Anda di halaman 1dari 20

BUSINESS PLAN

DAFTAR ISI
DAFTAR ISI 2
1. RINGKASAN EKSEKUTIF 3
2. GAMBARAN UNIT BISNIS 4
a. Latar Belakang 4
b. Visi dan Misi Perusahaan 4
c. Struktur Organisasi 5
3. ANALISA PRODUKSI 6
a. Proses produksi 6
4. ANALISA PASAR DAN PEMASARAN 8
a. Gambaran Pasar 8
b. Segmentasi dan Target Pasar 8
c. Analisa SWOT 9
d. Strategi Pemasaran 10
e. Analisa Pesaing 12
5. ANALISA SUMBER DAYA MANUSIA (SDM) 12
a. Gambaran Kebutuhan Sumber Daya Manusia 12
b. Pengembangan Sumber Daya Manusia 12
7. ANALISA KEUANGAN 14
8. LAMPIRAN 16

2 | Technopreneurship | 2013
1. RINGKASAN EKSEKUTIF

Semakin maraknya bisnis clothing dewasa ini, dikarenakan tuntutan masyarakat


dalam trend fashion yang berubah-ubah setiap waktunya. Banyak bermuncu-
lan bisnis clothing dengan persaingan yang ketat. Pesatnya persaingan antar
pembisnis membuat kami mencari ide baru dan akhirnya menemukan sebuah
ide yaitu “Clothing dengan design sendiri melalui web yang sudah kami se-
diakan”, ini merupakan ide bisnis baru, yang masih sangat jarang ditemui.

Dengan terbatasnya waktu dan kepentingan yang dimiliki setiap orang, menyebab-
kan mereka tidak bisa berbelanja kebutuhan kaos ini dengan waktu yang terbatas
untuk pergi ke toko-toko. Maka dari itu kami menggagas ide ini, waktu yang lebih
efisien bagi para pelanggan, hanya dengan duduk manis di depan laptop sembari
mengerjakan pekerjaan lainnya, pelanggan dapat dengan santai melihat kaos serta
mendesignnya sendiri. Oleh sebab itu ide Clothing ini untuk mengambil sebagian besar
peminat pasar dan diharapkan untuk dapat terus berkembang prospek kedepannya.

Kebutuhan dana modal awal sebesar Rp. 16.650.000,00 yang diguna-


kan untuk Investasi Awal Official website (Design Website, Domain, Host-
ing), Biaya Operasional Per Tahun, dan Biaya Maintenance Web Setahun.
Titik balik modal tercapai pada bulan kelima, yaitu total laba sebesar Rp. 17.475.000,00.

Technopreneurship | 2013 | 3
BUSINESS PLAN

2. GAMBARAN UNIT BISNIS


Latar Belakang

Kaos merupakan barang – barang yang menjadi hal wajib untuk memenuhi style san-
dang rakyat indonesia, para pemuda khsusnya. Trend tingkat perekonomian Indone-
sia yang semakin baik menjadikan daya beli masyarakat semakin meningkat pula,
sehingga masyarakat mulai beranjak memilih barang dengan desain dan style yang
menarik sesuai dengan keinginannya. Sudah banyak sekali website yang menjual
baju dengan menyediakan pilihan baju yang mereka buat, lalu pelangan tinggal me-
milih baju mana yang menurut mereka menarik dan lalu membelinya. Nah disini kita
memiliki ide lain dalam pembelian kaos, jadi para customer memilih pola ataupun
design yang diinginkan dibaju melalui aplikasi yang kita sediakan dalam website
kita, lalu para customer membayar baju terebut setelah jadi membuat designnya dan
melakukan konfirmasi pembayaran. Custommer membuat baju hasil karya mereka
sendiri, dimulai dari menambahkan teks sampai dengan membuat gambar sediri.

Dengan menjalankan usaha ini, kemungkinan besar bisnis akan berjalan dengan baik
dikarenakan bisnis ini masih sangat jarang ditemui dan juga merupakan bisnis yang
cukup menarik pelanggan, karena pelanggan dapat berkreasi dengan idenya sendiri.
Kami menjalankan ide bisnis ini hanya sebagai perantara pemesanan saja, kami tidak
mempunyai alat-alat untuk memproduksi kaos. Pemesanan yang sudah di pesan lalu
kami berikan kesalahsatu perusahaan atau organisasi percetakan yang sudah beker-
jasama dengan kami. Perusahaan yang kami jadikan sebagai tempat produksi hanya
menerima pesanan, dan tidak melakukan promosi sendiri. Beberapa perusahaan atau
organisasi yang bekerja sama dengan kami yaitu Freedom Rangers, Ribs, dan juga
Diamond

Visi dan Misi Perusahaan

Visi
Menjadi pelopor clothing terbaik di Indo-
nesia dengan ide-ide kreatif yang ung-
gul dan tedepan dalam pelayanan.

Misi
- Menyediakan aplikasi berbasis web
untuk mendesign kaos sesuai dengan
kreasi pelanggan -
- Memberikan pelayanan tanya-jawab
yang terbaik bagi pelanggan -
- Selalu memunculkan ide-ide kreatif -

4 | Technopreneurship | 2013
Struktur Organisasi

Pimpinan Marketing
Wilayah Kerja : Wilayah Kerja :
1. Mengontrol semua kinerja dari ang- 1. Membuat strategi pemasaran.
gota 2. Memelihara semua hasil analisis pen-
2. Bertanggung jawab penuh terhadap jualan yang telah dibuat.
perekonomian perusahaan 3. Melakukan tindak lanjut pelayanan,
3. Membuat perencanaan usaha kede- untuk memberikan kepuasan kepada
pannya konsumen.

SDM
Produksi
Wilayah Kerja :
Wilayah Kerja:
1. Bertanggung jawab terhadap Peren-
1. Bertanggung jawab terhadap proses
canaan kebutuhan SDM
produksi
2. Menetapkan kebutuhan SDM
Mempermudah koordinasi, integrasi dan
sinkronisasi.
3. Menetapkan SDM untuk ditempatkan
sebagai packaging sekaligus pengantar
design para pelanggan ke bagian unit
produksi.

Keuangan
Wilayah Kerja :
1. Menganalisis semua kegiatan pereko-
nomian dalam perusahaan.
2. Membukukan semua transaksi
keuangan yang terjadi (Penjualan, Pem-
belian dan Laba Rugi)

Technopreneurship | 2013 | 5
BUSINESS PLAN

3. ANALISA PRODUKSI
Proses produksi

1. Administrator
Administrator atau admin merupakan orang yang berhubungan langsung dengan
customer melalui web kami. Admin di sini bertugas untuk cek dan memantau web
setiap harinya. Saat customer submit pemesanan pada web, admin akan merespon
pesanan tersebut dengan membalasnya. Dalam hal ini akan terjadi kontak antara
customer dengan pihak admin, admin akan memberitahukan estimasi waktu produksi
dan beberapa ketentuan kesepakatan dengan customer. Customer juga dapat mel-
akukan kompromi atau konsultasi mengenai produk kami. Setelah terjadi kesepaka-
tan selanjutnya admin akan menyerahkan pesanan menuju ke bagian produksi.

2. Produksi
Bagian produksi di sini merupakan bagian yang mengerjakan pesanan customer.
Dalam bisnis ini kami bekerja sama dengan beberapa produsen / distro yang ada di
kota Salatiga antara lain Freedom Ranger Cloths, Diamond dan Ribs. Pesanan / de-
sain dari customer selanjutnya diserahkan kepada bagian produksi untuk dikerjakan.

3. Packaging
Setelah pengerjaan oleh bagian produksi selesai, selanjutnya bagian produksi akan
menyerahkan produk ke bagian packaging. Bagian packaging di sini bertugas untuk
mengemas produk pesanan semenarik mungkin untuk selanjutnya dikirimkan lewat
jasa pengiriman (bagi pesanan luar daerah), untuk pesanan dalam daerah dapat de-
livery order ke tempat pemesan.
4. Unit promosi
Unit promosi merupakan unit yang bek-
erja untuk mempromosikan segala keg-
iatan bisnis yang ada. Unit promosi ini
dapat melakukan promosi melalui akun
media social masing-masing. Misalnya
saat kami ada stock barang dan kami
membuka stand di suatu tempat, unit
promosi dapat menginformasikannya
melalui akun twitter kami, atau melalui
postingan di facebook dan media lain.
Selain itu unit promosi juga mempunyai
tugas untuk menyebarkan domain web
bisnis kami sehingga semakin banyak
orang yang mengenal dan mengetahui
keberadaan bisnis ini.

6 | Technopreneurship | 2013
5. Supplier
Bisnis ini bekerjasama dengan beberapa supplier, supplier dalam hal ini adalah be-
berapa perusahaan distro yang ada di kota Salatiga, antara lain Freedom Ranger
Cloths, Diamond, Ribs. Supplier bertugas untuk mengerjakan pesanan customer yang
masuk melalui web kami sehingga supplier sendiri yang akan mengurus semua hal
yang berkenaan dengan proses produksi. Untuk menghubungkan antara admin, ba-
gian produksi dan supplier ini kami memiliki admin/kurir tersendiri yang bertugas
untuk mengkonvirmasi pesanan dari admin ke bagian produksi dan bagian produksi
dengan supplier itu sendiri.

Technopreneurship | 2013 | 7
BUSINESS PLAN

4. ANALISA PASAR DAN PEMASARAN


Gambaran Pasar

a. Sponsor
Kami akan menyebarkan informasi tentang produk bisnis ini dengan menjadi spon-
sor pada event-event khusus, dengan memberikan kupon yang berisi nomor voucher
potongan harga.

b. Mulut ke Mulut
Sistem mulut ke mulut dapat menjadi andalan dan dipercaya menjadi cara paling
efektif dalam mendapatkan kepercayaan pelanggan. Hal ini akan kami capai dengan
memberikan stiker, potongan harga khusus, ornament, packaging dan terutama kual-
itas pelayanan yang terbaik kepada pelanggan kami, dengan harapan akan membuka
jalan kepada jejaring pelanggan lain.

c. Jejaring Sosial dan Internet


Dengan mengandalkan situs jejaring sosial seperti facebook dan twitter yaitu dengan
membuat fan page khusus produk – produk kami guna menciptakan euforia untuk
dapat mengunjungi web clothing ini dan memesan produk yang ditawarkan.

Segmentasi dan Target Pasar Segmenting

Targeting
Mengingat clothing memiliki pasaran
yang luas dan mengingat kebutuhan
masing-masing individu akan sandang,
maka kami merumuskan target penjua-
lan produk kami selama satu bulannya
adalah 50 item. 50 item ini dapat terdiri
dari beberapa macam produk yang kami
sediakan seperti kaos, hem, jaket, tas
dan sepatu.

8 | Technopreneurship | 2013
Analisa SWOT

Technopreneurship | 2013 | 9
BUSINESS PLAN

Strategi Pemasaran
i. Product
1. Keanekaragaman
Produk yang kami sediakan memiliki keanekaragaman jika dibandingkan den-
gan produk yang lain karena customer dapat mendesain sendiri secara online
produk seperti apa yang diinginkan, sehingga sangat kecil atau bahkan tidak
mungkin ada produk yang sama. Ide dan kreativitas masing-masing orang
tentunya sangat banyak dan beragam, jadi jika ide-ide tersebut dituangkan
dalam produk kami tentu saja dapat dibayangkan seberapa beraneka ragamn-
ya produk kami. Untuk produk dengan desain dari kami itupun kami mem-
produksinya dalam skala limited edition, untuk masing-masing itemnya hanya
kami produksi maksimal 5 item saja.
2. Keunggulan
a. Desain b. Rendahnya Waktu Penyajian
Dalam hal desain tentu saja kami Dalam bisnis ini kami menyedia-
unggul daripada yang lain. Hal ini terjadi kan web dengan segala aplikasinya yang
karena kami menyediakan tools dalam dapat diakses 24 jam oleh customer. Se-
web untuk mendesain sendiri produk lain itu kami juga memiliki admin khusus
yang diinginkan customer sehingga yang selalu memantau dan cek pesanan
produk yang kami pasarkan memberikan yang masuk. Setiap pesanan yang masuk
keunggulan desain untuk kepuasan lebih akan segera direspon oleh admin, kemu-
bagi customer. Customer dapat memiliki dian terjadi kesepakatan dan selanjutnya
produk dengan desain yang mereka in- akan diserahkan ke bagian produksi. Ba-
ginkan. gian produksi akan segera mengerjakan
pesanan dan setelah jadi akan langsung
dikirimkan ke bagian packaging yang
akan mengirimkannya ke cutomer. Setiap
proses yang terjadi ditangani langsung
oleh masing-masing bagian sehingga
kami memberikan jaminan fast order, fast
respon and fast delivered.

c. Praktis
Melihat bisnis/penyedia cloth-
ing/distro lainnya, bisnis clothing online
yang kami sediakan ini jauh lebih praktis
dibandingkan dengan yang lain. Custom-
er tidak perlu keluar rumah, pergi ke toko
sana sini untuk mencari pakaian yang
mereka inginkan, customer hanya perlu
mengunjungi web kami, kemudian de-
sain produk yang diinginkan, submit dan
menunggu kiriman datang, hal ini jauh
lebih praktis tentunya.

10 | Technopreneurship | 2013
ii. Pricing iii. Place
- Tootbag Rp 45.000 Mengingat bisnis kami adalah bisnis on-
- Kaos Rp 75.000 line dengan kerjasama antara kami pe-
- Cardigan Rp 80.000 nyedia layanan pemesanan dengan sup-
- Ragland Rp 85.000 plier, barang yang kami sediakan tidak
- Polo Shirt Rp 85.000 ditempatkan dalam satu lokasi khusus.
- Rompi Rp 85.000 Namun ada saatnya kami membuka
- Casual Dress Rp 90.000 bazar/stand ataupun pameran di mana
- Sweeter Rp 90.000 kami memperlihatkan produk-produk
- Kemeja Rp 95.000 supplier yang kami pasarkan.
- Jumpsuit Rp 95.000
- Jaket Rp 110.000

iv. Plan B
Apabila minat customer untuk membeli/mendesain kebutuhan sandang melalui bis-
nis kami kurang, kami melakukan antisipasi dengan cara ready desain. Kami akan
menyediakan beberapa produk yang sudah ready sehingga bagi cutomer yang tidak
memiliki minat desain sendiri produknya, mereka dapat memilih produk-produk yang
sudah tersedia, kami juga akan menyediakan template-template khusus yang akan
membantu mempermudah customer dalam mendesain produk sesuai yang mereka
inginkan.

v. Promotion
Promosi dilakukan melalui web kami yang
pasti, selain itu melalui akun di beberapa
media social yang ada. Melalui media so-
cial kami dapat melakukan promosi lewat
has tag di twitter misalnya, atau share
web kami sehingga semakin banyak
orang yang akan mengetahui keberadaan
bisnis kami. Dalam kurun waktu tertentu
kami akan membuka stand untuk mema-
merkan produk-produk dari supplier, se-
lain itu kami juga akan memeperlihatkan
bagaimana bekerja mendesain produk
yang sesuai menggunakan aplikasi yang
ada di web kami, hal ini tentunya akan
menarik minat customer. Promosi juga
dapat dilakukan melalui potongan harga
dan merchandise khusus yang diberikan
dengan ketentuan yang berlaku.

Technopreneurship | 2013 | 11
BUSINESS PLAN

Analisa Pesaing

5. ANALISA SUMBER DAYA MANUSIA (SDM)


a. Gambaran Kebutuhan Sumber Daya Manusia

b. Pengembangan Sumber Daya Manusia

12 | Technopreneurship | 2013
6. RENCANA USAHA
1. Strategi Pemasaran
Menyediakan Customer Service atau layanan Yahoo messenger.
2. Strategi Produksi
Proses produksi seluruhnya diserahkan pada partner bisnis di bidang produksi.
3. Strategi Organisasi dan SDM
Konsultan Designer, Melakukan pelatihan kepada tenaga karyawan.
4. Strategi Keuangan
Administrasi keuangan Terkomputerisasi.
5. Tahap – tahap usaha

Technopreneurship | 2013 | 13
BUSINESS PLAN

7. ANALISA KEUANGAN

14 | Technopreneurship | 2013
BALIK MODAL DI BULAN KE 5
Technopreneurship | 2013 | 15
BUSINESS PLAN

8. Lampiran
Halaman Awal

16 | Technopreneurship | 2013
Proses Desain

Technopreneurship | 2013 | 17
BUSINESS PLAN

Contoh Produk

Pembelian

Submit Pembelian

18 | Technopreneurship | 2013
Pilihan Produk

Technopreneurship | 2013 | 19

Anda mungkin juga menyukai