Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH PROVINSI KALIMANTAN TENGAH

RSUD dr. DORIS SYLVANUS


Jalan TambunBungai Nomor 04Palangka Raya 73111
Telp. (0536) 3224695-3229194 Fax. (0536)3229194, E-mail : rsud.dorissylvanus@gmail.com

KERANGKA ACUAN KERJA (KAK)


PEKERJAAN :
PERENCANAAN RENOVASI RUANG GARDENIA
RSUD dr. DORIS SYLVANUS PALANGKA RAYA
TAHUN 2020

1 LATAR BELAKANG : Perencanaan Renovasi Ruang ICU RSUD dr. Doris Sylvanus
dilatarbelakangi oleh kebutuhan akan jasa konsultansi untuk
memperoleh perencanaan dalam merenovasi kondisi
bangunan yang sudah mulai rusak, kalau hujan banjir serta
terlihat kusam dan kotor.
2 MAKSUD DAN TUJUAN : a. Maksud dari Perencanaan Renovasi Ruang ICU RSUD dr.
Doris Sylvanus adalah kebutuhan akan jasa konsultasi
untuk memperoleh perencanaan dalam
merenovasi/memperbaiki bagian - bagian gedung yang
mengalami kerusakan.
b. Tujuan dari Perencanaan Renovasi Ruang ICU RSUD dr.
Doris Sylvanus adalah untuk memperoleh perencanaan
dalam sebagai perbaikan kondisi bangunan yang sudah
mulai rusak, mengurangi banjir serta terlihat kusam dan
kotor.
3 TARGET/SASARAN : Meningkatnya kepuasan pelanggan internal dan eksternal
RSUD dr. Doris Sylvanus.
4 NAMA ORGANISASI :  Instansi : Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah
PENGADAAN BARANG  SKPD : RSUD dr. Doris Sylvanus
 Nama PPTK : Emy Zaimah, Amd.TE
5 SUMBER DANA DAN : a. APBD tahun 2020
PERKIRAAN BIAYA b. Total HPS : Rp. 70.000.000,-
6 JANGKA WAKTU : Pekerjaan sudah harus selesai serta sudah harus sudah diserah
PELAKSANAAN terimakan paling lambat bulan April 2020
PEKERJAAN
7 KUALIFIKASI PENYEDIA 1. MemilikiIjin Usaha JasaKonstruksi (IUJK)
JASA KONSTRUKSI BidangPerencanaan
2. Memiliki Sertifikat Badan Usaha (SBU) bidang Arsitektur
AR102
8 TENAGA AHLI : Memiliki Tenaga Ahli dengan kualifikasi keahlian :
/TERAMPIL - Team Leader, Pendidikan minimal S-1 Teknik Sipil /
Arsitektur, Pengalaman minimal 3 tahun.
- Ahli Teknik Bangunan Gedung, Pendidikan minimal
S-1 Teknik Arsitektur, Pengalaman minimal 3 tahun.
- Cost Estimator, Pendidikan minimal S-1 Teknik Sipil,
Pengalaman minimal 2 tahun.
- Drafmen, Pendidikan minimal STM/SMK Bangunan,
Pengalaman minimal 2 tahun.
- Surveyor Pendidikan minimal STM/SMK Bangunan,
Pengalaman minimal 2 tahun.
- Operator Komputer, Pendidikan minimal STM/SMK,
Pengalaman minimal 2 tahun.

9 PERALATAN MINIMAL Memiliki kemampuan untuk menyediakanfasilitas/peralatan/


YANG DIGUNAKAN perlengkapan dalam melaksanakan Pekerjaan ini, yaitu:
OLEH PENYEDIA JASA Peralatan Kantor :
KONSTRUKSI 1. Komputer & Printer
2. Meja Gambar
3. Peralatan Gambar
Peralatan Lapangan :
1. Kamera
2. Theodolite
3. Water Pass
4. Rambu Ukur
5. Kompas saku
6. Roll Meter 50 m
7. Roll Meter 5 m
10 SPESIFIKASI TEKNIS : -
11 PELATIHAN : --

Palangka Raya, Pebruari 2020


Kuasa Pengguna Anggaran,

FATHUDDIN NOOR, AKS.,S.Sos., M.A.P


NIP. 19731010 199803 1 009

Anda mungkin juga menyukai