Anda di halaman 1dari 2

UJIAN TULIS

PRAKTIKUM MIKROBIOLOGI PANGAN 2021/2022


Hari/Tanggal : Jumat, 17 Desember 2021
Waktu : 120 menit
Dosen : Ir. Neneng Suliasih, M.P
Istiyati Inayah, S.Si., M.Si
Sifat : Tutup Buku

1. Sebutkan tujuan, prinsip dan prosedur pemakaian mikroskop!

2. Sebutkan dan jelaskan metode inokulasi? (minimal 3)

3. Sebutkan dan gambarkan letak-letak spora!

4. Sebutkan dan jelaskan teknik pewarnaan?

5. Diketahui : ∑ Sel mati = 120

: % Sel hidup = 62%

Ditanyakan : Jumlah sel total?

6. Diketahui :

Kotak Pertama : 30 Sel


Kotak Kedua : 18 Sel
Kotak Ketiga : 27 Sel
Kotak Keempat : 32 Sel
Kotak Kelima : 15 Sel
Ditanyakan : Sel/ mL?
7. Sebutkan dan jelaskan penggolongan bakteri berdasarkan kebutuhan oksigen!

8. Sebutkan golongan bakteri berdasarkan ketahanan suhunya dan sebutkan suhu optimum

pertumbuhannya!

9. Sebutkan perbedaan kapang dan khamir!

10. Tuliskan reaksi pembentukan noda hitam pada kertas saring pada pengujian pembentukan

H2S pada pepton!


11. Sebutkan zat anti mikroba alami yang ada didalam bahan pangan! (minimal 3)

12. Sebutkan kepanjangan dan fungsi dari WBA, MSA, SSA, BGA, BCPT, BCPG, ENDO,

EMBA, PCA, NA, PDA dan TSA!

13. Apa yang dimaksud dengan media, peptonisasi, koagulasi dan denaturasi?

14. Apa yang dimaksud dengan bakteri koliform fecal dan non fecal?

15. Sebutkan fungsi tabung durham pada materi fermentasi gula, fungsi paraffin pada materi

UMM dan fungsi vaselin pada materi perubahan air susu?

16. Sebutkan 4 tahapan inti pewarnaan gram!

17. Jelaskan mekanisme pewarnaan spora!

18. Sebutkan dan jelaskan 3 tahapan pemeriksaan air!

19. Sebutkan 3 alasan mengapa pada pewarnaan negative yang terwarnai hanya latar belakang

nya saja!

20. Diketahui :

10-1 = 250
10-2 = 125
10-3 = 52
Ditanyakan: CFU/ mL

Anda mungkin juga menyukai