Anda di halaman 1dari 3

LAPORAN KEGIATAN

PENINGKATAN KAPASITAS TENAGA KESEHATAN PUSKESMAS BERU


“MANAJEMEN TERPADU BALITA SAKIT (MTBS)”

A. LATAR BELAKANG
Sejak tahun 1996, Departemen Kesehatan bekerja sama dengan WHO
mengembangkan pendekatan manajemen terpadu balita sakit (MTBS). Di Indonesia,
keterpaduan pelayanan tidak hanya pelayanan kuratif berupa pengobatan saja, namun
sekaligus pelayanan preventif seperti imunisasi, pemberian vitamin A, menilai dan
memperbaiki cara pemberian ASI serta pelayanan promotif seperti memberikan
konseling kepada ibu cara merawat dan mengobati anak sakit di rumah, serta masalah
pemberian makan di rumah.
Sasaran utama penerapan MTBS adalah perawat, bidan dan juga dokter yang
menangani balita sakit. Dengan pelatihan ini, tenaga kesehatan akan memahami konsep
MTBS, serta lebih terampil untuk menggunakan bagan manajemen kasus sebagai
standar pelayanan di lini terdepan.

B. TUJUAN
1. Tujuan Umum
Mampu dan memahami tentang. manajemen terpadu balita sakit (MTBS)
2. Tujuan Khusus
a. Meningkatkan kemampuan dan ketrampilan pelaksana pelayanan dalam tata
laksana dan manajemen pelayanan kesehatan dengan pendekatan MTBS;
b. Mampu menyusun Standar Operasional Prosedur MTBS;
c. Menjamin kualitas pelayanan kesehatan anak semakin meningkat, dan
berkesinambungan.

C. PEMATERI
1.
D. KOMPETENSI YANG DIHARAPKAN
Tenaga Kesehatan Puskesmas Beru yang sudah mengikuti Peningkatan Kapasitas
MTBS diharapkan mampu memberikan pelayanan kepada bayi dan balita dengan
pendekatan MTBS.

E. PESERTA
Seluruh tenaga kesehatan di Puskesmas Beru.

F. PELAKSANAAN KEGIATAN
1. Kegiatan akan dilaksanakan pada :
Hari / Tanggal : .................................
Waktu : .............................
Tempat : ............................
Jumlah peserta yang hadir :
2. Susunan acara kegiatan :
a. Pembukaan
b. Doa
c. Sambutan dari Kepala Puskesmas sekaligus membuka kegiatan secara resmi
d. Pemaparan Materi
e. Diskusi
f. Penutup

G. PENDANAAN
Untuk pelaksanaan kegiatan ini mengunakan dana JKN Puskesmas Beru Tahun 2019
H. PENUTUP
Demikian kerangka acuan ini dibuat untuk dipergunakan sebagaimana mestinya

Ditetapkan di : Maumere
Pada tanggal : ..........................

KEPALA UPT. PUSKESMAS BERU,

dr. Venansia Anunsiata Djado Bala


NIP. 19850401 201412 2 001

Anda mungkin juga menyukai