Anda di halaman 1dari 2

Pokok Bahasan: Kedudukan Ilmu Administrasi dan Hubungannya dengan Ilmu lain.

Materi tugas:

1. Jelaskan pemahaman Anda tentang kedudukan Administrasi:


a. Administrasi sebagai seni ?
b. Administrasi sebagai ilmu ?
c. Administrasi sebagai “Bidang Studi” atau “Disiplin Akademik”?
d. Administrasi sebagai “Profesi”?

2. Jelaskan pemahaman Anda tentang hubungan ilmu Administrasi dengan ilmu-ilmu lain!

Jawaban:

1. pemahaman saya tentang kedudukan Administrasi sebagai:

a. Administrasi sebagai seni ?


➢ Menurut saya,pemahaman adminsitrasi sebagai seni karena menurut saya seperti
dikutip dalam ppt karena sifat administrasi sebagai seni “ Penggunaan kemahiran,
kecerdikan, pengalaman, firasat, dan penerapan pengetahuan secara sistematis,
yang dilakukan oleh para administrator ... dalam suatu kegiatan kerjasama dalam
upaya mencapai tujuan yang diinginkan.” Maka administrasi bisa masuk kedalam
seni karena adanya seni dalam firasat dan penerapan pengetahuan secara sistematis

b. Administrasi sebagai ilmu ?


➢ Menurut saya pemahaman administrasi dapat dikatakan sebagai ilmu karena ilmu
adalah pengetahuan umum yang bersifat sistematik dan juga di dunia akademik, agar
bisa disebut ilmu harus memiliki teori, maka administrasi bisa diebut sebagai ilmu.

c. Administrasi sebagai “Bidang Studi” atau “Disiplin Akademik”?


➢ Adminsitrasi sebgai bidang studi atau disiplin akademik karena administrasi adalah
merupakan ilmu yang dapat dipelajari dan juga diajarkan maka dari itu adiministrasi
bisa disebut sebagai bidang studi atau disiplin akademik.

d. Administrasi sebagai “Profesi”?


➢ Menuurut saya adminsitrasi dapat dikatakan sebagai profesi karena administrasi
meruapakan suatu keahlian yang diperoleh melalui proses pendidikan formal,training
dan pengalaman.

2. pemahaman saya tentang hubungan ilmu Administrasi dengan ilmu-ilmu lain


➢ Ilmu politik, karena didalam politik adanya kekuasaan, negara, pemerintah, didalam
kekusaan, negara, pasti adanya organisasi, yang berarti adanya administrasi
didalamnya.
➢ Ilmu ekonomi, karena adanya efsiensi efektifitas dan juga adanya data dan angka
yang perlu diolah didalamnya.
➢ Prsikologi dan psikologi sosial, karena di dalam organisasi pasti akan bertemu dengan
berbagai macam tipe orang dalam saatu tujuan yg sama sehigga psikologi
berhubungan dengan administrasi.
➢ Sosiologi,karena didalam organisasi perlu adanya kelompok dalam orgnisasi, yang
lebih spesifiknya seperti organisasi informal kompleks.
➢ Antropologi, karena dalam beroganisasi akan bertemu dengan berbagai macam orang
dari daerah yang berbeda dan cara berperilaku dalam organisasi yang akan
berhubungan dengan administrasi.
➢ Ilmu Hukum, karena mempelajari norma-norma dan kidah-kaidah hidup
bermasyarakat yang menjadi hubungan antara administrasi dengan ilmu hukum.
➢ Ilmu eksak, alat bantu untuk mengetahui update-an dengan data yg sistematis
sehingga dapat berhubungannya dengan ilmu administrasi.

Anda mungkin juga menyukai