Anda di halaman 1dari 12

1.

Tool yang dibutuhkan

1. Flashdisk (Pastikan kapasitasnya diatas ukuran Instalasi Windows)


- Windows XP gunakan flashdisk kapasitas 1 GB
- Windows Vista, Windows 7, Windows 8 gunakan flashdisk kapasitas minimal 4 GB (disarankan
kapasitas 8 GB)
2. Master Instalasi Windows (CD/DVD)
3. Software “ULTRAISO” ( Untuk convert dari CD/DVD menjadi File .ISO, jika sudah memiliki Master
instalasi Windows berupa File .ISO, maka tidak perlu menggunakan software “ULTRAISO”)
4. Software “RUFUS”
2. Masukan CD/DVD Instalasi Windows ke Drive CD/DVD
3. Buka Software “ULTRAISO”
4. Klik Tools > Make CD/DVD Image > Pilih Drive CD/DVD > Pilih Format Output (ISO) > Pilih Output File ISO
> Make

Drive CD/DVD

Output File ISO

Format Output
File (Pilih ISO)
5. Tunggu Proses Selesai > Close
6. Buka Software Rufus (rufus_v1.2.0.exe)
7. Pilih Master instalasi Windows (.ISO) > Open > Start

Drive USB

Kapasitas USB

Format System

Volume Label
8. Peringatan untuk Menghapus semua data yang ada pada Flashdisk > OK
9. Tunggu Proses Selesai > Close
10. Cara Instalasi Windows

- Colokkan USB Flashdisk (yang telah terisi Instalasi Windows) Pada Komputer yang akan di Install
Windowsnya
- Hidupkan Power Komputer
- Pada Mode bios tekan F2/F12/Del
- Pada Menu “Boot” atur Booting utama pada USB Flashdisk (setiap Komputer berbeda-beda cara
pengaturannya)
- Tekan F10 > Yes
- Setelah Komputer Restart, akan tampil “Press any key to boot from USB” > tekan “Enter”
- Siap untuk menginstall Windows.

Anda mungkin juga menyukai