Anda di halaman 1dari 2

DAFTAR TILIK

DAFTAR TILIK PEMERIKSAAN DALAM


N LANGKAH DAN TUGAS PENILAIAN
O 0 1 2
A. Persiapan Alat
1 Peralatan dan Bahan
 Selimut mandi
 Kapas sublimat.
 Air DTT dalam kom.
 Bengkok
 Larutan klorin 0,5 %
 Apron plastik, masker, kacamata pelindung
 Sarung tangan DTT/steril
 Alas kaki/sepatu boot karet
 Status ibu dan alat tulis.
Persiapan Lingkungan
 Ruangan dalam keadaan tertutup
B. Prosedur Kerja
2 Menjelaskan pada ibu apa yang akan dikerjakan dan
memberitahukan kemungkinan ketidaknyamanan serta
memberikan kesempatan untuk mengajukan pertanyaan
3 Mempersiapkan alat, bahan dan perlengkapan secara ergonomis
4 Mengatur posisi ibu dorsal recumbent
5 Menggunakan apron dan mencuci tangan dengan sabun dan air
mengalir serta mengeringkannya dengan handuk bersih.
6 Mengunakan sarung tangan DTT atau steril pada kedua tangan.
7 Melakukan vulva hygine dengan menggunakan kapas DTT
8 Nilai vagina
 Perdarahan.
 Lendir darah.
 Perlukaan
 Varices
 Edema
 Pembesaran kelenjar bartholin
*Jika ada perdarahan pervaginam, jangan lakukan
pemeriksaan dalam.
9 Melakukan periksa dalam dengan hati-hati diantara
kontraksi.lakukan penilaian
Nilai Portio :
Serviks kaku /lunak
Servik sudah mendatar atau belum
Bibir servik tebal/ tipis
Pembukaan 1-10 cm
Air ketuban : +/-
Presentasi : kepala, dahi, muka dll
Posisi : UUK/UUB (Jika kepala sudah dapat dipalpasi, raba
fontanela dan sutura sagitalis untuk menentukan penyusupan
tulang kepala
Molase : sutura tumpang tindihh atau tidak ada penyusupan
Penurunan kepala janin : H1/H2/H3
10 Setelah pemeriksaan lengkap, keluarkan kedua jari pemeriksa
dengan hatihati, sambil meminta ibu untuk menarik nafas panjang.
11 Mendekontaminasikan sarung tangan dengan cara mencelupkan
tangan yang masih memakai sarung tangan kotor dedalam larutan
klorin 0,5% dan kemudian melepaskan dalam keadaan terbalik
serta merendamnya di dalam larutan tersebut selama 10 menit.
Mencuci kedua tangan (seperti diatas)
12 Merapihkan ibu kembali dan membantu ibu mengambil posisi
yang nyaman
13 Memberitahu ibu dan keluarganya tentang hasil pemeriksaan.

Anda mungkin juga menyukai