Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN ROKAN HULU

DINAS PENDIDIKAN, PEMUDA DAN OLAHRAGA


SMP NEGERI 4 KUNTO DARUSSALAM
Jl. Jend. Sudirman Desa Kota Raya Kec. Kunto Darussalam Kab. Rokan Hulu Riau 28456
TERAKREDITASI A
NPSN. 10402993 – NSS. 20.1.14.06.06.004

PENILAIAN TENGAH SEMESTER GANJIL


T.P 2020/2021
Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kelas : VII (Tujuh)
Waktu : 90 menit

A. Pilihlah satu jawaban yang paling tepat dengan memberi tanda silang pada salah satu huruf a, b, c atau
d.
1. Teks deskripsi adalah . . . b. Aku binatang kecil berkaki empat dengan
a. Teks yang menggambarkan terjadinya suatu paruh yang lancip dan panjang serta memiliki
peristiwa. kantung pada bagian dada.
b. Teks yang menggambarkan tentang makhluk c. Aku adalah binatang air yang bertubuh bulat
hidup. dengan banyak duri beracun di sekujur
c. Teks tentang suatu kejadian yang sedang hangat tubuhku.
dibicarakan oleh masyarakat. d. Aku binatang kecil berkaki dua dan bersayap
d. Teks yang menggambaran suatu objek secara menyerupai sirip, bertubuh gemuk, memiliki
terperinci, sehingga seolah-olah pembaca dapat paruh yang lancip dan panjang. Aku juga
melihat, merasakan, dan mendengar hal yang memiliki warna kulit yang putih pada bagian
digambarkan oleh penulis. dada dan berwarna gelap pada bagian
punggung.
2. Judul berikut yang tepat untuk teks deskripsi adalah
... 5. Berikut yang termasuk teks deskripsi tempat adalah
a. Rumah minimalis ...
b. Harimau binatang karnivora a. Pantai Mojopahit terletak di Kecamatan
c. Menjelang fajar Mojoagung, Kabupaten Mojokerto. Pantai ini
d. Rumah kakek yang nyaman berjarak 70 km atau dua jam perjalanan dari
pusat Kota Mojokerto. Di kanan kiri pantai
Bacalah teks berikut untuk menjawab soal nomor 3! landai yang berpasir putih ini, kita dapat melihat
Badrul turun tangga dengan tangan memegang perut. gugusan bukit kapur yang berwarna hijau
Tampaknya dia berusaha menahan sakitnya perut ditumbuhi lumut.
yang keroncongan. Setelah sampai di ruang dapur, ia b. Gadis yang duduk di bangku taman itu sangat
pun berjalan menuju kulkas dengan wajah semringah. menarik. Dia cantik dengan rambut ikalnya yang
Tapi tak lama, wajahnya berubah cemberut. Ketika panjang. Hidungnya kecil dan lancip, matanya
dia buka pintu kulkas, cokelatnya telah hilang dari yang lebar dilengkapi dengan bulu mata yang
tempatnya. lebat dan lentik. Wajahnya disempurnakan
3. Hal yang dideskripsikan dalam teks di atas adalah . dengan bibirnya yang sensual dan merah, meski
a. Kondisi fisik orang c. Gaya hidup orang tak memakai lipstik.
b. Pikiran orang d. Perilaku orang c. Didik sedang tiduran di kamarnya yang luas.
Ukurannya tak kurang dari 4 x 4 m. Ranjangnya
4. Perhatikan gambar berikut. yang berukuran untuk satu orang terlihat acak-
Deskripsi yang sesuai acakan. Seprainya sangat kusut. Di atas tempat
dengan hewan di tidurnya, terdapat buku berserakan yang
samping adalah . . . bercampur dengan baju seragam yang baru
a. Aku binatang kecil dilepasnya.
berkaki empat, d. Aku menatap wajah ibuku yang sedang mencuci
paruhku panjang, pakaian. Meski orang desa, kecantikan ibu
tubuhku gemuk dan berbulu terlihat jelas di wajahnya. Aku sangat
halus. menyayangi wanita ini. Sikapnya yang tegas
telah ikut membentuk karakterku. Kasih a. Teks deskripsi benda c. Teks desripsi
sayangnya padaku tak pernah habis. tempat
Perhatiannya padaku juga sangat luar biasa. b. Teks deskripsi orang d. Teks deskripsi suasana

6. Kedua telapak tangan dukun itu dirapatkan lalu 8. Perhatikan gambar di bawah ini.
dikedepankan dagunya. Pelan-pelan kepalanya Deskripsi yang sesuai
menunduk. Mata dipejamkan. [ . . .] tiba-tiba dengan hewan di samping
disemburkan air putih di mulutnya itu. adalah . . .
a. Aku binatang berkaki
Kalimat yang tepat untuk melengkapi paragraf empat, telingaku lebar,
deskripsi di atas adalah . . . tubuhku besar, aku
a. Mulutnya komat-kamit miring ke kiri dan ke memiliki hidung yang
kanan. panjang dan gading.
b. Ia tertidur pulas sekali dan mendekur keras. b. Aku binatang berkaki empat, telingaku kecil
c. Ia bermimpi bertemu seorang putri cantik. dan tubuhku besar, aku memiliki hidung yang
d. Lalu ia mendesah, kemudian tertidur pulas. panjang dan gading.
c. Aku binatang berkaki empat, telingaku kecil,
7. Aku sebuah monumen. Tempatku di Jakarta. tubuhku besar, aku memiliki hidung yang unik,
Banyak wisatawan yang mengunjungiku. Aku dan gading.
termasuk ikon Kota Jakarta. Sebagai ikon aku d. Aku binatang berkaki empat, telingaku lebar,
termasuk istimewa karena pada kepalaku berlapis tubuhku kecil, aku memiliki hidung yang unik
emas murni. dan gading.
Teks di atas termasuk . . .

Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan benar dan jelas.


1. Susunlah kalimat-kalimat berikut menjadi paragraf deskripsi yang benar!
(1) Pantai ini juga sering dikunjungi wisatawan asing.
(2) Pantai ini terlihat jelas karena letaknya hanya seratus meter dari jalan utama.
(3) Di pantai Natsepa ini, terdapat dua tempat yang telah dilengkapi dengan penginapan.
(4) Pantai Natsepa terletak kurang lebih sepuluh kilometer dari pusat kota.
2. Tulislah minimal 1 paragraf tentang kondisi kamarmu!

®SELAMAT MENGERJAKAN®

Anda mungkin juga menyukai