Anda di halaman 1dari 1

ALUR TES CPNS

1. Daftar Akun
 Pelamar mengakses Portal SSCASN di https://sscasn.bkn.go.id
 Buat akun SSCASN
 Login ke akun SSCASN yang telah dibuat
 Lengkapi biodata dan unggah swafoto

2. Daftar Formasi
 Pilih jenis seleksi
 Pilih formasi
 Unggah dokumen
 Cek resume dan akhiri pendaftaran
 Cetak Kartu Informasi Akun dan kartu Pendaftaran Akun

3. Seleksi Administrasi
 Panitia memverifikasi data pelamar
 Panitia mengumumkan hasil Seleksi Administrasi
 Pelamar yang dinyatakan tidak lulus dapat menyanggah hasil Seleksi Administrasi
 Panitia mengumumkan hasil sanggah
 Pelamar yang dinyatakan lulus melakukan cetak Kartu Ujian

4. Seleksi Kompetensi Dasar


 Pelamar melaksanakan Ujian Seleksi Kompetensi Dasar
 Panitia mengumumkan hasil Seleksi Kompetensi Dasar
 Pelamar yang dinyatakan lulus dapat melanjutkan proses ke tahap Ujian Seleksi
Kompetensi Bidang

5. Seleksi Kompetensi Bidang


 Pelamar melaksanakan Ujian Seleksi Kompetensi Bidang
 Panitia mengumumkan hasil Seleksi Kompetensi Bidang

6. Pengumuman Kelulusan
 Panitia mengumumkan hasil integrasi SKD dan SKB
 Pelamar yang dinyatakan tidak lulus dapat menyanggah hasil integrasi SKD dan SKB
 Panitia mengumumkan hasil sanggah integrasi SKD dan SKB (pengumuman ini
bersifat mutlak dan tidak dapat diganggu gugat)
 Pelamar yang dinyatakan lulus melakukan pemberkasan

Anda mungkin juga menyukai