Anda di halaman 1dari 2

AREA VI

PENINGKATAN KUALITAS PELAYANAN PUBLIK


PENILAIAN KEPUASAN TERHADAP PELAYANAN
a. Survey Kepuasan Masyarakat Terhadap
Pelayanan
b. Survey Kepuasan Masyarakat Dapat Diakses
Secara Terbuka
c. Tindak Lanjut Atas Hasil Survey Kepuasan
Masyarakat

KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA


MADRASAH ALIYAH NEGERI 1 GROBOGAN
Survey Kepuasan Masyarakat Terhadap Pelayanan

Survey Kepuasan Masyarakat telah dilakukan MAN 1 GROBOGAN.Survey


dilakukan secara terus menerus, Karena link dapat diakses masyarakat untuk
melakukan penilaian terhadap pelayanan yang diberikan.Adapun Survey Kepuasan
Masyarakat ini terdapat beberapa macam survey :

1. Survey Kepuasan masyarakat lewat mesin survey (tekan gambar smile dan
no smile) yang disediakan di Ruang PTSP MAN 1 GROBOGAN Kotak kritik
dan Saran yang disediakan di Ruang PTSP.
2. Survey Kepuasan Masyarakat Via Google Formulir
3. IKM via Google Formulir

Kami sertakan berikut dokumentasi dan cetak SKM/IKM yang telah kami lakukan.

Anda mungkin juga menyukai