Anda di halaman 1dari 6

LAPORAN PRAKTIKUM

PENGUKURAN FAKTOR KIMIA LINGKUNGAN KERJA


(PENGENALAN METODE PENGUKURAN FAKTOR KIMIA)

OLEH :
Muhammad Ilham Rizqi D 2440018031

PROGRAM STUDI D-IV KESEHATAN AN KESELAMATAN KERJA


FAKULTAS KESEHATAN
UNIVERSITAS NAHDLATUL ULAMA SURABAYA
2020
LEMBAR PENGESAHAN

1 Judul praktikum : Pengenalan Metode Pengukuran Faktor


. Kimia

2 Mata kuliah : Pengukuran Faktor Kimia Lingkungan Kerja


.
3 Nama praktikan
.
a. Nama : Muhammad Ilham Rizqi D
b. NIM : 2440018031
4 Nama dosen
.
a. Nama : Moch.Sahri, S.KM., M.KKK
b. NPP : 1801173

Mengetahui, Surabaya, tanggal


Dosen Mahasiswa

Moch.Sahri, S.KM., M.KKK M.Ilham Rizqi.D


NPP. 1801173 NIM. 2440018031
TABEL NILAI AMBANG BATAS
NO. Parameter NAB/TWA STELs/PSD TLVC/KTD

BDS Mg/M3 BDS Mg/M3 BDS Mg/M3

1 debu respirabel 3 - - - -

2 debu silika 0,1 - - - -

3 asbes 0,1 0,1

4 Sulfur Dioksida 0,1 0,25 0,1 0,25


(SO2)
5 Nitrogen 0,2 0,38 - - - -
Dioksida (NO2)

6 Amoniak (NH3) 25 17 35 24 35 24

7 Ozon (O3) 0,05 0,1 - - - -

8 H2S 1 1,39 5 6,96 5 6,96

9 Benzene 0,5 1,6 2,5 7,98 2,5 7,98

10 Toluene 20 75,3 - - -

11 Xylen 100 434 150 651 150 651

12 Timbal (Pb) 0,66 0,05 - - - -

13 Radon 0,79 0,79 0,79


Bq/m3 Bq/m3 Bq/m3

14 Isopropyl 400 983 500 1230 500 1230


alkohol (IPA)

15 Mercury 0,025 0,03 0,03

A. Hitunglah nilai faktor ekskursi dai gas NH3, SO2 dan NO2 dan berikan kesimpulan

B. Hitunglah nilai NAB campuran dari benzene , toluen Xylen jika diketahui hasil dari
pengukuran benzene 0,7 ppm. toluene 38 ppm dan xylene 104 ppm dan berikan
kesimpulan

C. Hitunglah nilai ambang batas untuk parameter IPA, benzene , xylen dan toluen jika
pekerja bekerja terpapar IPA selama 10 jam, benzene 14 jam, xylen 12 jam dan
toluen 10 jam dengan menggunakan OSHA dan Brief sacla model kemudian berikan
kesimpulan

D. data pengukuran debu silika sebagai berikut :

jam kerja mg/m3 waktu sampling (jam)

08.00 – 10.30 1,76 2,5

10.45 – 12.45 2,01 2

13.30 1,65 2,5

15.45 – 17.15 1,73 1.5


Hitunglah nilai TWA dan berikan kesimpulan.
JAWAB :

A.
A. Pb : (0,05 x 5) = 0,25 mg/m3
B. O3 : (0,1 x 5) = 0,5 mg/m3
C. NO2 : (0,38 x 5) = 1,9 mg/m3

Nb : -Nilai faktor ekskursi Pb tidak boleh melampaui 0,25 mg/m3


-Nilai faktor ekskursi O3 tidak boleh melampaui 0,5 mg/m3
-Nilai faktor ekskursi NO2 tidak boleh melampaui 1,9 mg/m3
(Dan membutuhkan pengendalian secara efektif)
B.
NO PARAMETER TLV-TWA

1. BENZENA 0,7 PPM


(0,5)

2. TOLUENE 38 PPM
(20)

3. XYLEN 104 PPM


(100)

c1/TLV1 (+) c2/TLV2 (+) c3/TLV3


0,7/0,5 (+) 38/20 (+) 104/100
1,4 (+) 1,9 (+) 1,04

4,34
Jadi hasil perhitungan melebihi dari (1), maka paparan telah melebihi NAB

.C.
NO METODE PARAMETER HITUNGAN

OSHA

1. IPA TWA (10 JAM) = 400 X 8/10 = 320 PPM

2. BENZENA TWA (14 JAM) = 0,5 X 8/14 = 0,285 PPM

3. XYLENE TWA (12 JAM) = 100 X 8/12 = 66,67 PPM

4. TOULENA TWA (10JAM) = 20 X 8/10 = 16 PPM

B&S

1. IPA 8 X (24-10) X 400 / 16 X 10 = 280 PPM

2. BENZENA 8 X (24-14) X 0,5 / 16 X 14 = 0,178 PPM

3. XYLENE 8 X (24-12) X 100 / 16 X 12 = 50 PPM

4. TOULENE 8 X (24-10) X 20 / 16 X 10 = 14 PPM

Jadi OSHA dan B&S ialah metode perhitungan NAB yang dipergunakan jika pekerja
bekerja lebih dari 8 jam/hari.

D.
JAM KERJA mg/im3 WAKTU SAMPLING

08.00 - 10.30 1,76 2,5


10.45 - 12.45 2,01 2

13.30 1,65 2

15.45 - 17.15 1,73 1,5

(10.30 - 10.45) (12.45 - 13.30) (15.45 - 17.15)

= 8-hr TWA = (1,76 x 2,5) + (2,01 x 2) + (1,65 x 2) + (1,73 x 1,5)

8
= (4,4) + (4,02) + (3,3) + (2,595) + 0

8
= 1,8 mg/m3

Anda mungkin juga menyukai