ____________________)
Lampiran 5 Format Program Kegiatan

RENCANA PROGRAM KERJA


PENGELOLAAN LABORATORIUM IPA SMP NEGERI 23 SEMARANG
TAHUN 2020/2021
Waktu
No Uraian Program Keterangan
Pelaksanaan
1 Pengusulan dengan
mempertimbangkan :
a. Percobaan yang akan
Merencanakan pengadaan alat dilakukan
dan bahan laboratorium Akhir bulan Mei b. Alat dan bahan yang
dibeli spesifikasinya jelas
c. Ketersediaan dana 
d. Prosedur pembelian
e. Pelaksanaan pembelian
2 Menyusun jadwal kegiatan dan
Meliputi pembuatan jadwal
tata tertib penggunaan Bulai Januari
praktikum dan pembutan
laboratorium tata-tertib laboran
3 Mempersiapkan peralatan dan
bahan yang akan dipergunakan Meliputi persiapan alat dan
praktikum dari guru mata Setiap Awal Bulan bahan sesuai materi yang d
pelajaran ajarkan

4 Mengatur pengeluaran dan


Meliputi kegiatan persiapan
pemasukan/penyimpanan alat- Setiap Awal Bulan alat bahan sebelum dan
alat laboratorium sesudah praktikum
5 Membuat daftar pemakaian alat Pengecekan bahan
dan bahan laboratorium yang praktikum yang habis pakai
Setiap Akhir Bulan
habis pakai setiap akhir bulan

6 Membuat daftar catalog sesuai Melakukan pendataan ulang


dengan jenis alat dan bahan Akhir Bulan Mei dan pengecekan spesifikasi
laboratorium dan kegunaan alat dan
bahan
7 Memelihara dan memperbaiki Setiap Akhir Bulan Melakukan perawatan yaitu
peralatan/perkakas dan bahan dengan :
laboratorium a. Pembersihan ruangan
b. Pembersihan lemari
alat/bahan
c. Pembersihan alat kaca
d. Pembersihan mikroskop
e. Kalibrasi
f. Pemberian minyak pada
mikrometer
g. Pembersihan lensa
h. Pengecekan neraca
i. Pengecekan
sphygmanometer
Pengecekan thermometer

8 Melakukan rekap ulang


Menyusun laporan pelaksanaan laporan praktikum semester
Awal Bulan Juni
kegiatan laboratorium sebelumnya

Lampiran 6 Jadwal Penggunaan Laboratorium

JADWAL PENGGUNAAN LABORATORIUM IPA


SMP NEGERI 23 SEMARANG
MAPEL       IPA          
JAM 1 2 3 4 5 6 7 8 9
KLS
7B 7B       7D 7D    
VII
SENIN KLS
    8D 8D          
VIII
KLS IX         9H 9H   9D 9D
KLS 7A/7
7G 7G 7A/7C 7H 7H      
VII C
SELASA KLS
        8B/8H 8B/8H 8B/8H    
VIII
KLS IX 9I 9I           9F 9F
KLS
        7E 7E   7I 7I
VII
RABU KLS
    8I 8I 8G 8G   8E/8C 8E/8C
VIII
KLS IX 9G/9B 9G/9B 9F 9F          
KLS
      7F 7F        
VII
KAMIS KLS
8A 8A 8H 8H   8E 8E 8F 8F
VIII
KLS IX 9A 9A 9H 9H       9E/9C 9E/9C
KLS
                 
VII
JUMAT KLS
8F/8I 8F/8I 8F/8I 8C 8C 8C      
VIII
KLS IX                  
Lampiran 7 Perencanaan Pengadaan Alat dan Bahan Laboratorium
RENCANA KEBUTUHAN ALAT DAN BAHAN
LABORATORIUM IPA
SMP NEGERI 23 SEMARANG

Nama Peralatan Harga


No dan Bahan Volume Satuan Jumlah Alasan Pengadaan

           

           

           

           

           

           

           

           

           

           

           

Semarang,

Disahkan Oleh Diverifikasi Oleh Diajukan Oleh

Kepala Sekolah Kepala Laboratorium Laboran

Anwar Kumaidi, S.Pd., M.Pd YANI PADYASTUTI, A.Md M. Rizqi Akbar I. H., S.Si
NIP.19630703 198803 1 011 NIP. 19610105 198112 2 001 .
PROGRAM KERJA LABORATORIUM

IPA

SMP NEGERI 23 SEMARANG

SMP NEGERI 21 SEMARANG


Jl. RM Hadi Subeno Mijen Semarang
TAHUN 2020

Anda mungkin juga menyukai