Anda di halaman 1dari 5

Rancangan Asesmen Diagnostik

Jenjang/ Kelas SD KELAS 2

Capaian Pembelajaran Peserta didik mampu melaksanakan wudhu/bersuci dengan baik sertamampu mempraktikan di
dalam soal yang beragam

Tujuan Pembelajaran Melalui panduan dari buku pelajaran PAI, peserta didik dapat melaksanakan berwudhu/bersuci
dengan baik

A. Asesmen Non-Kognitif

Informasi apa saja yang ingin digali? Pertanyaan kunci yang ingin ditanyakan

Keadaan emosi anak Bagaimana perasaanmu pada hari ini?

Teman belajar di rumah Siapa yang suka membantumu belajar di rumah?


Siapa yang mengajarimu berwudhu?

Waktu belajar Kapan kamu belajar berwudhu di rumah?

Pelaksanaan shalat di rumah Kalau waktu sholat telah tiba, kamu berwudhu dirumah atau di
masjid?

Keberanian dan kesenangan Bisakah kamu mempraktikan wudhu?

Langkah-langkah apa saja yang akan dilakukan? Alat bantu apa yang dibutuhkan?

1. Persiapan  Gambar orang yang sedang berwudhu


 Menyiapkan gambar-gambar  Lembar pertanyaan
 Menyiapkan pertanyaan kunci  Gambar masjid
2. Pelaksanaan  Gambar rumah
 Pertanyaan diperbanyak dan dibagikan kepada siswa
 Siswa membacakan dengan nyaring
 Guru memastikan siswa memahami pertanyaan
 Guru memperlihat gambar untuk membantu siswa
memahami pertanyaan atau pilihan jawaban (jika ada)
 Guru memberikan waktu kepada siswa untuk menjawab
pertanyaan
 Guru tidak mengarahkan jawaban siswa pada jawaban
yang dikehendaki guru
 Guru memastikan siswa dapat fokus menjawab
pertanyaan
 Jika siswa mengalami kesulitan memahami pertanyaan,
guru membantu dengan membuat frase yang lebih
mudah
3. Tindak lanjut
 Identifikasi siswa dengan jawaban yang negatif
 Ajak siswa berdiskusi empat mata
 Menentukan tinak lanjut dan mengomunikasikan siswa
serta orang tua bila diperlukan
 Ulangi pelaksanaan assesmen non kognitif pada awal
pembelajaran
B. Asesmen Kognitif

Waktu Asesmen Senin, 3 Mei 2021 Durasi Asesmen 15 menit


Jam ke 1

Identifikasi materi yang Pertanyaan Kemung- Skor Rencana Tindak Lanjut


akan diujikan kinan (Kategori)
Jawaban

Tata cara berwudhu Saya melaksanakan wudu


dengan mengikuti rukunnya
sebagai berikut: A Paham Melanjutkan pembelajaran
A. Membaca niat wudu,
membaca basmalah,
berkumur, mencuci lubang
hidung, mencuci muka,
mencuci kedua belah tangan
hingga siku, mengusap kepala,
membersihkan kedua telinga,
mencuci kedua kaki hingga
mata kaki, membaca doa wudu B Tidak Mengikuti pembelajaran tambahan
B. Membaca basmalah Paham
membaca niat wudu, ,
berkumur, mencuci lubang
hidung, mencuci muka,
mencuci kedua belah tangan
hingga siku, mengusap kepala,
membersihkan kedua telinga,
mencuci kedua kaki hingga
mata kaki, membaca doa wudu C Tidak Mengikuti pembelajaran tambahan
C. Membaca niat wudu, Paham
membaca basmalah, mencuci
kedua belah tangan hingga
siku, berkumur, mencuci
lubang hidung, mencuci muka,
mengusap kepala,
membersihkan kedua telinga,
mencuci kedua kaki hingga
mata kaki, membaca doa wudu D Tidak Mengikuti pembelajaran tambahan
D. Membaca niat wudu, Paham
berkumur, mencuci lubang
hidung, mencuci muka,
mencuci kedua belah tangan
hingga siku, mengusap kepala,
membersihkan kedua telinga,
mencuci kedua kaki hingga
mata kaki, membaca doa wudu

Pengertian Tayamum Bersuci dari hadast besar


maupun hadast kecil dengan
mengusap wajah dan tangan
dengan menggunakan debu,
tanah yang bersih dan suci
adalah pengertian dari..
A. Bersuci
A Tidak Mengikuti pembelajaran tambahan
Paham
B. Wudu
B. Tidak Mengikuti pembelajaran tambahan
Paham
C. Thaharoh
C Paham Mengikuti pembelajaran tambahan

D. Tayamum D Paham Melanjutkan pembelajaran


Langkah-langkah apa saja yang akan dilakukan? Alat bantu apa yang dibutuhkan?

1. Persiapan 1. Kertas yang berisi pertanyaa-pertanyaan


- Menyiapkan gambar-gambar 2. Gambar emosi
- Membuat daftar pertanyaan kunci 3. Lembar pertanyaan
2. Pelaksanaan 4. Gambar orang yang sedang berwudhu
- Pertanyaan diperbanyak dan dibagikan kepada siswa 5. Gambar rumah
- Siswa menjawab pertanyaan-pertanyaan 6. Gambar masjid
- Guru memastikan siswa memahami pertanyaan
- Guru memberikan waktu kepada siswa untuk menjawab
pertanyaan
- Guru tidak mengarahkan jawaban siswa pada jawaban
yang dikehendaki guru
- Guru memastikan siswa dapat fokus menjawab
pertanyaan
- Jika siswa mengalami kesulitan memahami pertanyaan,
guru membantu dengan membuat frase yang lebih
mudah
- Guru memeriksa jawaban siswa
- Guru menghitung rata-rata kelas
3. Tindak lanjut
- Lakukan pengolahan hasil asesmen
- Berdasarkan hasil penilaian, bagi siswa menjadi 3
kelompok
- Lakukan penilaian pembelajaran topik yang sudah
diajarkan sebelum memulai topik pembelajaran baru
- Ulangi proses yang sama, sampai siswa mencapai
tingkat kompetensi yang diharapkan

Anda mungkin juga menyukai