Anda di halaman 1dari 3

KOPI

Kopi ialah salah satu minuman stimulating yang dihasilkan dari seduhan biji kopi yang
sudah disangrai hingga dihaluskan menjadi bubuk. Minuman yang sangat melegenda dari
sejak dulu sampai sekarang tanpa mengenal batas usia maupun status sosial.
Kopi juga salah satu komoditas terbesar di dunia bahkan dibudidayakan lebih dari 50 negara.
Hitam dan rasa pahit tidak membuat orang menjauhi kopi tetapi memikat setiap penikmat
kopi. Selain populer minuman ini juga memberikan manfaat yang begitu banyak untuk
kesehatan tubuh dan juga memberikan energi.
Dua varietas kopi terkenal secara umum dan menjadi primadona yaitu jenis Kopi Robusta
dan Kopi Arbika. Dahulu kopi disajikan sangat begitu sederhana hanya dengan menyeduh
kopi itu saja. Tetapi sesuai dengan perkembangan zaman pengelohan kopi menjadi begitu
beragam.

MACAM-MACAM PENYAJIAN KOPI


NO NAMA KETERANGAN GAMBAR
KOPI
1 Kopi Hasil ektrasi langsung dari
Hitam/ perebusan biji kopi tanpa
Black coffee penambah rasa apapun.
Kopi ini disedu dengan air
panas

2 Ekspresso / Kopi yang dibuat


Expresso menggunakan coffee machine
coffee dengan mengekstraksi biji kopi
dengan menggunakan uap
panas pada tekanan tinggi dan
disajikan dengan demitase cup
3 Latte Jenis kopi ekspresso yang
ditambah susu dengan
perbandingan antara susu dan
kopi sebesar 3:1

4 Cafe au lait Serupa dengan kopi latte tapi


menggunakan campuran kopi
hitam
5 Caffe Kopi espresso yang ditambah
Macchiato susu dengan perbandingan
antara susu dan kopi 4:1

6 Cappucino Kopi dengan penambahan


susu, krim, serta coklat

7 Dry Kopi cappuccino dengan


Cappuccino campuran sedikit krim dan
tanpa susu

8 Frappe Jenis cappuccino yang


disajikan dingin

9 Kopi Instan Biji kopi yang dikeringkan dan


digrinulasi. Bila disedu tidak
meninggalkan residu
10 Kopi Jenis kopi yang dicampur
Irlandia dengan minuman wiski dan
(Irish gula merah. Diatasnya diberi
Coffee) whipped cream/foam.
Disajikan dalam irish coffee
glass

Kopi Kopi asli asal Indonesia dibuat


Tubruk dengan memasak biji kopi
bersama dengan gula
Melya Jenis kopi dengan penambahan
bubuk coklat dan madu

Kopi Moka Sama dengan cappuccino dan


latte dengan penambahan sirup
coklat

Oleng Kopi khas Thailand yang


dimasak dengan jagung.
Kacang kedelai dan wijen

Ristretto Bahan yang digunakan sama


dengan Expresso coffee, hanya
kopi ini disedu dengan air
panas yang takarannya
setengah dari expresso coffee..
dan rasanya lebih kuat dan
pahit
Royal coffee Kopi yang terbuat dari kopi
hitam yang dicampur dengan
Brandy atau cognac dan diberi
whipped creamserta gula
diatasnya. Disajikan
menggunakan Royal coffee
glass

Anda mungkin juga menyukai