Anda di halaman 1dari 1

7 PENYEBAB UMUM KECELAKAAN KERJA

1. Mengambil jalan pintas. Tiap hari kita mengambil keputusan dan


berharap akan membuat pekerjaan lebih cepat dan efesien. Jalan pintas
dapat menurunkan keselamatan anda dalam bekerja tetapi
meningkatkan kemungkinan anda cedera

2. Percaya diri yang berlebihan. Didalam mengambil keputusan harus


dilakukan dengan bermusyawarah.

3. Kerapian yang buruk. Ketika klien melewati area kerja anda, kerapian
adalah indicator yang akurat menilai perilaku seseorang tentang
kualitas, produktivitas, dan keselamatan.

4. Memulai tugas dengan informasi yang tuntas. Untuk melakukan


pekerjaan dengan aman dan benar pertama kali anda perlu informasi
yang tuntas. Jangan malu untuk bertanya untuk dijelaskan tentang
prosedur kerja dan peringatan keselamatan

5. Tidak memperdulikan prosedur keselamatan. Dengan sengaja tidak


mempedulikan prosedur keselamatan dapat membahayakan anda dan
rekan kerja anda.

6. Gangguan mental dari pekerjaan. Memiliki hari yang buruk dan cemas
dengan permasalahan dirumah ketika ditempat kerja adalah hal yang
dapat membahayakan, mental yang jatuh dapat membuat focus anda
buyar untuk mengikuti prosedur kerja yang aman.

7. Gagal merencanakan pekerjaan. Banyak pembicaraan tentang analisa


bahaya kerja , JSA adalah cara yang efektiv untuk menemukan cara yang
pintar dengan aman dan efesien.

Anda mungkin juga menyukai