Anda di halaman 1dari 2

LK 2.2.

FORM REFLEKSI MAHASISWA

Hari/Tanggal : Sabtu 8 mei 2021


Mata Pelajaran/Materi : T.Pengelasan/Dasar Perancangan Teknik Mesin
Kelas :X
No Aktivitas/kegiatan Hasil Refleksi
1 Pengalaman apa yang diperoleh saat mengikuti Pengalaman yang menarik
pengembangan perangkat pembelajaran ini? ketika guru menjelaskan
materi yang runtut
2 Apa yang menjadi pembelajaran terbaik dari Kedalaman materi yang
kegiatan pengembangan perangkat disajikan dan runtut sesuai
pembelajaran ini? prosedur
3 Apa saja kekurangan dari kegiatan Kurangnya materi HOTS
pengembangan perangkat pembelajaran ini?
4 Apa saja kekurangan dari kegiatan pelaksanaan Penyampaian materi HOTS
peerteaching? kurang
5 Apa saja kelebihan/kekuatan dari Kedalaman materi yang
pengembangan perangkat pembelajaran? disajikan
6 Apa saja kelebihan/kekuatan dari kegiatan Suara penyaji materi lantang
pelaksanaan peerteaching?
7 Apakah pengembangan perangkat pembelajaran Benar, karena dari proses
membuat mahasiswa menyadari kekuatan dan tersebut terlihat kekuatan
kelemahan dari perangkat pembelajaran yang dan kelemahan dari
telah disusun? pengembangan perangkat
pembelajaran
8 Apakah pembimbingan yang dilakukan dosen Selama kami menyusun
dan guru pamong dalam pengembangan pengembangan perangkat
Perangkat pembelajaran menginspirasi dalam pembelajaran pemimbingan
melakukan perbaikan? dilaksanakan dosen selama
14 hari sangat bermanfaat
bagi kami

Surakarta, 08 Mei 2021

Mahasiswa PPG,

Amirudin Habibi

Anda mungkin juga menyukai