Anda di halaman 1dari 1

Program UPT HKI

Unit Pelaksana Teknis (UPT) Hak Kekayaan Intelektual (HKI) Binawan merupakan wadah yang
dapat membantu anggota sivitas akademika Binawan, masyarakat dan instansi terkait dalam
menangani berbagai masalah yang berhubungan dengan hak kekayaan intelektual dan
pengelolaannya. Pengelolaan sistem HKI dilakukan dengan cara sebagai berikut :

1. Memberi pengakuan, penghargaan dan perlindungan atas kreativitas para insan kreatif di
lingkungan sivitas akademika Binawan dan masyarakat umum

2. Mendorong dihasilkannya karya cipta, invensi, dan temuan-temuan baru lain dalam proses
pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi

3. Menjalin kerjasama dengan pihak ketiga untuk pengembangan dan komersialisasi HKI

Anda mungkin juga menyukai