Anda di halaman 1dari 1

Menganalisa peranan yang dimiliki Khansa dalam menjalankan aktivitasnya

Dalam hal ini peranan yang dimiliki oleh khansa merupakan Peranan nyata (Anacted Role)
yaitu suatu cara yang betul-betul dijalankan seseorang atau sekelompok orang dalam
menjalankan suatu peran dan peranan yang dianjurkan (Prescribed Role) yaitu cara yang
diharapkan masyarakat dari kita dalam menjalankan peranan tertentu.
Dan hal apa saja yang mempengaruhi peranan bisa dimainkan dengan baik.
Dalam hal ini yang mempengaruhi peranan bisa dimainkan dengan baik merupakan faktor-
faktor yang mempengaruhi dalam menyesuaikan diri dengan peran yang harus dilakukan
adalah :
 Kejelasan perilaku dan penghargaan yang sesuai dengan peran.
 Konsisten respon yang berarti terhadap peran yang dilakukan.
 Kesesuaian dan keseimbangan antara peran yang diemban.
 Kesearan budaya dan harapan individu terhadap perilaku peran.
 Situasi yang akan menciptakan ketidaksesuaian perilaku

Anda mungkin juga menyukai