Anda di halaman 1dari 1

BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan
1. Tipe kuda-kuda rangka baja yang paling efisien berdasarkan hasil analisa
SAP 2000 adalah Tipe B karena memiliki beban paling kecil dari ketiga
tipe yang direncanakan.
2. Profil pada batang tekan 9 dan 23 dilakukan penggantian profil menjadi
2L 70x70x6 (Lampiran 2.1) karena jika menggunakan profil 2l 60x60x6,
kapasitas tekan aksial tidak OK.
3. Banyak baut yang dibutuhkan setiap batang adalah sebanyak 1 baut
(Lampiran 1.1, 1.2, dan 1.3) dengan ukuran diameter adalah 16 mm
(Lampiran III).
4. Tata letak baut dipakai aturan SNI pasal 13.4. Jarak antar pusat lubang
baut harus diambil tidak kurang dari 3 kali diameter baut, sehingga 48 mm
atau 50 mm. jarak antara baut tepi dengan ujung pelat harus sekurang-
kurangnya 1,5 diameter nominal baut yaitu 24 mm atau 30 mm.
5. Penyambungan antara gording dengan profil kuda-kuda baja
menggunakan baut berdiameter 8 mm (Lampiran III).
6. Desain penampang gording menggunakan profil INP 30 (Lamiran 4.1 pada
Tipe A, Lampiran 4.2 pada Tipe B, dan Lampiran 4.3 pada Tipe C).
7. Detail perencanaan kuda-kuda pada Lampiran III yaitu detail kuda-kuda
Tipe B.

5.2 Saran
Proses perencanaan dengan memakai bantuan software memang
mempercepat perencanaan struktur. Maka diperlukan penguasaan terhadap
penggunaan software dengan fasih agar tidak merepotkan bila sudah
memulai perencanaan.

92

Anda mungkin juga menyukai