Anda di halaman 1dari 4

LAPORAN AKHIR

KEGIATAN KULIAH KERJA NYATA-PEMBELAJARAN


PEMBERDAYAAN MASYARAKAT
PERIODE GANJIL 2020/2021

PERENCANAAN PEMBANGUNAN GUDANG TEMPAT PENYIMPANAN


HASIL PANEN DAN PEMBAGIAN MASKER KEPADA PARA
PENGENDARA SEPEDA MOTOR YANG TIDAK MEMAKAI MASKER.

DIBUAT OLEH

ADELBERTUS KOLO
21117079

PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL


FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS KATOLIK WIDYA MANDIRA
KUPANG
2021

LAPORAN AKHIR
KEGIATAN KULIAH KERJA NYATA-PEMBELAJARAN
PEMBERDAYAAN MASYARAKAT
Nama : Adelbertus Kolo
NIM : 21117079
No. Hp/Email : 081237303983
Program Studi/ Fakultas : Teknik Sipil/Teknik
Jenis Media Sosial yang dimiliki : WhatsUp,Telegram
(boleh lebih dari satu)
Nama DPL : Sri Santi L.M.F Seran,ST.,M.Si

Keterangan Mengenai Program Kerja/ Kegiatan yang Diajukan


Deskripsi masalah di Pembangunan merupakan salah satu hal yang sering
sekitar Anda yang terkait dilakukan,dalam hal ini pembangunan gedung. Dalam
dengan kompetensi suatu pembangunan seperti gedung tidak pernah lepas dari
keilmuan Anda/ Capaian perencanaan. Entah itu model gedung yang akan dibuat
Prodi maupun berapa jumlah biaya yang harus dikeluarkan dalam
pembangunan tersebut. Oleh sebab itu dalam kegiatan
Kuliah Kerja Nyata (KKN) saya kali ini saya kana
Membantu salah satu masyarakat di lokasi KKN saya yang
meminta desain perencanan gudang yang akan digunakan
untuk penyimpanan hasil panen beberapa bulan mendatang
sekaligus membantu menghitung Rencana Anggaran
Biaya agar dapat memastikan berapa banyak biaya yang
dibutuhkan dalam pembangunan tersebut.
Kegiatan yang dilakukan Kegitan yang saya lakukan yang berkaitan dengan
Prodi saya ( Teknik Sipil ) mendesain gudang milik
salah satu masyarakat di desa tempat saya KKN
untuk penyimpanan hasil panen yang akan
dilakukan bebrapa bulan mendatang dan
penyimpanan barang lainnya. Sedangkan yang
berkaitan dengan penanganan Covid-19 saya akan
membagikan masker gratis kepada pengendara
sepeda motor yang tidak menggunakan masker.
Tujuan kegiatan Tujuannya agar gudang yang saya buat dapat membantu
mayarakat menyimpan hasil panennya dan menyimpan
barang lainnya dan mengetahui berapa banyak biaya yang
dibutuhkan dalam pembangunan gudang tersebut. Serta
bisa membantu pemerintah dan masyarakat dalam upaya
menangani pandemi covid-19.
Lokasi Spesifik Desa Banain A, Kecamatan Bikomi Utara, Kabupaten
Timor Tengan Utara.
Tahapan Pelaksanaan Desa Banain A, Kecamatan Bikomi Utara, Kabupaten
Kegiatan Timor Tengan Utara.
Hasil yang diharapkan 1.Menyiapkan alat dan bahan yang dituhkan
2.Melakukan pekerjaan sesuai rencana
Jenis produk/ luaran Video
yang Anda rencanakan
Jadwal kegiatan Tanggal 8-24 desain gudang menggunakan
autocad,SeketcUp sekaligus Perhitungan RAB
Tanggal 24-25 Pembagian masker kepada para pengendara
mobil dan motor.
Rancangan anggaran Rp 300.000,00
Manfaat apa yang Saya semakin paham cara membuat/mendesain sebuah
diperoleh dan dirasakan gedung dan bisa mengetahui cara menghitung berapa biaya
Anda dari program- yang dikeluarkan dalam sebuah pembangunan gedung
program yang sudah melalui perhitungan Rencana Anggaran Biaya (RAB).
dilakukan dan
produk/luaran yang
dihasilkan?
Manfaat apa saja yang Dengan adanya gambar kerja, maka para tukang dapat
diperoleh kelompok dengan mudah bekerja sesuai dengan gambar yang sudah
sasaran/ komunitas/ dibuat dan mengetahui bahan apa saja yang dubutuhkan
masyarakat (baik secara dalam pekerjaan gudang tersebut dan dengan adanya
kuantitatif maupun perhitungan Rencana Anggaran Biaya (RAB) pemilik
kualitatif) gudang pun tau berapa banyak biaya yang harus ia
keluarkan dalam pembangunan gudang tersebut.
Apa kaitan Program Kegiatan yang saya lakukan dalam KKN ini saya
yang Anda lakukan berpatokan pada mata kuliah yang di ajarkan di prodi yaitu
dengan Capaian Gambar Teknik dan RAB.
Pembelajaran Prodi?
Berikan saran dan Kendala dalam KKN kali ini adalah kekurangan biaya.
rekomendasi Anda Sarannya agar panitia dapat membantu program KKN
terhadap dengan memberikan biaya sesuai kebutuhan tiap
penyelenggaraan KKN- mahasiswa melalui uang yang sudah dikumpulkan oleh
PPM dan program/ mahasiswa.
kegiatan yang sudah
dilakukan di lokasi KKN
Berikan tautan/ link https://youtube/dCPYfFFU0PA
produk/ luaran Anda

Mengetahui, Kupang, …………..2021


DPL Peserta

Sri Santi L.M.F Seran,ST.,M.Si Adelbertus Kolo


0815118303 21117079

Anda mungkin juga menyukai