Anda di halaman 1dari 2

Nama : Safir Maktub Zeini

Nim : 11903067

Mata Kuliah : Metode penelitian ekonomi syariah

Kelas : 7A

RESUME RUMUSAN MASALAH PENELITIAN

Pengertian

Ialah rumusan masalah yang berkaitan dengan pertanyaan tentang keberadaan suatu variabel atau
lebih dan tidak adanya perbandingan antar variabel satu dan variabel lainnya. Yang di mana pertanyaan
tersebut akan di jawab saat melakukan penelitian. Contoh pertanyaan yang sering di pakai pada saat
pertanyaan penelitian, apa, apakah, seberapa, bagaimana.

Variabel penelitian

Menunjukan sifat atau objek,subjek penelitian yang di tetapkan oleh peneliti untuk di tarik kesimpulan
untuk di jadikan penelitian. Pada penelitian kuantitatif menggambarkan dua variabel, yaitu variabel
bebas (variabel yang variasinya mempengaruhi variabel lain) dan variabel terikat (variabel penelitian
yang diukur untuk mempengaruhi besarnya efek atau pengaruh variabel lainnya).

Jenis jenis variabel

1. Variabel Dependen

variabel yang disebabkan dipengaruhi oleh adanya variabel bebas variabel independen. Karena itulah
variabel dependen sering disebut dengan variabel terkait.

2. Variabel Independen

Variabel ini yang memberi pengaruh terhadap variabel Dependen yang tadi, Jika variabel independen
berubah, variabel dependen juga berubah.

3. Variabel Kontrol

Variabel ini adalah variabel yang di kendalikan oleh peneliti dan di buat netral sesuai standar peneliti

4. Variabel Moderator

Variabel ini adalah variabel yang mempengaruhi hubungan independen dan Dependen dimana variabel
ini dapat melemahkan atau memperkuat kedua hubungan variabel teesebut.

5. Variabel Intervening.

Variabel ini adalah variabel yang manjadi mediator terhadap variabel independen dan Dependen.
Membuat Rumusan Masalah Penelitian

Ada beberapa cara membuat rumusan masalah yaitu

1. Judul penelitian

2. Rumusan masalah

3. Mencari solusi

Anda mungkin juga menyukai