Anda di halaman 1dari 3

KISI-KISI SOAL PENILAIAN TENGAH SEMESTER

SMP/MTS MUHAMMADIYAH KOTA SURAKARTA


TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Mata Pelajaran : Matematika


Kurikulum : 2013
Kelas : VII

MATERI NO.
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
POKOK SOAL
Menentukan tiga bilangan bulat
3.1 Menjelaskan dan BILANGAN sebelah kiri dari bilangan bulat yang 1
BULAT disajikan
menentukan urutan pada Menentukan bilangan bulat yang
bilangan bulat (positif letaknya delapan satuan dari sebuah 2
dan negatif) dan pecahan bilangan bulat yang ditentukan
Menentukan suhu mula-mula jika
(biasa, campuran,
diketahui suhu akhir dan kenaikan 3
desimal, persen) suhunya
4.1 Menyelesaikan masalah Menentukan penurunan/kenaikan
suhu jika diketahui suhu mula-mula 4
yang berkaitan dengan
dan suhu akhir
urutan beberapa Menentukan letak kedalaman
bilangan bulat dan penyelam jika diketahui kedalaman
5
laut dan jarak penyelam dari dasar
pecahan (biasa,
laut
campuran, desimal, Menentukan urutan dari yang
persen) terendah hingga teertinggi dari
6
3.2 Menjelaskan dan beberapa bilangan bulat yang
disajikan.
melakukan operasi Menentukan bentuk ketidaksamaan
hitung bilangan bulat dari tiga bilangan bulat jika
dan pecahan dengan diketahui tempat kedudukan 7
bilangan satu dengan bilangan yang
memanfaatkan berbagai
lain pada garis bilangan
sifat operasi Menentukan sifat perkalian yang
4.2 Menyelesaikan masalah tidak benar dari beberapa sifat 8
perkalian yang diberikan
yang berkaitan dengan
Menentukan pernyataan yang benar
operasi hitung bilangan jika disajikan beberapa pernyataan 9
bulat dan pecahan tentang penjumlahan bilangan bulat
3.3 Menjelaskan dan
Menghitung nilai dari operasi
campuran penjumlahan dan 10
menentukan representasi pengurangan bilangan bulat
bilangandalambentukbil Menentukan pernyataan yang benar
anganberpangkat dari beberapa pernyataan
11
ketidaksamaan operasi penjumlahan
bulatpositifdannegatif
bilangan bulat yang disajikan
4.3 Menyelesaikan masalah Menghitung tempat duduk sebuah
yang berkaitan dengan bus yang masih tersedia jika
diketahui kapasitas tempat duduk
bilangan dalam bentuk
bus, banyak penumpang awal dan 12
bilangan berpangkat sirkulasi naik dan turunnya
bulat positif dan negatif penumpang pada setiap
pemberhentian bus
Menghitung hasil perkalian bilangan
13
bulat
Menghitung operasi campuran 14
bilangan bulat
Menghitung hasil dari p : q jika
diketahui p dan q merupakan bentuk 15
operasi campuran bilangan bulat
Menentukan pernyataan yang benar
jika disajikan beberapa pernyataan 16
tentang pembagian bilangan bulat
Menghitung skor yang peroleh dari
peserta ujian jika diketahui cara
pensekoran, banyaknya soal, banyak 17
soal yang dijawab dan banyak soal
dengan jawaban salah
Menghitung besar nilai p3 + q3 jika
diketahui nilai p dan q dimana p dan 18
q adalah bilangan bulat

Menentukan KPK dan FPB dari dua


19
bilangan

Menghitung banyak buku yang


diperoleh oleh masing-masing anak
jika diketahui banyak buku dan
20
pensil yang akan dibagikan kepada
sejumlah anak dan setiap anak akan
mendapatkan bagian yang sama

Menghitung banyak potongan tali


seluruhnya jika ada dua tali
diketahui masing-masing panjang 21
nya dan akan dipotong dengan
ukuran yang sama
Menghitung pukul berapa mobil
angkutan masuk terminal bersama-
sama jika diketahui waktu pertama
mobil angkutan tersebut masuk 22
terminal dan durasi waktu masing-
masing mobil angkutan tersebut
masuk terminal
BILANGAN Menentukan bentuk pecahan dari
23
PECAHAN daerah yang diarsir
Menentukan bentuk pecahan dari
24
daerah yang diarsir
Menentukan pecahan yang senilai 25
Menentukan pernyataan yang benar
dari pernyataan yang disajikan 26
berupa ketidaksamaan pecahan
Mengurutkan pecahan biasa dari
27
yang terkecil ke yang terbesar
Menentukan pecahan yang terletak
28
diantara dua pecahan
Menentukan pernyataan yang benar
dari pernyataan yang disajikan
29
berupa bentuk pecahan decimal dari
pecahan biasa
Menentukan bentuk persen dari 30
pecahan biasa
Menentukan persentase orang yang
dapat berbicara dengan dua bahasa
asing jika diketahui banyak orang
yang bias berbahasa A dan bahasa 31
B, banyak orang yang tidak bias
berbahasa asing dan banyak orang
seluruhnya
Menghitung penjumlahan dan
pengurangan bilangan pecahan 32
campuran
Menentukan pernyataan yang benar
jika disajikan pernyataan-pernyataan 33
tentang perkalian bilangan pecahan
Menghitung nilai p yang memenuhi
jika p adalah pembagi dari bilangan
34
pecahan campuran dan diketahui
nilai hasil pembagiannya
Menghitung luas tanah seluruhnya
jika diketahui beberapa bagian dari
35
tanah tersebut dimanfaatkan dan sisa
luas tanah
Menghitung luas kertas yang dibagi
menjadi beberapa bagian sama besar
36
jika diketahui ukuran-ukuran kerrtas
tersebut
Mengitung nilai kuadrat dari
37
pecahan campuran
Menghitung nilai dari d2 – e2 jika
nilai d dan e diketahui dalam 38
pecahan desimal
Menghitung luas persegipanjang jika
diketahui luas dan lebar
39
persegipanjang tetrsebut ddalam
bentuk pecahan desimal
Menentukan betuk baku dari
40
pecahan yang disajikan

Anda mungkin juga menyukai