Anda di halaman 1dari 2

SOP LAYANAN TERPADU

No. Dokumen : 0093/SPO/UKP/DWT/2016


No. Revisi : 01
SOP
Tanggal Terbit : 01/08/2016
Halaman : 1/2
PUSKESMAS dr. Iskandar
DEWANTARA NIP:19710112 200212 1 001
1. Pengertian Layanan terpadu adalah layanan kesehatan yang dilakukan untuk mengatasi
masalah kesehatan pasien dengan melibatkan tim kesehatan yang
komprehensif sehingga tercapai hasil yang diharapkan.
2. Tujuan Sebagai pedoman petugas untuk memberi pelayanan kesehatan kepada pasien
secara terpadu.
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala Puskesmas Nomor 0135 Tahun 2016 tentang layanan

Klinis yang menjamin Kesinambungan Layanan.


4. Referensi -
5. Prosedur
6. Langkah-langkah 1. Petugas mengidentifikasi jenis penyakit atau masalah kesehatan pada
pasien yang perlu ditangani dengan tim kesehatan lain secara terpadu.
2. Petugas memberi informasi mengenai kemungkinan tindakan,
pengobatan, atau penyuluhan yang akan dilakukan beserta resikonya.
3. Petugas mengintegrasikan penanganan pasien pada tim kesehatan lain
sesuai masalah kesehatan pasien dengan melakukan rujukan internal.
4. Petugas mengantar pasien ketempat tujuan rujukan internal.
5. Petugas tujuan rujukan internal menerima pasien dan melakukan
penanganan sesuai masalah kesehatan pasien.
6. Jika pasien tidak memungkinkan untuk menuju tempat tujuan rujukan,
petugas menghubungi tujuan rujukan dan meminta petugas datang
7. Petugas bersama tim kesehatan lain yang dimaksud merencanakan
tindakan, pengobatan atau penyuluhan dengan mempertimbangkan
kemungkinan resiko yang mungkin terjadi.
8. Petugas mendokumentasikan rencana tindakan, pengobatan atau
penyuluhan dalam rekam medis
9. Petugas melakukan tindakan, pengobatan atau penyuluhan sesuai
rencana
10. Petugas melakukan evaluasi formatif terhadap tindakan yang telah
dilakukan.
11. Petugas mendokumentasikan tindakan, pengobatan atau penyuluhan
yang sudah dilakukan
12. Petugas berpesan kepada pasien untuk datang kembali (kontrol), jika
diperlukan atau jika permasalahan pada pada pasien belum teratasi.

7. Bagan Alir
Mengidentifikasi masalah kesehatan Memberi informasi tentang
pada pasien yang perlu ditangani pengobatan atau penyuluhan
secara terpadu yang akan dilakukan serta
resikonya
Rujukan internal
Mengintegrasikan Mengantar pasien ke
menerima dan
penanganan pasien tempat rujukan
menangani sesuai
pada TIM internal
masalah kesehatan

TIM merencanakan tindakan Jika pasien tidak sanggup petugas


dengan mempertimbangkan rtujukan internal menjemput
kemungkinan resiko yang terjadi

Mendokumentasikan rencana Melakukan tindakan sesuai


tindakan dan tindakan dalam rencana
rekam medis

Melakukan evaluasi sesuai Pendokumentasian


rencana

Pasien di anjurkan kembali


jika ada keluhan

8. Hal-hal yang perlu


Memastikan Folder tidak tertukar
diperhatikan
1. Resepsionist
2. Ruang Pendaftaran /Rekam Medik
3. Poli Umum
9. Unit Terkait
4. Poli PTM/Lansia
5. Poli Paru/Kusta
6. Laboratorium
Surat rujukan
10. Dokumen Terkait
Surat pengantar pemeriksaan penunjang

11. Rekaman historis No Yang di ubah Isi perubahan Tanggal mulai diberlakukan
perubahan

Anda mungkin juga menyukai