Anda di halaman 1dari 6
Panduan Penggunaan BI FAST untuk Nasabah Perusahaan BI FAST adalah metode transfer yang diselenggarakan oleh Bank Indonesia dalam Rupiah dengan limit maksimal Rp 250.000.000 per transaksi dengan biaya per transaksi sebesar Rp 2.500,00. Real Time 24/7. Transaksi BI FAST dapat dinikmati untuk nasabah perusahaan pada channel MCM 2.0 dan Mandiri Host to Host Payment. Untuk rilis wal di Desember 2021, terdapat 20 Bank yang dapat menerima transfer melalui sistem Bl FAST yaitu : 1. Bank Mandiri 2. Bank Negara Indonesia 3. Bank Rakyat Indonesia 4. Bank Central Asia 5. Bank Syariah Indonesia 6. Bank Tabungan Negara 7. Bank DBS Indonesia 8. Bank Permata 9. Bank UOB Indonesia 10. Bank Mega 11. Bank OCBC NISP 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18. 19. 20. 21. Bank Danamon Indonesia Bank CIMB Niaga Bank Tabungan Negara UUS Bank Permata UUS Bank CIMB Niaga UUS Bank Danamon Indonesia UUS Bank BCA Syariah Bank Sinarmas Bank Citibank NA Bank Woori Saudara Indonesia Berikut langkah-langkah untuk melaksanakan transaksi BI FAST melalui MCM 2.0 Nasabah perlu melakukan beberapa setting pada Corporate Admin sebagai berikut: 1. Setting User Group untuk menambahkan fitur BI FAST pada User Group yang dipilih. a. Pilih menu User Group, klik edit pada Nama Group yang ingin ditambahkan fitur BI FAST. b. Pada bagian List of Product, berikan checklist pada BI FAST Transfer. List of Products O enecie au International Transfer iSS8S00gSs@%ss58055580G8 Tax Payment Pada bagian Limit List, lakukan setting limit BI FAST. Single Transfer To Otner Bank- BI FAST Transfer ‘currency caren ‘currency Max Transaction Loeal-Local 18 00,0000; Forer-Local 108 990,908,009 .98. d. Lanjutkan hingga mendapat approval dari User Corporate Admin yang bertindak sebagai approver. 2. Setting Account Group untuk menambahkan rekening agar dapat transaksi Bl FAST. a. Pilih menu Account Group. b. Pilih Nama Account Group yang akan ditambahkan fitur BI FAST, lakukan edit. c. Pilih nomor rekening yang akan digunakan sebagai rekening sumber untuk transaksi BI FAST. Account List Dosoccoeoo0o0\0 d. Pilih produk BI FAST Transfer, lalu tekan tombol add to list. Product List z 5 FAST Transter Qogoooo\oosoo\0 e. Pada product Account-List berikan checklist pada rekening yang akan digunakan untuk Transfer BI FAST. BAST Itanser ‘Aw Osi ‘om cea on a NK a x 8 Ne f. Lanjutkan hingga mendapat approval dari User Corporate Admin yang bertindak sebagai approver. 3. Setting Approval Matrix untuk melakukan setting approval matrix transaksi BI FAST. a. Pilih menu Approval Matrix. b. Tekan tombol add. Approval Matrix Preaust en ecoune No Mater User Group c. Lakukan setting approval matrix, lanjutkan tekan tombol add to list Approval Matrix ange Limit Sequential, ‘Aporova oot oot Tanger ser pemeyar Setence NOC" Approwl Level User Group Option aoe Target User d. Pada product menu listing, berikan checklist pada bagian Bl FAST Transfer. Product Menu Listing Omen Product ‘Account No Maker user Group Remus currency D Single Transfer To Other Bank BLFASTransfer ony + omy elle woe e. Lanjutkan hingga mendapat approval dari User Corporate Admin yang bertindak sebagai approver. Setelah nasabah melakukan beberapa setting pada corporate admin, maka nasabah bisa melakukan transaksi BI FAST pada MCM 2.0 khususnya pada menu Single Transfer to Other Bank. Berikut langkah-langkah untuk transaksi BI FAST pada MCM 2.0. Pilih menu Transfer > Single Transfer to Other Bank. Pilih rekening sumber (debit account) pada field Source of Fund. Pilih remittance currency > IDR \si nominal transaksi pada field Amount. Pilih transfer method > BI FAST Tentukan pihak mana yang akan dibebani biaya transaksi dengan memilih OUR (pengirim) atau BEN (Penerima). 7. Masukkan keterangan sebagai Reference Number (optional) maksimal 19 karakter alfanumerik. 8. Masukkan keterangan sebagai Remark (optional) maksimal 20 karakter alfanumerik 9. Masukkan keterangan tambahan sebagai extended detail (optional) maksimal 10.000 karakter. 10.Tentukan waktu eksekusi transaksi dengan pilihan : Immediate/Standing Instruction/Recurring Transfer. auaeNneE 11.Tentukan rekening tujuan transfer dengan memilih dari beneficiary list untuk penerima yang telah terdaftar atau new entry. 12.Jika memilih dari beneficiary list, maka field Beneficiary Bank, Bank Code, Field Proxy ID/Account dan Account Name terisi otomatis. 13. Jika memilih new entry, maka a. Pilih Beneficiary Bank, maka field Bank Code akan terisi b. Pilih jenis penerima > Account Number / Proxy ID. Masukkan informasi nomor rekening/proxy ID sesuai jenis penerima yang dipilih. Pada field Account Name, klik check button untuk memunculkan nama rekening. 14.Pilih tujuan transaksi pada Field Purpose Transction. 15.Pilih continue untuk melanjutkan transaksi 16.Pilih submit untuk melanjutkan transaksi ke User Approver. User Approver/Releaser 1. Memilih transaksi BI FAST yang akan dilakukan persetujuan melalui menu My Task -> pending task. 2. Melakukan persetujuan transaksi BI FAST berdasarkan Transaction Id yang telah dibuat oleh User Maker. 3. Transaksi BI FAST berhasil dilakukan.

Anda mungkin juga menyukai